You are on page 1of 31

L/O/G/O

By:
Desy Purnami Antarihati Pramesti A. A. Diah Anggreni

Latar belakang
Energi

Usaha

Energi tidak dapat diciptakan dan juga tidak dapat dimusnahkan, tetapi hanya dapat diubah dari satu bentuk ke bentuk yang lain

Dimanfaatkan oleh manusia dan makhluk hidup lain

www.themegallery.com

Rumusan masalah

1) Bagaimanakah konsep energi dan


perubahannya?

2) Bagaimanakah penerapan konsep energi dan


perubahannya dalam kehidupan sehari-hari?

www.themegallery.com

Tujuan
1) Untuk mengetahui konsep energi dan
perubahannya. 2) Untuk mengetahui penerapan konsep energi dan perubahannya dalam kehidupan seharihari.

www.themegallery.com

Energi dan Perubahannya


A. Pengertian Energi
Energi adalah kemampuan untuk melakukan usaha atau kerja Konversi satuan energi:

1 kalori = 4,2 joule


1 joule = 0,24 kalori 1 kWh = 3.600.000 joule

www.themegallery.com

Energi dan Perubahannya


Bentuk-Bentuk Energi Energi Kimia Energi Listrik Energi Panas Energi Mekanik Energi Potensial Energi Kinetik

www.themegallery.com

Energi dan Perubahannya


Energi Kimia
Energi yang tersimpan dalam persenyawaan kimia.

Energi Panas
Sumber Energi Panas yang sangat besar berasal dari Matahari.

BentukBentuk Energi

Energi Listrik
Bentuk Energi yang paling banyak digunakan.

Energi Mekanik
Hasil penjumlahan dari Energi Potensial dan Energi Kinetik.

www.themegallery.com

Energi dan Perubahannya

Perubahan Bentuk Energi


Energi kimia yang terkandung

Energi Kimia

dalam baterai dan Aki


Tangan yang digosok-gosokkan

Energi Panas

Energi Listrik

Muatan arus

listrik

www.themegallery.com

Energi dan Perubahannya


Energi Mekanik

HUKUM KEKEKALAN ENERGI

Energi tidak dapat diciptakan dan dimusnahkan, tetapi dapat diubah dari satu bentuk energi menjadi bentuk energi yang lain.

www.themegallery.com

Energi dan Perubahannya


Energi mekanik benda dalam bentuk energi potensial dan energi kinetik dapat diubah menjadi usaha.

EM = EP + EK

www.themegallery.com

Energi dan Perubahannya


ketika bola bergerak ke atas, kecepatan bola semakin lama semakin melambat dan ketinggian bola semakin besar.

Pada ketinggian tertentu, bola berhenti sesaat dan kembali


lagi ke bawah dengan kecepatan yang semakin besar. Peristiwa tersebut menunjukkan bahwa energi gerak semakin lama semakin kecil sampai menjadi nol ketika berhenti sesaat pada ketinggian tertentu.

Bola naik:
energi gerak (Ek) Bola turun: Ep gravitasi semakin kecil, Ek semakin besar energi potensial gravitasi (Ep)

energi bersifat kekal


www.themegallery.com

Energi dan Perubahannya


Pengertian Usaha Usaha adalah kemampuan untuk meraih sesuatu dan usaha memiliki satuan yang sama dengan energi
www.themegallery.com

Energi dan Perubahannya


usaha untuk memindahkan benda ke arah Horisontal
dengan

usaha untuk memindahkan benda ke vertikal

Keterangan: W = usaha (J) m = massa (kg) s = perpindahan (m) g = percepatan gravitasi (N/kg) h = perpindahan atau ketinggian (m)

www.themegallery.com

Hubungan antara Usaha dan Energi

Ketika gaya melakukan usaha pada sebuah benda maka akan terjadi perubahan energi pada benda tersebut

Usaha yang dilakukan pada sebuah benda yang bergerak horisontal menyebabkan perubahan energi kinetik

Gaya

Usaha

Hubungan antara Usaha dan Energi

www.themegallery.com

Hubungan antara Usaha dan Energi


Benda Horisontal

W = Ek W = Ek2 - Ekl
dengan : W = usaha (J) Ek = perubahan energi kinetik (J) Ek2 = energi kinetik akhir (J) Ekl = energi kinetik awal (J)

Benda Vertikal (mengangkat balok)


Pada saat ke atas berlaku:

Wtangan = Ftangan s = m g h
Saat ke bawah:

Wgravitasi = Fgravitasi s = m g h
www.themegallery.com

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari

Pesawat Sederhana

Tuas Golongan I

Contoh Tuas golongan pertama : gunting, tang pemotong dan linggis.

Tuas
Tuas golongan II Tuas golongan III

Contoh tuas golongan kedua : gerobak dan pemotong kertas.


www.themegallery.com

Contoh tuas golongan ketiga : sekop dan alat pancing.

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari

Keuntungan Mekanis Tuas

Persamaan: Fklk = Fblb

dengan : Fk = gaya kuasa (N) Fb = gaya beban (N) lk = lengan kuasa (m) lb = lengan beban (m)

Sehingga,
www.themegallery.com

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari

KATROL

Katrol Tetap Katrol Tunggal Bergerak

Katrol digunakan untuk mengambil atau mengambil beban yang berat .

Katrol Berganda

www.themegallery.com

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari

Katrol Tetap
Fb = gaya beban Fk = gaya kuasa lb = AO = lengan beban lk = OB = lengan kuasa

Berdasarkan persamaan tuas: Fklk = Fblb


Oleh karena lk = lb Fk = Fb sehingga keuntungan mekanisnya adalah

KM =

= =1

www.themegallery.com

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari

Katrol Bergerak
lk = 2lb sehingga keuntungan mekanisnya adalah

KM =

= =2

besar gaya kuasa yang harus dilakukan untuk mengangkat beban adalah:

Fklk = Fblb Fk (2 lb) = Fblb Fk = Fb

www.themegallery.com

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari

Katrol majemuk berganda

Keuntungan mekanis dari katrol majemuk bergantung pada banyaknya tali yang dipergunakan untuk mengangkat beban

Digunakan 4 buah tali,

sehingga keuntungan
mekanisnya adalah 4

www.themegallery.com

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari

Sekrup

Sekrup

Bidang miring yang dililitkan pada sebuah tabung sehingga lilitannya berbentuk spiral.

Baji

Baji
Pesawat sederhana yang prinsip kerjanya sama dengan bidang miring

Bidang Miring

www.themegallery.com

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari

Keuntungan mekanis bidang miring


bergantung pada panjang landasan bidang miring dan tingginya.

KM =

www.themegallery.com

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari

Bidang fisika
Kereta Api Uap
Kereta api yang digerakkan dengan uap yg dihasilan dari ketel uap yg dipanaskan dengan kayu bakar ataupun minyak bakar

www.themegallery.com

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari Prinsip Kerja Kereta Api Uap

www.themegallery.com

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari

Sel Surya/Fotovoltaik

www.themegallery.com

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari

Bidang kimia
Aki atau accu Perubahan kimia pada saat pelepasan muatan listrik PbO2 + Pb + 2H2SO4 -----> 2PbSO4 + 2H2O

Perubahan kimia pada saat pengisian muatan listrik

2PbSO4 + 2H2O ----> PbO2 + Pb + 2H2SO2

www.themegallery.com

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari

Hydrogen Fuel Cell

Reaksi secara kesluruhannya adalah sebagai berikut: Anoda H2 Katoda O 2 + 2 H+ + 2 e Reaksi total H2 + O2 H2O + energi listrik + kalor H2O 2 H+ + 2 e-

www.themegallery.com

Penerapan Konsep Usaha serta Energi dan Perubahannya dalam Kehidupan Sehari-hari Bidang Biologi Fotosintesis

Respirasi Seluler

www.themegallery.com

Simpulan
1) Energi merupakan kemampuan untuk melakukan usaha atau kerja. Bentuk-bentuk energi adalah energi kimia, energi listrik, energi panas, dan energi mekanik (energi potensial dan energi kinetik). Energi dapat diubah dari satu bentuk energi ke bentuk energi yang lain seperti energi kimia yang terkandung dalam batu baterai dapat mengalirkan muatan listrik jika dihubungkan dengan kabel. Energi tidak dapat diciptakan dan tidak dapat dimusnahkan, tetapi dapat diubah dari satu

bentuk energi menjadi bentuk energi yang lain. Hubungan antara usaha dan
energi adalah ketika gaya melakukan usaha pada sebuah benda maka akan terjadi perubahan energi pada benda tersebut. 2) Penerapan konsep usaha serta energi dan perubahannya dalam kehidupan sehari-hari, yaitu pesawat sederhana (tuas, katrol, bidang miring), pada bidang fisika yaitu lokomotif uap dan sel fotovoltaik, pada bidang kimia yaitu aki dan hydrogen fuel cells, serta pada bidang biologi yaitu fotosintesis dan respirasi sel.
www.themegallery.com

You might also like