You are on page 1of 7

Perkembangan Manusia

Kelompok 1 : - Aditiya Mufti .H. - Destri Nurhasana - Fidellla Renanta - Raissa Calysta

PETA KONSEP
PERKEMBANGAN MANUSIA

Fertilasi (Pembuahan)

Perkembangan Embrionik

Perkembangan Pascaembrionik

Zigot

Embrio

Fetus

Balita (0-4 th)

Anakanak (5-10 th)

Remaja (11-17 th)

Dewasa (18-40 th)

Tua (>40 Th)

Lahir Mentruasi

Pertumbuhan dan Perkembangan Manusia


Proses pertumbuhan dan perkembangan manusia meliputi 2 fase utama yaitu perkembangan manusia sebelum lahir (perkembangan embrionik) dan pertumbuhan manusia setelah lahir (perkembangan pasca embrionik).

Perkembangan Manusia Sebelum Lahir (Perkembangan Embrionik)


Perkembangan embrionik adalah masa pembuahan sampai lahir. Sebelum sel sperma membuahi sel telur, sel sperma itu berjalan dari saluran vagina menuju rahim dan masuk ke tabung fallopi. Setelah terjadi pembuahan sel sperma dan sel telur akan membentuk zigot. Zigot akan berkembang menjadi bayi (fetus). Perkembangan embrio sampai menjadi bayi yang dilahirkan adalah sebagai berikut.

Zigot Zigot adalah bentuk awal seorang manusia. Zigot merupakan hasil pertemuan sperma dengan ovum yang terjadi di dalam tubuh seorang wanita. Setelah mencapai rahim, zigot akan mengalami perkembangan hingga siap dilahirkan. Bulan Ketiga kehamilan Dalam tiga bulan pertama zigot akan berkembang menjadi embrio. Dalam perkembangan ini, organ-organ penting dan bentuk tubuh mulai dapat diamati

Bulan Keenam Kehamilan Enam bulan setelah pembuahan terjadi, embrio telah berkembang menjadi menjadi janin. Berbeda dengan embrio, janin lebih menyerupai bentuk manusia utuh. Janin sendiri sudah memiliki organ tubuh yang hampir lengkap, tetapi masih belum sempurna. Bulan Kesembilan Kehamilan Sembilan bulan setelah pembuahan terjadi. Janin sudah siap untuk dilahirkan.

Mohon Maaf apabila ada kata-kata yang salah Wasalammualaikum Wr.Wb

You might also like