You are on page 1of 11

Jakarta Ku Bebas Polusi

Tanam Sejuta Pohon dan Konser Hijau

Salinan ke : 1 Versi Tanggal Abstrak : 1.B : 21 Agustus 2010 Proposal ini merepresentasikan penawaran [Nama_Perusahaan_Anda] selaku Event Organizer (EO) dalam rangka pelaksanaan kegiatan Jakarta Ku Bebas Polusi.

Dibuat oleh: [Nama_Perusahaan_Anda]

Free Proposal Portal at http://chandil.wordpress.com

Hak Cipta 2007 [Nama_Perusahaan_Anda] Dokumen ini merupakan hak milik dan hak cipta dari [Nama_Perusahaan_ Anda]. Materi di dalam dokumen ini tidak diperkenankan untuk dibuka sebagian ataupun keseluruhan tanpa persetujuan tertulis dari [Nama_Perusahaan_Anda]. Tidak ada bagian dari proposal kegiatan Jakarta Ku Bebas Polusi ini yang diperkenankan untuk digandakan dalam bentuk apapun selain dari tujuan untuk mengevaluasi dokumen proposal [Nama_Perusahaan_Anda], dan harus dapat dikembalikan berdasarkan permintaan. Dokumen ini disajikan untuk membantu [Nama_Client_Anda] dalam menilai penawaran yang diajukan dan merupakan hal yang normal apabila kebutuhan yang diajukan kemungkinan berubah mengikuti perubahan usaha dan perubahan operasi. [Nama_Perusahaan_Anda] percaya bahwa proposal yang diajukan ini dapat menjawab kebutuhan rangka pelaksanaan kegiatan untuk mengkampanyekan isu pamanasan global di wilayah DKI Jakarta. Jangka waktu kesahihan dari dokumen ini adalah satu (1) bulan sejak tanggal penerimaan yang dibuat oleh [Nama_Perusahaan_Anda].

Free Proposal Portal at http://chandil.wordpress.com

1. LATAR BELAKANG _______________________


Suhu di dunia semakin lama semakin panas, hal ini disebabkan oleh beberapa hal, yaitu tingkat polusi udara yang terus meningkat, dimana penggunaan freon dan asap buangan kendaraan bermotor yang makin tinggi, penebangan hutan yang tidak diikuti dengan reboisasi hutan atau penanaman kembali hutan. Masalah ini didunia dikenal dengan Global Warming atau Pemanasan Global. Pemanasan global menyebabkan perubahan iklam di dunia yang cukup drastis, serta menyebabkan efek rumah kaca. Untuk menyikapi isu global warming (pemanasan global) di dunia international maka Indonesia yang merupakan salah satu paru-paru dunia berusaha untuk menyikapi hal ini dengan cara turut serta perduli terhadap isu Pemanasan Global ini. Jakarta sebagai ibu kota negara Indonesia menjadikannya sebagai cerminan dari bangsa Indonesia dan provinsi Jakarta sebagai tolak ukur bagi provinsi-provinsi lainnya.

2. TEMA ACARA _____________________________


Tema acara yang dipilih adalah Jakarta Ku Bebas Polusi, karena target utama dari kegiatan ini adalah warga DKI Jakarta, sebagai warga dari ibu kota negara Indonesia. Diharapkan dengan dipilihnya tema ini kegiatan tersebut dapat membangkitkan semangat warga DKI Jakarta untuk mendukung kepedulian akan isu pemanasan global dan dapat turut serta secara aktif untuk mengurangi dampak dari pemanasan global ini dalam prilaku keseharian mereka.

Free Proposal Portal at http://chandil.wordpress.com

3. PENYELENGGARA ACARA ________________


Penyelenggara kegiatan ini adalah Pemda DKI Jakarta & Dinas Kebersihan yang sudah menjadi agenda mereka dalam mensosialisasikan isu dari pemanasan global serta mendukung pengurangan polusi udara sebagai salah satu cara mengurangi efek negatif dari pemanasan global. Pemda DKI Jakarta bekerjasama dengan [Nama_Perusahaan_Anda] dalam melakukan perencanaan, persiapan, sampai dengan pelaksanaan kegiatan.

4. JADWAL KEGIATAN ACARA ______________


Kegiatan ini diselenggarakan selama 2 hari, dimana hari pertama merupakan kegiatan yang bersifat formal dan protokoler sedangkan dihari kedua merupakan kegiatan yang bersifat sosial dan kemasyarakatan. Hari Pertama Tema Hari/Tanggal Jam Tempat : Tanam Sejuta Pohon : Sabtu, 22 Desember 2007 : 07.00 WIB s/d 12.00 WIB : Lapangan Monumen Nasional dan di setiap Kantor kelurahan di DKI Jakarta Hari Kedua Tema Hari/Tanggal Jam Tempat : Konser Hijau : Minggu, 23 Desember 2007 : 10.00 WIB s/d 17.00 WIB : Lapangan Monumen Nasional

Free Proposal Portal at http://chandil.wordpress.com

5. KONSEP ACARA _______________________


Hari Pertama Tema : Tanam Sejuta Pohon

1. Pembagian pohon kepada perwakilan masing-masing kelurahan DKI Jakarta oleh Abang dan None DKI Jakarta. 2. Jalan dan Sepeda Santai, melewati jalan protokol DKI Jakarta yang di ikuti oleh sebagian besar warga DKI Jakarta, komunitas Bike To Work DKI Jakarta, Komunitas Pencinta Alam dan lain-lain. 3. Pemberian penghargaan Kelurahan Terhijau di Ibu Kota. Hari Kedua Tema : Konser Hijau

4. Pembagian atribut Jakarta Bebas Polusi ke setiap warga yang melintasi di Bundaran Hotel Indonesia, oleh seluruh panitia dan artis ibu kota. 5. Live musik yang dibawakan oleh artis ibu kota.

6. RINCIAN KEGIATAN ACARA ______________


Hari Pertama Tema : Tanam Sejuta Pohon

1. Pembagian pohon kepada perwakilan masing-masing kelurahan DKI Jakarta. a. Pohon yang dibagikan akan diantarkan ke masing-masing kantor kelurahan, dan akan diterima oleh setiap lurah. b. Setiap lurah akan menggerakan warganya untuk menanam pohon tersebut disetiap area taman di daerahnya.

Free Proposal Portal at http://chandil.wordpress.com

2. Jalan dan Sepeda Santai, melewati jalan protokol DKI Yakarta, a. Start : GOR Senayan yang mana bendera Start akan di angkat oleh Gubernur DKI Jakarta b. Jalan Thamrin c. Jalan Jenderal Sudirman d. Finish : Lapangan Monumen Nasional 3. Pemberian penghargaan Kelurahan Terhijau se-Ibu Kota. a. Tim Juri akan melakukan pengecekan dan survey ke setiap kelurahan untuk menilai keindahan dan penghijauan yang sudah dilakukan di hari sebelumnya. b. Tim juri akan mengumumkan pemenang atas penghargaan Kelurahan Terhijau di Ibu Kota. Hari Kedua Tema : Konser Hijau

4. Pembagian atribut Jakarta Bebas Polusi ke setiap warga yang melintasi di Bundaran Hotel Indonesia, oleh seluruh panitia dan artis ibu kota. 5. Live musik yang dibawakan oleh artis ibu kota. 6. Penutupan Acara.

7. BENTUK KEGIATAN ACARA ______________


Promosi Acara: 1 Desember 2007 22 Desember 2007: Spot iklan di RCTI, SCTV, ANTV, GLOBAL TV, dan JAK TV. Pemasangan spot iklan di 9 Radio Swasta di DKI Jakarta Pembagian stiker. Iklan di beberapa media cetak Nasional dan media cetak Local. Pemasangan Spanduk di 100 titik di DKI Jakarta

Free Proposal Portal at http://chandil.wordpress.com

Pembagian selebaran sebanyak 500.000 pcs

23 Desember 2007 Jalan dan Sepeda Santai yang dimulai dari GOR Senayan dan berakhir di Lapangan Monumen Nasional. Jalan dan Sepeda Santai ini dibuka oleh Gubernur DKI Jakarta. Pembukaan acara Tanam Sejuta Pohon yang dilakukan oleh Gubernur DKI Jakarta yang di lakukan di Lapangan Monumen Nasional Pencanangan program Tanam Sejuta Pohon di DKI Jakarta. Pemberian tugas kepada Abang None DKI Jakarta sebagai duta Hijau DKI Jakarta, untuk menyerahkan bibit pohon kepada setiap kelurahan di DKI Jakarta. Pemberian penghargaan Kelurahan terhijau se DKI Jakarta.

24 Desember 2007 Pembukaan Acara Konser Hijau yang dibawakan oleh Kepala Dinas Penghijauan DKI Jakarta. Konser musik yang di isi oleh sejumlah artis dan musisi, yaitu : o Iwan Fals o Slank o Gigi o Padi Penutupan Acara

Free Proposal Portal at http://chandil.wordpress.com

8. STRUKTUR PANITA KEGIATAN ___________


Pelindung Penasihat Penyelanggara : : : [Nama_Perusahaan_Anda] [Alamat_Perusahaan_Anda] [Telp&Fax_Perusahaan_Anda] Ketua Penyelenggara Wakil Ketua Sekertaris Seksi Dana Operasional Keamanan Sponsorship : : : : : : :

9. ANGGARAN KEGIATAN __________________


1. Spot Radio 2. Talk Show Radio 3. Iklan (RCTI, SCTV, GlobalTV dan ANTV 4. Baliho 5. Iklan Media Cetak 6. Leaflet 7. Mobil Promo Keliling 8. Promo SMS 9. Atribut Jakarta Bebas Polusi 10. T-shirt panitia dan peserta 11. dll TOTAL : : : : : : : : : : : : Rp. ..,-

Free Proposal Portal at http://chandil.wordpress.com

10. SASARAN KEGIATAN ACARA ___________


Tujuan atau sasaran dari kegiatan acara ini adalah semua warga DKI Jakarta dari bebagai kalangan agar lebih perduli lagi akan penghijauan kota DKI Jakarta dengan tujuan untuk mengurangi tingkat polusi yang ada.

11. SUMBER DANA KEGIATAN_______________


Sumber dana untuk melaksanakan kegiatan ini dibagi menjadi 2 jenis, yaitu : 1. Dana Pemerintah Daerah (20%) 2. Dana Donatur (20%) 3. Dana Sponsorship (60%)

12. SPONSORSHIP KEGIATAN ACARA _______


Panitia penyelenggara Jakarta Bebas Polusi mengundang partisipasi perusahaan bapak / ibu dalam program sponsorship sebagai berikut :

SPONSOR UTAMA GOLD


Biaya sponsorship sebesar 40% dari total biaya yang dibutuhkan Keuntungan : - Nama dan Logo Perusahaan ditampilkan pada Spanduk START dan FINISH. - Logo perusahaan ditampilkan pada Back Drop panggung konser Hijau - Logo Perusahaan ditampilkan pada banner / umbul-umbul di jalan Sudirman sebanyak 100 buah. - Logo Perusahaan ditampilkan pada setiap iklan di Media Cetak dan Madia TV.

Free Proposal Portal at http://chandil.wordpress.com

- Logo Perusahaan ditampilkan pada setiap stiker promosi yang dibagikan. - 10 (sepuluh) undangan VIP Konser Hijau.

SPONSOR UTAMA SILVER


Biaya sponsorship sebesar 10% dari total biaya yang dibutuhkan Keuntungan : - Logo perusahaan ditampilkan pada Back Drop panggung Konser Hijau - Logo Perusahaan ditampilkan pada banner / umbul-umbul di jalan Sudirman sebanyak 100 buah. - 5 (lima) undangan VIP Konser Hijau.

CO SPONSOR A
Biaya sponsorship sebesar 5% dari total biaya yang dibutuhkan Keuntungan : - Logo perusahaan ditampilkan pada Back Drop panggung Konser Hijau - 2 (dua) undangan VIP Konser Hijau.

CO SPONSOR B
Biaya sponsorship sebesar 5% dari total biaya yang dibutuhkan Keuntungan : - Logo perusahaan ditampilkan pada Back Drop panggung Konser Hijau - 2 (dua) undangan VIP Konser Hijau.

Free Proposal Portal at http://chandil.wordpress.com

13. PENUTUP________________________________
Akhir kata kami sampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya terhadap kesempatan yang telah diberikan oleh [Nama Client] kepada kami untuk dapat turut serta memberikan konsep dan ide acara dalam proposal ini. Besar harapan kami dapat bekerjasama dengan [Nama Client] dalam penyelenggaraan acara tersebut. Atas perhatiannya kami ucapkan tarima kasih.

Free Proposal Portal at http://chandil.wordpress.com

You might also like