You are on page 1of 30

KEBUTUHAN AKTIVITAS LATIHAN

OLEH: SHERLY AMELIA

DEFENISI AKTIVITAS
suatu energi atau keadaan bergerak dimana manusia memerlukannya untuk dapat memenuhi kebutuhan hidup. Kemampuan seseorang untuk melakukan suatu aktivitas seperti berdiri, berjalan dan bekerja merupakan salah satu dari tanda kesehatan individu tersebut dimana kemampuan aktivitas seseorang tidak terlepas dari keadekuatan sistem persarafan dan muskuloskeletal. Aktivitas fisik yang kurang memadai dapat menyebabkan berbagai gangguan pada sistem musculoskeletal seperti atrofi otot, sendi menjadi kaku dan juga menyebabkan ketidakefektifan fungsi organ internal lainnya.

DEFENISI LATIHAN
Latihan merupakan suatu gerakan tubuh secara aktif yang dibutuhkkan untuk menjaga kinerja otot dan mempertahankan postur tubuh. Latihan dapat memelihara pergerakan dan fungsi sendi sehingga kondisinya dapat setara dengan kekuatan dan fleksibilitas otot. Selain itu, latihan fisik dapat membuat fungsi gastrointestinal dapat bekerja lebih optimal dengan meningkatkan selera makan orang tersebut dan melancarkan eliminasinya karena apabila seseorang tidak dapat melakukan aktifitas fisik secara adekuat maka hal tersebut dapat membuat otot abdomen menjadi lemah sehinga fungsi eliminasinya kuang efektif.

Tingkat aktivitas
Tingkat aktivitas / mobilitas Tingkat 0 Mampu merawat diri sendiri secara penuh Tingkat 1 Tingkat 2 Memerlukan penggunaan alat Memerlukan bantuan atau pengawasan orang lain

Kategori

Tingkat 3

Memerlukan bantuan, pengawasan


orang lain dan peralatan

Tingkat 4

Sangat tergantung dan tidak dapat

melakukan atau berpartisipasi dalam


perawatan

MOBILISASI

Materi

Latihan Soal

MOBILISASI

Merupakan kemampuan individu untuk bergerak secara bebas, mudah, dan teratur dengan tujuan untuk memenuhi kebutuhan aktifitas guna mempertahankan kesehatannya.

Kebutuhan Dasar Aktivitas Latihan 23

Nuraini Pendidikan Ekonomi Universitas Negeri Padang

Company Logo

Logo Kegiatan Ekonomi dan Produsen Kegiatan Ekonomi dan Company produsen

www.themegallery.com

Faktor Mempengaruhi mobilitas

Gaya hidup Proses Penyakit / Cedera

Usia /status perkmbng

Budaya

Tingkat Energi

Company Logo

Company Logo

IMMOBILITAS

Mrpk keadaan dimana seseorang tdk dpt bergerak scr bebas krn kondisi yg mengganggu pergerakan/aktifitas. Contoh : mengalami trauma tulang belakang, fraktur pada ekstremitas

Kebutuhan Dasar Aktivitas Latihan 23

JENIS IMOBILITAS
1. Imobilitas fisik pembatasan untuk bergerak scr fisik dgn tujuan mencegah terjadi gangguan komplikasi pergerakan. Contoh : pd pasien hemiplegi yg tdk mampu mempertahankan tekanan pd daerah paralisis shg tdk dpt mengubah posisi tubuhnya
Company Logo

2. Imobilitas intelektual mengalami keterbatasan daya pikir. Contoh : pasien yg mengalami kerusakan otak akibat suatu penyakit.
3. Imobilitas emosional mengalami pembatasan scr emosional krn adanya prbhn scr tiba-tiba dlm menyesuaikan dr. Contoh : stres berat krn bedah amputasi ketika mengalami kehilangan bagian anggota tubuh

Company Logo

4. Imobilitas sosial
Keadaan individu yg mengalami hambatan dlm melakukan interaksi sosial krn keadaan penyakitnya shg dpt mempengaruhi perannya dlm kehidupan sosial.

Company Logo

Kewirausahaan

Company Logo

www.themegallery.com

Company Logo

bagaimana asuhan keperawatannya???????

Huaaa, salah,,,,

Tidak apa2, belajar lagi yang rajin ya,,,,

Tidak apa2, belajar lagi yang rajin ya,,,,

Selamat anda mendapatkan 10 point

Huaaa, salah,,,,

Tidak apa2, belajar lagi yang rajin ya,,,,

You might also like