You are on page 1of 7

7.

PEMUAIAN
 
Adna

Peni

Thira
Tujuan :Mengamati pemuaian zat cair
Alat dan bahan :Botol kaca
Sedotan plastik
Plastisin
Air dan lilin
Langkah kerja :
-Sediakan sebuah botol kaca
-Masukkan sedotan ke dalam botol kaca.
-Isi penuh botol dengan air,sumbat dengan plastisin.
-Panaskan botol di samping lilin yang menyala.
-Apa yang terjadi pada air yang berada dalam botol?
-Berikan kesimpulan hasil kegiatan!
 

1
Jawaban dan kesimpulan
 
1.Air yang ada di dalam botol menghasilkan gelembung udara dan
mengalir keluar botol melalui bagian atas botol dan menembus
plastisin.
 
 
Kesimpulannya:
Botol yang di dalamnya berisi air sedotan lalu di dekatkan ke lilin
yang menyala tidak lama kemudian menghasilkan gelembung-
gelembung udara pada air yang ada di dalam botol. Ketika botol di
letakkan sangat dekat di samping lilin yang menyala,dinding kaca
botol akan menerima panas.Panas tersebut akan di alirkan ke air.Air
yang menerima panas akan mengalami pemuaian sehingga
menyebabkan air tumpah melalui ujung sedotan.
 

1.1
Tujuan : Mengamati pemuaian zat padat
Alat dan bahan : 2 buah botol kaca
Gabus
Jarum rajut
Lilin dan kertas
 
• Langkah kerja :
•Tusukan sebuah jarum pada sumbat botol dari gabus pada mulut botol.
•Ujung jarum rajut yang satu lagi di tahan dengan botol lainnya tetapi tidak
bersumbat.
•Buatlah panah dari kertas,tusuk tengahnya dengan jarum lain, rekatkan dengan
lem.
•Letakkan jarum tersebut menyilang diatas mulut botol.
•Nyalakan lilin diantara 2 botol tersebut,dan nyala apinya ditengah tepat
mengenai jarum.
•Perhatikan panah kertas tersebut,berputar atau tidak? cepat atau lambat?
kearah mana? Bila berputar cepat dan kearah kanan dikarenakan apa? jika jarum
itu terbuat dari baja,maka panah akan berputar sedikit,karena muai baja hanya
setengah dari muai aluminium.Jika jarum rajut tersebut lebih panjang apa yang
akan terjadi?
2
Jawaban dan kesimpulan

2.
Panah dapat berputar cepat

Kesimpulan:
Panah berputar cepat kearah kiri

2.2
Tujuan :Mengamati pemuaian gas
Alat dan bahan :Baskom
Air panas
Botol 1 liter
Balon
Langkah kerja :
-Masukkan mulut balon kedalam mulut botol.
-Isi ember dengan air panas.
-Celupkan bagian bawah botol ke dalam ember berisi air panas.
Perhatikan apa yang terjadi!
-Keluarkan botol dari ember, nyalakan keran air ledeng, siram bagian
bawah botol, perhatikan yang terjadi.
-Berikan kesimpulannya.

3
Jawaban dan Kesimpulan
• Balon mengembang ketika terkena air panas dan menyusut ketika di siram air
ledeng.

Kesimpulannya:
• Air yang panas mengandung banyak gas,sehingga balon tersebut
mengembang.Adanya udara dalam botol tersebut disebabkan oleh air yang sangat
panas,lalu air itu menguap dan berubah menjadi gas yang membuat balon itu
mengembang,ketika bagian bawah botol disiram dengan air ledeng balon akan
menyusut kembali karena bergantinya suhu air dari panas menjadi dingin.

THE END

3.1

You might also like