You are on page 1of 16

SISTEM KOORDINASI MANUSIA

KELOMPOK 6 ANGGOTA KELOMPOK :

ALVIN (2) ARDHIE (6) KEVIN G (28) RICHARD (37) ROBERTO S (38) SHYELLIE (40)

Next

ALAT INDRA MANUSIA


Telinga
Telinga berfungsi sebagai alat pendengar dan alat keseimbangan Telinga terdiri dari:

1. Telinga Luar 2. Telinga Tengah 3. Rongga Telinga Dalam

Back

Next

STRUKTUR TELINGA MANUSIA

Back

Next

A.

TELINGA BAGIAN LUAR

Terdiri atas: 1. Daun Telinga Daun telinga yang terdiri atas tulang rawan dan fibrosa(kecuali
cuping telinga terdiri atas lemak) Daun telinga berfungsi untuk menerima dan mengumpulkan suara

2. Lubang Telinga Disekitar lubang telinga terdapat rambut halus yang berfungsin
menjaga agar benda asing tidak masuk Kelenjar lilin yang menjaga permukaan saluran luar dan gendang telinga tidak kering

Back

Next

B.

TELINGA TENGAH

Terhubung dengan faring melalui saluran eustachius yang


berfungsi menjaga keseimbangan tekanan udara antara udara luar dan dalam telinga

Terdapat membran timpani ( gendang telinga ) yang berfungsi


sebagai selaput yang menerima gelombang bunyi dan memisahkan antara telinga luar dan dalam

Dan terdapat tulang telinga : 1. Tulang martil 2. Tulang


Sanggurdi 3. Tulang Landasan; yang berfungsi mengalirkan getaran suara dari gendang telinga ke rongga dalam hidung
Back Next

TELINGA BAGIAN TENGAH

Back

Next

C. RONGGA DALAM TELINGA

Terdiri dari berbagai rongga yang disebut Labirin tulang , dan dilapisi membrane sehingga disebut labirin membran 1.Vesikula ( organ dengar) 2.Koklea ( rumah siput) sekitar 3 cm Berbentuk seperti cangkng keong dan panjangnya

Labirin tulang terdiri atas:

Media disebut

Terdiri atas 3 ; Skala Vestibuli , Skala Timpani, Skala


Skala vestibule dan skala timpani mengandung cairan perilimfe dan berhubungan dengan lubang kecil yang helikotrema Skala media mengnadung cairan endolimfe

Antara Skala Vestibuli & Skala media terdapat membrane Reissner , Skala media dan Skala Timpani terdapat membrane Basiler
Di dalam skala media terdapat membrane tectorial dan organi korti yang merupakan reseptor getaran

3.Tiga saluran setengah lingkaran

Back

Next

Vestibula mengandung Utrikulus dan Sakulus

RONGGA TELINGA DALAM

Back

Next

D. PROSES MENDENGAR
Mekanisme mendengar dimulai dengan adanya gelombang bunyi yang
masuk melalui liang telinga, yang akan menggetarkan membran timpani. Getaran ini akan diteruskan ke dalam telinga tengah melalui tulang pendengaran. Selanjutnya getaran diteruskan ke telinga dalam dalam melalui selaput jendel obal dan menggetarkan cairan perlimfe yang terdapat di dalam skala Vestibule. Getaran cairan tersebut akan menggetarkan membran Reissner dan menggetarkan cairan endolimfe dalam skala media. Getaran cairan ini menggerakkan membrane basiler yang selanjutnya menggetarkan cairan dalam skala timpani. Pada saat membrane basiler bergetar akan menggerakkan sel- sel rambut, dan ketika sel-sel rambut tersebut menyentuh membrane tectorial terjadilah ransangan ( impuls ) yang akan dikirim ke pusat pendengaran di dalam otak melalui saraf sensori ( saraf pendengar ) .

Back

Next

PROSES PENDENGARAN

Back

Next

E. ALAT KESEIMBANGAN
Alat ini berupa :
Saluran setengah lingkaran dan setiap saluran menggembung pada salah 1
ujungnya yang disebut Ampula

Di dalam ampula terdapat sel saraf sensori yang disebut kupula yang
memiliki rambut dalam tudung gelatin

Dalam untrikulus dan sakulus terdapat sel saraf yang ujungnya berupa
rambut bebas yang melekat pada otolit, yaitu bola kalsium karbonat yang ukurannya sangat kecil

Perubahan posisi kepala menyebabkan otolit bergeser posisinya, akibatnya


timbul impuls yang akan dikirim ke otak, sehingga kita merasakan miring / tegak. Gerakan melingkar pada kepala mengakibatkan terjadinya aliran cairan limfe dan menggerakkan otolit meskipun kita sudah berhenti berputar. Akibatnya kita merasa pusing

Back

Next

ALAT KESEIMBANGAN
-Keseimbangan Statis

Back

Next

-Keseimbangan Dinamis

Back

Next

F. KELAINAN TELINGA

Terbagi atas :

Gangguan perambatan suara


Gangguan perambatan suara dapat disebabkan oleh kotoran telinga, kerusakan tulang-tulang pendengaran. Gejalanya ditandai dengan telinga mendengung. Infeksi juga dapat mengganggu perambatan suara yang disebut OTITIS

Gangguan saraf pendengar


Biasa terjadi pada usia lanjut yang disebut PRESBIKUSIS, yaitu saraf penderita mengalami kemunduran. Dapat juga disebabkan oleh kebisingan berfrekuensi tinggi.

Back

Next

G. TEKNOLOGI MEMBANTU PENDENGARAN


Yang umum dijumpai adalah alat bantu dengar. Dilakukan apabila proses perambatan impuls tidak mencapai telinga tengah. Pada daun telinga dipasang alat penerima suara yang kemudian diubah menjadi sinyal listrik yang dirambatkan melalui elektroda ke telinga dalam sehingga penderita dapat menerima suara.

Back

CONTOH ALAT BANTU DENGAR

You might also like