You are on page 1of 1

SOAL LAPORAN 1.

Seorang peneliti ingin mengetahui apakah catchability gillnet rata-rata masih tetap 30 ekor ikan atau lebih kecil dari itu. Data-data sebelumnya diketahui bahwa simpangan catchability 25 ekor. Sampel yang diambil 100 trip untuk diteliti dan diperoleh rata-rata tangkap 27 ekor. Apakah nilai tersebut masih dapat diterima sehingga catchability gillnet 30 ekor? Ujilah dengan taraf nyata 5%. 2. Perusahaan pembibitan Rutter dengan sample (n)= 10, diperoleh rata- rata 48,18 pound. Standart deviasi = 3 pound, alpha= 0,01 atau 1 %. Mr. Rutter menyatakan berat rata rata 50 pound. Uji dengan ketentuan H1 : < 50. 3. Perusahaan farmasi Pharos memproduksi obat jenis tertentu yang masa pakainya menghampiri distribusi normal dengan rata-rata 800 hari dan simpangan baku 40 hari. Sampel acak 30 obat jenis tersebut menghasilkan masa pakai rata-rata 788 hari. Ujilah hipotesis bahwa masa pakai obat tersebut tidak sama dengan 800 hari dengan tingkat signifikan

= 4%

4. Sebuah perusahaan farmasi Zeneca menyatakan bahwa daya kerja obat tertentu hasil produksinya berdistribusi normal dengan simpangan baku 0,9 menit. Jika sampel acak 10 obat jenis tersebut menghasilkan simpangan baku 1,2 menit, apakah menurut anda > 0,9 menit ? (Gunakan

= 5%)

You might also like