You are on page 1of 7

LYMPHOMA

Pendahuluan : Lymphoma : tumor urutan ke tiga pada anak Kejadian : 13-14 kasus dari 1000 anak Ada 2 golongan : - Penyakit Hodgkin - Lymphoma Non Hodgkin

Penyakit Hodgkin Epidemiologi : 5% kanker anak s/d usia < 5 th 15% pada usia 15 s/d 19 th Etiologi : Ebstein-Barr-Virus (EBV)

Patogenesis Tanda utama : - sel Reed-Stenberg :Sel besar diameter 5-14 um Multi nucleated nucleus Berasal dari sentral germinal sel-B
Ann Abbor Staging Stage I : mengenai satu regio kelenjar getah bening Stage II : mengenai dua regio kelenjar getah bening Stage III: mengenai kedua belah diafraghma regio kelenjar getah bening Stage IV:tersebar diffus kelenjar getah bening

Manifestasi klinik : - Tanda paling umum lympadenopathy : tidak sakit konsistensi keras lokasi : leher,supra clavicular, jarang pd lipatan paha dan ketiak. - Massa pada mediastinum (yang cepat hilang bila diterapi) - Hepatosplenomegali jarang ditemukan.

Penyakit meluas : gejala sumbatan jalan nafas efusi pleura, pericardium gangguan fungsi hati Infiltrasi sumsum tulang -> anemia, neutropenia, trombositopenia. Gejala sistemik : - Panas tidak jelas penyebabnya - Berat badan menurun - Keringat malam - Kulit terasa gatal - Kesadaran menurun - Anorexia

Diagnosis - Pembengkakan kelenjar getah bening yang tidak jelas penyebabnya - X-foto thorax : ada massa pada mediastinum - CT.Scan thorax menjelaskan massa - CT.Scan/MRI : menemukan pembengkakan kelenjar getah bening dibawah diapragma. Pengobatan : - Chemotherapy : mustrogen, vincristine, procarbazine dan prednisone - Radiasi

Non Hodgkin Lymphoma (NHL) Pendahuluan Non Hodgkin Lymphoma akibat proliferasi ganas lymphosit T-B Kejadian : 10,5 kasus/1000 bangsa kulit putih 7,3 kasus/1000 bangsa kulit hitam Patogenesis - Ada infeksi Ebstein-Barr-Virus (EBU) - Terdapat imunodefisiensi congenital/acquired - Tanda : Small Non Clevated Cell Lymphoma (SNCCL) Manifestasi Klinik - Terdapat tumor rongga dada-massa mediastinum - Sakit dada - Gangguan menelan - Effusi pleura - Sindroma vena cava superior

Diagnosis - Staging lymphoma penting - Tanda utama Small Non Cleaved Cell Lymphoma (SNCCL) Laboratorium - Peninggian uric acid serum - Hasil pemeriksaan CT.Scan atau MRI Pengobatan - Chemotherapy - Operasi - Lysis tumor-> peninggian potassium, uric acid, phospor dan penurunan calsium

You might also like