You are on page 1of 11

DARAH PERIFER DISUSUN OLEH : DR.H.R.KOENTJORO SOELEMAN P.

A ( K)

KOMPISISI DARAH DARAH ADALAH SUATU JARINGAN IKAT YANG BERBENTUK CAIR MENGANDUNG : -SEL - SERAT SERAT EKSTRA SELULAR - SUBTANSI DASAR AMORF EKSTRA SELULAR SEL SEL DARAH DIHASILKAN DALAM SUMSUM TULANG ( ERITROSIT,LEUKOSIT,DAN TROMBOSIT ) SERAT PENTING: FIBRINOGEN SUBTANSI DASAR AMORF EKSTRA SELULAR DARI DARAH ADALAH CAIRAN DAN PROTEIN DALAM PLASMA DARAH

PLASMA
TERDIRI ATAS : 90 % AIR 9% ZAT ZAT ORGANIK ( PROTEIN , ASAM AMINO,HORMON ) 10% GARAM PLASMA ORGANIK GAS YANG LARUT PROTEIN YANG UTAMA ALBUMIN GLOBULIN DAN FIBRINOGEN SERUM CAIRAN KEKUNINGAN TIDAK MEMPUNYAI FIBRINOGEN

FUNGSI DARAH
KUMPULAN DARAH PERMUKAAN SELURUH ERITROSIT PADA 5 LITER DARAH = 2000 x LEBIH BESAR DARI PADA DAERAH PERMUKAAN KULIT ERITROSIT TIDAK MEMPUNYAI ORGANEL LAIN NYA MASA ERITROSIT ADALAH HEMOGLOBIN ERITROSIT TIDAK MENGANDUNG INTI ERITROSIT IMATURE DISEBUT RETICULISIT FUNGSI : TRANSPOR OKSIGEN DAN CARBONDIOXIDA ERITROSIT MEMPUNYAI MASA HIDUP 120 HARI PENGHANCURAN ERITROSIT TERJADI DI LIMPA ,HATI DAN SUMSUM TULANG

ERITROSIT YANG TIDAK NORMAL


SANGAT KECIL 6 um MICROSITER SANGAT BESAR 9 um MACROSITER GHOST CELL STACK OF COINS

LEUKOSIT GRANULUSIT : NEUTROFIL EOSINOFIL BASOFIL

AGRANULOSIT LYMFOSIT MONOSIT

NEUTROFIL : LEUCOSIT POLIMORFONUKLEAR


PALING BANYAK DALAM DARAH PERIFER MANUSIA NORMAL ( 40 % - 60 % DARI

SELURUH LEUKOSIT ) ( 1 MM DARAH MENGNDUNG 4500 NEUTROFIL ) DIAMETER : 12 15 um INTI MEMPUNYAI 3 5 LOBI ( SEGMEN,STAB ) TIDAK MENGNDUNG NUKLEOLI SITOPLASMA MENGANDUNG AZUROPILHIC GRANULES

FUNGSI
FAGOSITOSIS DAN PENGHANCURAN BAKTERI GRANULE AZUROPHIL MENGNDUNG

MIELOPEROKSIDASE EOSINOFIL 10 % DARI SELURUH LEUKOSIT DALAM DARAH ( 1 ML MENGNDUNG 200 ) STRUKTUR EOSINOFIL ADALAH SEL FAGOSITIK MOBIL = NEUTROFIL INTI MEMPUNYAI 2 ATAU 3 LOBI MENGNDUNG GRANNULE EOSINOFILIK BESAR MERAH ATAU ORANGE

FUNGSI
FUNGSI MEMBUNUH LARVA PARASIT GRANULE EOSINOFIL MENGANDUNG ENZIM LISOSOM YANG MENGAHANCURKAN PARASIT BASOPIL 1 ML DARAH MENGNDUNG 5 BASOPIL STRUKTUR = NEUTROFIL INTI DARI 2 ATAU 3 LOBI GRANULE BERSIFAT METACROMASIA MENGNDUNG HISTAMIN , HEPARIN FUNGSI MENSEKRESI FAKTOR KEMOTAKSIN EOSINOFIL MERANGSANG PEMBENTUKAN IMUNOGLOBULLIN SUATU ANTI BODI

LIMPOSIT
ADALAH AGRANULOSIT YANG PALING PENTING 1 MM DARAH MENGANDUNG 200 LIMPOSIT JUGA TERDAPAT DI DALAM JARINGAN IKAT

LAMINA PROPRIA LYMPHATICUS DAN TONSIL SERTA SUMSUM TULANG. STRUKTUR 5 -8 = LIMFOSIT KECIL 15 um = LIMFOSIT BESAR INTI BULAT , PADAT , MENEMPATI HAMPIR SELURUH VOLUME SEL SITOPLASMA TIPIS , DI SEKITAR INTI TIDAK MENGNDUNG GRANULA SPESIFIK

FUNGSI
LYMPOSIT ADALAH SEL KUNCI PADA SISTEM IMUN

MONOSIT 1 MM DARAH MENGANDUNG 300 MONOSIT STRUKTUR LEUKOSIT TERBESAR 12 18 um MEMPUNYAI SITOPLASMA AGRANULAR INTI BULAT YANG MEMPUNYAI IDENTASI PADA SATU SISI TIDAK MENGANDUNG GRANULA SPESIFIK KROMATIN MONOSIT MEMPERLIHATKAN JALA JALA HALUS MONOSIT MENGANDUNG BANYAK LISOSOM

FUNGSI
BAKAL LANGSUNG MENJADI MAKROFAG ( HISTIOSIT )

THROMBOSIT ( PLATE LET ) 2- 4 um 1 MM DARAH MENGANDUNG 200.000 400.000 THROMBOSIT BAGIAN TENGAH : GRANULOMER UNGU BAGIAN TEPI : HIALOMERE PUCAT BERKELOMPOK PECAHAN SEL MENGAKARLOSIT FUNGSI PENTING UNTUK PEMBEKUAN DARAH

You might also like