You are on page 1of 28

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 2013

BIODATA

Nama Jabatan Kantor

: Dra. Hj. Lili Nurlaili, M.Ed : Peneliti Pendidikan : Pusat Kurikulum dan Perbukuan Balitbang Kemdikbud Alamat : Jln. Gunung Sahari Raya No. 4 Jakarta Pusat Pengalaman : - Guru TK, SD, SMP, SMA, SMK, PT - Penulis buku (TK,SD,SMP,SMA,SMK,PT,SLB,PLS dll) - Konsultan di berbagai tempat HP : 08568669698/ 081218795877 Email : ruriput@yahoo.com/ lilitimun101162@gmail.com

KURIKULUM 2013 TIDAK MEMBEBANI ANAK DENGAN MEMBAWA BANYAK BUKU

Perkembangan Kurikulum di Indonesia


1947

1975

2004

1968

1994

2013

1945

1975

1985
1984

1995

2005 2006

2015

1973

1964

1997

Landasan Pengembangan Kurikulum Landasan Pengembangan Kurikulum 2013


RPJMN 2010-2014 SEKTOR PENDIDIKAN Perubahan metodologi pembelajaran Penataan kurikulum

INPRES NOMOR 1 TAHUN 2010 Percepatan Pelaksanaan Prioritas Pembangunan Nasional: Penyempurnaan kurikulum dan metode pembelajaran aktif berdasarkan nilai-nilai Budaya bangsa untuk membentuk daya saing dan karakter bangsa

Bonus Demografi Sebagai Modal Indonesia 2045


"Bonus Demografi" 100 tahun kemerdekaan

SDM Usia Produktif Melimpah

Kompeten

Transformasi Melalui Pendidikan Tidak Kompeten

Beban Pembanguna n

8 SNP
6

Modal Pembanguna n

-Kurikulum - PTK -Sarpras -Pendanaa n -Pengelola an

Pergeseran Paradigma Belajar Abad 21


Ciri Abad 21 Model Pembelajaran
Pembelajaran diarahkan untuk mendorong peserta didik mencari tahu dari berbagai sumber observasi, bukan diberi tahu Pembelajaran diarahkan untuk mampu merumuskan masalah [menanya], bukan hanya menyelesaikan masalah [menjawab] Pembelajaran diarahkan untuk melatih berfikir analitis [pengambilan keputusan] bukan berfikir mekanistis [rutin] Pembelajaran menekankan pentingnya kerjasama dan kolaborasi dalam menyelesaikan masalah

Informasi
(tersedia dimana saja, kapan saja)

Komputasi
(lebih cepat memakai mesin)

Otomasi
(menjangkau segala pekerjaan rutin)

Komunikasi
(dari mana saja, ke mana saja)

ELEMEN PERUBAHAN KURIKULUM 2013

Rumusan Produk dalam Kurikulum 2013 SKL


DOMAIN SD SMP SMA-SMK
Menerima + Menjalankan + Menghargai + Menghayati + Mengamalkan
PRIBADI YANG BERIMAN, BERAKHLAK MULIA, PERCAYA DIRI, DAN BERTANGGUNG JAWAB DALAM BERINTERAKSI SECARA EFEKTIF DENGAN LINGKUNGAN SOSIAL, ALAM SEKITAR, SERTA DUNIA DAN PERADABANNYA

SIKAP

Mengamati + Menanya + Mencoba + Menalar + Menyaji + Mencipta KETERAMPILA N


PRIBADI YANG BERKEMAMPUAN PIKIR DAN TINDAK YANG PRODUKTIF DAN KREATIF DALAM RANAH KONKRET DAN ABSTRAK

Mengetahui + Memahami + Menerapkan + Menganalisa + Mengevaluasi +Mencipta PENGETAHUA N


PRIBADI YANG MENGUASAI ILMU PENGETAHUAN, TEKNOLOGI, SENI, BUDAYA DAN BERWAWASAN KEMANUSIAAN, KEBANGSAAN, KENEGARAAN, DAN PERADABAN

Gradasi antar Satuan Pendidikan memperhatikan; 1. Perkembangan psikologis anak 2. Lingkup dan kedalaman materi 3. Kesinambungan 4. Fungsi satuan pendidikan 5. Lingkungan

Contoh Penurunan Kompetensi Inti dari SKL untuk Kelas I SD/MI


Standar Kompetensi Lulusan Memiliki [melalui menerima, menjalankan, menghargai, menghayati, mengamalkan] perilaku yang mencerminkan sikap orang beriman, berakhlak mulia, percaya diri, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam , di sekitar rumah, sekolah, dan tempat bermain Memiliki [melalui mengamati, menanya, mencoba, mengolah, menyaji, menalar, mencipta] kemampuan pikir dan tindak yang efektif dan kreatif dalam ranah abstrak dan konkret sesuai dengan yang ditugaskan kepadanya. Memiliki [melalui mengetahui, memahami, menerapkan, menganalisis, mengevaluasi] pengetahuan faktual dan konseptual dalam ilmu pengetahuan, teknologi,seni, budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena Kompetensi Inti Kelas 1 SD

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya 2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan

Sikap

Pengetahuan

Keterampilan

Menerima Menjalankan Menghargai Menghayati,


Mengamalkan -

Mengingat Memahami Menerapkan Menganalisis


Mengevaluasi Mencipta

Mengamati Menanya Mencoba Menalar


Menyaji Mencipta
11

KI 3.Memahami pengetahuan faktual dan konseptual


dengan cara mengamati dan mencoba [mendengar, melihat, membaca] serta menanya berdasarkan rasa ingin tahu secara kritis tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah,

KI 1: Menerima, menghargai, dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya KI-4

dan tempat bermain.

Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptual dalam bahasa yang jelas, logis, dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

KI 2:Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, percaya diri, dan cinta tanah air dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, tetangga, dan guru.

(Udin : 2013)

12

12

Tema Pengembangan Kurikulum 2013


(Sesuai UU 20/2003)

Kurikulum yang dapat menghasilkan insan indonesia yang:

Produktif Kreatif Inovatif Afektif

Produktif, Kreatif, Inovatif, Afektif


melalui penguatan

Sikap, Keterampilan, dan Pengetahuan


yang terintegrasi

13

PERMENDIKBUD YG BERKAITAN DG KURIKULUM 2013

1. PP no. 32 perubahan dari pp no. 19 ttg SNP


2. Permendikbud no. 54 ttg SKL 3. Permendikubd no. 64 ttg Standar isi 4. Permendikubd no. 65 ttg standar proses 5. Permendikbud no. 66 ttg standar penilaian

6. Permendikbud no. 67 ttg kerangka dasar dan struktur kurikulum SD/MI


7. Permendikbud no. 68 ttg kerangka dasar dan struktur kurikulum SMP/MTs 8. Permendikbud no. 69 ttg kerangka dasar dan struktur kurikulum SMA/MA 9. Permendikbud no. 70 ttg kerangka dasar dan struktur kurikulum SMK/MAK 10. Permendikbud no. 71 ttg buku teks dan buku panduan guru 11. Permendikbud no. 81A ttg pedoman implementasi kurikulum 2013

Faktor Keberhasilan Implementasi Kurikulum


Ketersediaan buku sebagai bahan ajar dan sumber belajar yang mengintegrasikan standar pembentuk kurikulum

Kesesuaian kompetensi PTK dengan kurikulum dan buku teks

Faktor Penentu

Peserta Didik

Kurikulum
Penguatan peran pemerintah dalam pembinaan dan pemantauan Penguatan manajemen dan budaya sekolah

Faktor Pendukung
15

Lulusan yang Kompeten

PEMBELAJARAN DGN. PEMBELAJARAN SCIENTIFIK

KEGIATAN
MENGAMATI (OBSERVING)

AKTIVITAS BELAJAR
MELIHAT, MENGAMATI, MEMBACA, MENDENGAR, MENYIMAK (TANPA DAN DENGAN ALAT)

MENANYA (QUESTIONING)
PENGUMPULAN DATA (EXPERIMENTING)

-MENGAJUKAN PERTANYAAN DARI YANG FAKTUAL SAMPAI KE YANG BERSIAT HIPOTESIS -DIAWALI DENGAN BIMBINGAN GURU SAMPAI DENGAN MANDIRI (MENJADI SUATU KEBIASAAN)
-MENENTUKAN DATA YANG DIPERLUKAN DARI PERTANYAAN YANG DIAJUKAN -MENENTUKAN SUMBER DATA (BENDA, DOKUMEN, BUKU, EKPERIMEN) -MENGUMPULKAN DATA -MENGANALISIS DATA DALAM BENTUK MEMBUAT KATEGORI, MENENTUKAN HUBUNGAN DATA/KATEGORI -MENYIMPULKAN DARI HASIL ANALISIS DATA -DIMULAI DARI UNSTRUCTURED-UNI STRUCTURE-MULTI STRUCTURE-COMPLICATED STRUCTURE -MENYAMPAIKAN HASIL KONEPTUALISASI -DALAM BENTUK LISAN, TULISAN, DIAGRAM, BAGAN, GAMBAR ATAU MEDIA LAINNYA

MENGASOSIASI (ASSOCIATING)

MENGOMUNIKASIKAN (COMMUNICATING)

TUNTUTAN IDEAL PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013

17

Dari peserta didik diberi tahu menuju peserta didik mencari tahu Dari guru sebagai satu-satunya sumber belajar berbasis aneka sumber belajar Dari pendekatan tekstual menuju proses (penguatan penggunaan pendekatan ilmiah) Dari pembelajaran berbasis konten menuju berbasis kompetensi Dari pembelajaran parsial menuju terpadu Daripembelajaran yang menekankan jawaban tunggal menuju jawaban yang kebenarannya multi dimensi
APA IMPLIKASINYA THD: GURU,KEPALA SEKOLAH,PENGAWAS, DAN SEKOLAH?
18

Dari pembelajaran verbalisme menuju keterampilan aplikatif Peningkatan dan keseimbangan antara hardskill dan softskill Pembelajaran yang mengutamakan pembudayaan dan pemberdayaan peserta didik sebagai pembelajar sepanjang hayat; Pembelajaran yang menerapkan nilai-nilai Ing ngarso sung tulodo, ing madyo mangun karso, tut wuri handayani
APA IMPLIKASINYA THD: GURU,KEPALA SEKOLAH,PENGAWAS, DAN SEKOLAH?
19

Pembelajaran yang berlangsung di rumah, di sekolah, dan di masyarakat Pembelajaran yang menerapkan prinsip bahwa siapa saja adalah guru, siapa saja adalah siswa, dan di mana saja adalah kelas. Pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas pembelajaran; Pengakuan atas perbedaan individudan latar belakang budayapeserta didik
APA IMPLIKASINYA THD: GURU,KEPALA SEKOLAH,PENGAWAS, DAN SEKOLAH?
20

PENDEKATAN PEMBELAJARAN SCIENTIFIK


Ranah sikap peserta didik tahu mengapa. Ranah keterampilan bagaimana. peserta didik tahu

Ranah pengetahuan peserta didik tahu apa.


Hasil akhirnya peningkatan dan keseimbangan antara soft skills dan hard skills dari peserta didik yang meliputi aspek kompetensi sikap, keterampilan, dan pengetahuan Lihat pada standar proses Lihat Standar Penilaian

SISTEM PENILAIAN KURIKULUM 2013


No Jenis Penilaian
1 2 3 4 5 Penilaian otentik Penilaian diri Penilaian projek Ulangan harian (dapat berbentuk penugasan) Ulangan Tengah dan Akhir Semester Ujian Tingkat Kompetensi Ujian Mutu Tingkat Kompetensi

Pelaku
Guru Siswa Guru Guru Guru (di bawah koord. satuan pendidikan) Sekolah (kisi-kisi dari Pemerintah) Pemerintah (dengan metode survei) Sekolah (sesuai dengan peraturan) Pemerintah (sesuai dengan peraturan)

Waktu
Berkelanjutan Tiap kali sebelum ulangan harian. Tiap akhir bab atau tema pelajaran terintegrasi dengan proses pembelajaran Semesteran

6 7

Tiap tingkat kompetensi yang tidak bersamaan dengan UN Tiap akhir tingkat kompetensi (yang bukan akhir jenjang sekolah) Akhir jenjang sekolah Akhir jenjang sekolah LIHAT STANDAR PENILAIAN

8 9

Ujian Sekolah Ujian Nasional sebagai Ujian Tingkat Kompetensi pada akhir jenjang satuan pendidikan.

PENILAIAN UNJUK KERJA


CONTOH INDIKATOR, SOAL, DAN PENSKORAN

INDIKATOR: Siswa dapat bermain peran sesuai tentang pentingnya mematuhi peraturan SOAL: Peragakanlah kemampuanmu menjadi seorang bermian peran yang baik sesuai skenario

23

PEDOMAN PENSKORAN PENILAIAN UNJUK KERJA BERMAIN PERAN


KRITERIA PENILAIAN BOBOT SKOR NILAI

--------------------------------------------------------------------------------------------------------------1.Kemampuan menghidupkan suasana 30 1 2 3 4 5 5/5 x 30 = 30 2.Pengucapan kata/artikulasi yg baik 30 1 2 3 4 5 4/5 x 30 = 24 3.Kelancaran berkata-kata 30 1 2 3 4 5 4/5 x 30 = 24 4.Kemantapan sikap/rasa percaya diri 10 1 2 3 4 5 4/5 x 10 = 8 --------------------------------------------------------------------------------------------------------------Jumlah Nilai = 86
Catatan: Skor 5 = Sangat Baik Skor 4 = Baik Skor 3 = Cukup Skor 2 = Kurang Baik Skor 1 = Sangat Kurang Rentang penilaian: 1. A = 90-100 2. B = 80-89 3. C = 70-79 4. D = 60-69 Rubrik penilaian: 1. A = peserta didik sudah mampu menghidupkan suasana, mengucapkan kata yg baik, kelancaran berkata-kata, dan kemantapan sikap 2. B = peserta didik sudah mampu menghidupkan suasana, mengucapkan kata yg baik, dan kelancaran berkata-kata, 3. C = peserta didik sudah mampu menghidupkan suasana, dan mengucapkan kata yg baik, 4. D = peserta didik sudah mampu menghidupkan suasana

Daftar Tema dan Alokasi Waktu


TEMA KELAS I 1.Diri sendiri: jujur, tertib dan bersih 2.Kegemaranku 3. Kegiatanku 4. Keluargaku 5. Pengalamanku 6. Lingkunganku Bersih dan Sehat 7. Benda, Binatang, dan Tanaman di Sekitarku 8. Peristiwa Alam WAKTU 4 Minggu 4 Minggu 4 Minggu 4 Minggu 4 Minggu 4 Minggu 4 Minggu 4 Minggu

Catatan: Setiap tema memuat kompetensi sikap yang ditekankan pada anak kelas I SD terutama jujur, disiplin, dan peduli.

25

CONTOH-CONTOH
Silabus Contoh RPP Contoh Penilaian Contoh rapor

GURU KREATIF (IRAMA LAGU CACA MARICA)


Mana dimana guru yang kreatif Guru yang kreatif ada di ruang ini Mana dimana guru yang terampil Guru yang terampil hanya diruang ini Cara marica hei-heicaca marica hei-hei Caca marica kami guru kreatif Caca marica hei-hei..caca marica hei-hei Caca marica kami guru terampil Guru kreatifgogogo Guru terampil..yes

TERIMA KASIH SEMOGA BERMANFAAT

28

You might also like