You are on page 1of 4

Motor Servo Motor servo adalah motor yang mampu bekerja dua arah(CW danCCW) dimana arah dan

sudut pergerakan rotornya dapat dikendalikan hanya dengan memberikan pengaturan duty cycle sinyal PWM pada bagian pin kontrolnya. Motor servo adalah jenis motor yang digunakan sebagai penggerak pada sistem servo (servo-system) seperti pada penggerak pada control posisi lengan robot. Motor servo secara struktur mesin listrik ada 2 macam dc servo motor dan ac servo motor. !C "ervo motor mempunyai konstruksi yang sama dengan konstruksi motor dc. !alam motor dc konvensional sikat dan cincin belah merupakan suatu kerugian. #arena ada gesekan antara sikat dan cincin maka akan terjadi rugi gesek$ timbulnya percikan api dan terkikisnya sikat arang maupun cincin. Maka mulai dipikirkan Motor dc tanpa sikat atau disebut %rushless !C Motor. %rushless !C Motor dapat di&ujudkan dengan menggunakan prinsip kerja motor induksi ' phasa (tanpa sikat dan cincin). !engan menambahkan komponen permanent magnet$ electronic inverter (yang menimbulkan medan putar) dan position control (umumnya menggunakan sensor e((ek )all)$ maka akan didapatkan motor dc brushless. *adi disini rangkaian inverter dan kontrol posisi ber(ungsi sebagai pengganti komutator mekanik (sikat + cincin belah) dalam membalik medan. Motor dc brushless ini mempunyai karateristik yang mendekati dc motor konvensional. ,ntuk mengerti cara kerja Motor "ervo !C Magnet Permanen haruslah dimengerti bagaimana prinsip kerja Motor !C Magnet Permanen$ Motor !C tanpa sikat dan medan putar.

Jenis-Jenis Motor Servo

Motor "ervo "tandar-./0

Motor servo jenis ini hanya mampu bergerak dua arah(CW danCCW) dengan de(leksi masingmasing sudut mencapai 1/0 sehingga total de(leksi sudut dari kanan 2 tengah 2kiri adalah-./0.

Motor "ervo Continuous

Motor servo jenis ini mampu bergerak dua arah (CW danCCW) tanpa batasan de(leksi sudut putar (dapat berputar secara kontinyu).

Pensinyalan motor servo

Motor "ervo akan bekerja secara baik jika pada bagian pin kontrolnya diberikan sinyal PWM dengan(rekuensi 3/ )4. !imana pada saat sinyal dengan (rekuensi 3/ )4 tersebut dicapai pada kondisi 5on duty cycle -.3 ms$ maka rotor dari motor akan berhenti tepat ditengah-tengah (sudut /06 netral). Pada saat 5on duty cycle dari sinyal yang diberikan kurang dari-.3ms$ maka rotor akan berputar kearah kiri dengan membentuk sudut yang besarnya linier terhadap besarnya5on duty cycle$ dan akan bertahan diposisi tersebut. !an sebaliknya$ jika5on duty cycle dari sinyal yang diberikan lebih dari-.3ms$ maka rotor akan berputar kearah kanan dengan membentuk sudut yang linier pula terhadap besarnya5on duty cycle$ dan bertahan diposisi tersebut.

,ntuk motor servo berbeda dengan !C dan juga "tepper. Pada !C dan "tepper rangkaian searah tanpa ada (eedback. dalam motor servo di gunakan sistem umpan balik. "ervo sendiri merupaka suatu motor yang di design dengan sistem (eedback dimana posisi dari motor akan din(ormasikan kembali ke dalam servo tersebut.

Prinsip kerja motor didasarkan pada peletakan suatu konduktor dalam suatu medan magnit. Pembahasan mengenai prinsip aliran medan magnit akan membantu kita memahami prinsip kerja dari sebuah motor. *ika suatu konduktor dililitkan dengan ka&at berarus maka akan dibangkitkan medan magnit berputar. #ontribusi dari setiap putaran akan merubah intensitas medan magnit yang ada dalam bidang yang tertutup kumparan. !engan cara inilah medan magnit yang kuat terbentuk. 5enaga yang digunakan untuk mendorong (lu7 magnit tersebut disebut Manetomotive 8orce ( MM8 ). 8lu7 magnet digunakan untuk mengetahui seberapa banyak (lu7 pada daerah disekitar koil atau magnit permanent. Medan magnit pada motor !C servo dibangkitkan oleh magnit permanent$ jadi tidak perlu tenag untuk membuat medan magnit. 8lu7 madan magnit pada stator tidak dipengaruhi oleh arus armature. 9leh karena itu$ kurva perbandingan antara kecepatan dengan torsi adalah linier. Pada prinsipnya jika sebuah penghantar dilalui arus listrik$ :a$ ia akan menghasilkan medan magnet disekelilingnya. #emudian bilamana penghantar ini ditempatkan dalam induksi magnetic %$ akan memperoleh gaya 8%. besarnya gaya yang ditimbulkan sebanding dengan arus listrik :a dan panjang penghantar ; yang memotong induksi magnetik %. atau biasa dinyatakan dengan persamaan$ :nduksi magnetik Fb = B . I . L Motor servo biasanya hanya bergerak mencapai sudut tertentu saja dan tidak kontinyu seperti motor !C maupun motor stepper. Walau demikian$ untuk beberapa keperluan tertentu$ motor servo dapat dimodi(ikasi agar bergerak kontinyu

Pin out kabel motor servo

DAFTAR PUSTAKA

1. #adir$ <bdul$ Pro(. :r.$ Pengantar 5eknik 5enaga ;istrik.$ *akarta ;P'="$ -112. Panjaitan$ >. !rs.$ Mesin <rus %olak %alik.$ *akarta =rlangga$ -1.1.

'. http 66dunia-listrik.blogspot.com

You might also like