You are on page 1of 10

INSEKTISIDA DAN RESISTENSI

dr. Elita Donanti, MBiomed Bagian Parasitologi FK. Univ. YARSI 0310

INSEKTISIDA & RESISTENSI


Insektisida - bahan yg mengandung senyawa kimia yg digunakan untuk membunuh serangga - baik (ideal) : - daya bunuh besar dan cepat serta tdk berbahaya untuk manusia dan ternak - murah dan mudah didapat - susunan kimia stabil dan tdk mudah terbakar - mudah digunakan dan dpt dicampur dgn berbagai pelarut - tdk berbau dan tdk berwarna

INSEKTISIDA & RESISTENSI


Insektisida

ovisida

pedikulisida

larvisida

akarisida

adultisida

INSEKTISIDA & RESISTENSI


Khasiat insektisida

bentuk

dosis

cara masuk

konsentrasi

bahan kimia

INSEKTISIDA & RESISTENSI


- Faktor2 yg harus diperhatikan : - spesies serangga - ukuran - susunan badan - stadium - sistem pernapasan - bentuk mulut - habitat dan perilaku serangga dws (kebiasaan makan)

INSEKTISIDA & RESISTENSI


Bentuk insektisida

Padat

Larutan

Gas

- serbuk - granula - pellets

- aerosol dan fog - kabut (mist) - semprotan (spray)

- asap - uap

INSEKTISIDA & RESISTENSI


Cara masuk insektisida

Racun kontak Racun perut

Racun pernafasan

INSEKTISIDA & RESISTENSI


Bahan kimia

An organik

organik

sulfur merkuri arsenikum

alam

sintetik

tumbuh2 an

fluor

bumi

INSEKTISIDA & RESISTENSI


Resistensi serangga thd insektisida kemampuan populasi serangga untuk bertahan thd pengaruh insektisida yg biasanya mematikan Resistensi serangga dibedakan : 1. resistensi bawaan 2. resistensi didapat

INSEKTISIDA & RESISTENSI


Resistensi serangga

bawaan

didapat

fisiologik

kelakuan

fisiologik

kelakuan

Resistensi silang (cross resistance) Resistensi ganda (double resistance)

You might also like