You are on page 1of 1

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan 1. Penyeimbangan lintasan produksi dengan bantuan komputer melalui software WinQsb ini dapat menggunakan berbagai macam metode. Dalam metode heuristic procedure metode waktu minimal dicari pertahapan operasi dengan kombinasi sehingga diperoleh penyelesaian masalah yang paling optimal. 2. Melalui analisis keseimbangan lini dengan WinQsb ini, stasiun kerja sebanyak 8 buah akan dapat dikombinasikan menjadi 3 stasiun kerja dengan penggabungan sehingga mengurangi waktu menganggur (idle time). Efisiensi lintasan kerja meningkat dan diperoleh nilai efisiensi sebesar 90,079 % dengan balanced delay 9,92 %.

B. Saran 1. Praktikan harus lebih banyak latihan agar lebih mudah memahami pengelolaan keseimbangan lini menggunakan program WinQsb. 2. Penjelasan praktikum sebaiknya lebih rinci dan teratur agar praktikan dapat mengikuti jalannya praktikum dengan baik.

You might also like