You are on page 1of 6

1. Apa yang di maksud dengan penajaman citra?

2. Sebutkan aturan dari penapis lolos tinggi pada operasi penajaman citra?

3. Apa yang dimaksud dengan median filter ?

4. Apa yang dimaksud dengan Smoothing (penghalusan citra?

!. "agaimana perintah#perintah yang di gunakan dalam proses histogram e$uali%ation pada command &indo& matlab'

1. Sharpening (penajaman citra adalah operasi penonjolan bagian#bagian pada citra. (etode atau filtering yang digunakan adalah high#pass filtering.)perasi penajaman citra bertujuan untuk memperjelas tepi pada objek di dalam citra. *enajaman citra merupakan kebalikan dari operasi pelembutan citra karena operrasi ini menghilangkan bagian citra yang lembut.

2. Aturan dari penapis lolos tinggi adalah sebagai berikut+ ,oefisien boleh positif- negatif- atau nol .umlah semua koefisien adalah nol atau Satu

3. (edian filter merupakan salah satu jenis lo&#pass filter- yang bekerja dengan mengganti nilai suatu piksel pada citra asal dengan nilai median dari piksel tersebut dan lingkungan tetangganya. /ibandingkan dengan neighborhood a0eraging- filter ini lebih tidak sensitif terhadap perbedaan intensitas yang ekstrim.

4. Smoothing (penghalusan citra adalah operasi pengurangan derau (noise pada citra. (etode atau filtering yang terbaik bergantung pada situasi citra dan jenis derau atau degradasi yang terdapat pada citra.

!. perintah#perintah berikut pada command &indo& matlab+ 112itra3 imread(4roda.bmp5 6 11 imsho&(2itra 6 11 2itra7his3 histe$(2itra 6 11figure-imsho&(2itra7his 6 11figure- imhist(2itra-84 6 11figure- imhist(2itra7his-84 6

You might also like