You are on page 1of 10

Al Khawarizmi Abu Kamil Shuja Al Khazin Abu Wafa Al Karkhi Umar Khayyam Al Kharaki

AL-KHAWARIZMI
Nama lengkap dari al-Khawarizmi ialah Abu Jafar Muhammad Bin

Musa al-khawarizmi.
Al-Khawarizmi dikenal di Eropa sebagai algoarismi atau Algorism.

Beliau dilahirkan di Kwarizm, Uzbekistan pada tahun 194H/780M dan meninggal tahun 266H/850M di Baghdad.
Karya-karya aljabarnya : terdapat dalam kitab Al Mukhtasar Fi

Hisab al Jahr wa al Muqobala , yang diterjemahkan beberapa kali oleh : Robert dati Chester dengan judul Libert Algebras et Al Mucabola, New York 1915 M, Gerard dari Cremona (1114-1187 M) dengan De Jebra et Al Mucabola.

Dalam bidang aritmatika : Hisaba al Adab al Windi

atau Al Jam wa at-Tafrik bi Uisab al Hind, yang diterjemahkan ke dalam bahasa Latin oleh John Seville dengan judul Liber Alghoarime de Practica Arismetrice.

Abu Kamil Shuja


Nama lengkapnya, Abu Kamil Shuja bin Aslam bin

Muhammad bin Shuja Al-Hasib Al-Misri. Abu kamil telah menulis banyak buku tentang aljabar, salah satu diantaranya : Kitab fi al-Jam wa atTafrik (tentang penambahan dan pengurangan). Karya-karya Abu Kamil diterjemahkan ke dalam bahasa Jerman oleh H. Suter, yang berjudul Das Buch der sletenheiter der Rechenkunst von Abu Kamil alMisri (penyelesaian integral persamaan-persamaan tak tentu).

Perkembangan matematika di dunia Islam telah

menarik perhatian para ahli matematika di Eropa. Salah seorang di antarnya ialah Leonardo dari Pisa, yang dikenal dengan nama Fibonacci. Sebelum tahun 956 M, melalui Leonard dari Pisa serta pengikut-pengikutnya dengan karyanya :Liber Abaci dan Practica Geometriae.

Al Khazin
Nama

lengkapnya Abu Jafar Muhammad bin Muhammad bin al-Husayn al Khurasani al Khazin. Seorang astronom dan ahli matematika yang berasal dari Khurasan, Iran. Meninggal antara tahun 961/971 M. Karyanya antara lain dalam kitab Al Masail al Adadiyya dan Shakl al Katta.(teorema sinus untuk segitiga).

Abu wafa
Nama lengkapnya Muhammad bin Yahya bin Ismail

bin Abbas Abu Wafa al Buzajani. Nama lainnya Albuzeschani. Lahir di Buzdschan-Khurasan 1 Romadhon 329 H/ 10 Juni 998 M. Meninggal di Baghdad Rajab 388 H/ Juli 1058 M. Seorang astronom dan matematikawan yang mengembangkan Trigonometri.

Buku-buku karyanya antara lain : Fi ma Yahtaj al

Kuttab wa al-Ummal min ilm al Hisab (tentang arimatika), Al Handasah (tentang Geometri). Jasa Abu Wafa yang utama di bidang Trigonometri, karena ia berhasil menyempurnakan teorema Menelaus Rule of the Four Magnitudes (aturan empat besaran). Menelaus berasal dari Iskandariyah dan hidup kirakita abad II SM, ahli ilmu pasti dan astronomi bangsa Yunani. Karyanya Spherika menguraikan sistem ilmu ukur bola.

Menelaus

terkenal berkat teorema mengenai Transversal Segitiga (teorema Menelaus) yang representasinya sebagai berikut :

Proyeksikan setiap titik-titik sudut segitiga ke garis DEF.

Dengan menggunakan prinsip kesebangunan segitiga, kita dapatkan 3

persamaan berikut:

Dengan mengalikan ketiganya, maka akan kita dapatkan teorema

Menelaus:

Untuk segitiga aferia, abu wafa berhasil mendemonstrasikan antara lain :


Sin (a + b) = sin a . Sin b + cos a . Cos b
2 sin2 a = 1 cos a sin a = 2 sin a . Cos a sin (a-b) = sin a . Cos b cos a . Sin b

You might also like