You are on page 1of 2

Penerimaan Mahasiswa Baru ITB 2014

Penerimaan Mahasiswa Baru 2014 SNMPTN 60% SBMPTN 40% Jalur khusus (afirmasi) untuk siswa-siswa yang berasal dari daerah 3T (terluar,terdepan,tertinggal) ITB tidak mengadakan ujian saringan mandiri. Jika ada angkatan 2013 ke atas yang ingin masuk ITB maka harus lewat SBMPTN. Tidak ada jalur mahasiswa transfer dll. Persyaratan Pemilihan Fakultas - Fakultas Selain FSRD dan SBM harus berasal dari SMA IPA (kelompok ujian saintek pada SBMPTN) - FSRD dapat dipilih oleh siswa SMA IPA/IPS/Bahasa, SMK (kelopok ujian soshum pada SBMPTN) - SBM dapat dipilih oleh siswa SMA IPA/IPS (kelompok ujian soshum pada SBMPTN) Pada jalur ujian tulis tidak ada persyaratan pemilihan fakultas selama teman-teman bisa mengikuti kelompok ujian pada masing-masing fakultas. info dapat diupdate di usm.itb.ac.id (info keketatan dan level akademik) Prodi-prodi baru, nantinya akan ditempatkan di ITB Kampus Jatinangor pada tingkat 2, tapi selama Tahan Persiapan Bersama (tingkat 1) masih ditempatkan di ganesha. Info seputar jalur peminatan 2014 belum keluar secara resmi, untuk tahun lalu bisa dilihat di http://usm.itb.ac.id/snmptn-8.htm

Pilihan PTN dan prodi

Siswa paling banyak dapat memilih 2 PTN,dengan maksimal 3 prodi dan jumlah pilihan prodi untuk 1 PTN paling banyak 2 prodi. Jika memilih 2 prodi,maka salah satu PTN pilihan haruslah berasal dari provinsi yang sama dengan asal sekolah siswa (khusus di Sulbar yang belum ada ptn, maka dapat memilih PTN di sulawesi), sedangkan jika memilih satu dapat memilih dimanapun Sistem penilaian seleksi Sistem penilaian seleksi 2014 menggunakan tiga indeks/faktor : siswa, sekolah, dan wilayah indeks siswa dengan indakator : nilai rapor, kelengkaan nilai rapor, dan pencapaian nilai pelajaran dibanding kkm, nilai UN, dan prestasi lainnya indeks sekolah dengan indikator : nilai rata-rata UN, nilai sbmptn alumninya, akreditasi sekolah, jumlah siswa yang diterima di ptn tahun sebelumnya indeks wilayah dengan mempertimbangkan azaz pemerataan kebijakan sistem penilaian lokal diserahkan kepada masing-masing PTN

untuk pertanyaan seputar SNMPTN: halo.snmptn.ac.id

You might also like