You are on page 1of 1

Plan

a. Tujuan terapi
Mengatasi Miokard Infark Akut pada pasien yang ditandai dengan EKG yang
abnormal.
Mengatasi DRP yang terjadi pada pasien
Mengatasi Gula Darah pasien yang meningkat.
Memberikan terapi non-farmakologi pada pasien disertai KIE.
b. Terapi Non-farmakologis
Pasien mengalami kekurangan natrium sehingga disarankan meningkatkan
intake makanan atau minuman yang mengandung natrium tinggi, misalnya
Pasien mengalami peningkatan tekanan darah sehingga perlu diet yang
disesuaikan untuk pasien gangguan kardiovaskuler, misalnya dari Dietary
Approaches to Stop Hypertension (DASH) (NIH,2006), yaitu setiap harinya
hanya mengkonsumsi 2100 kalori, dengan komposisi lemak total 27% dari
kalori, lemak saturated 6% kalori, protein 18% kalori, karbohidrat 55% kalori,
kolesterol 150mg, natrium 2300 mg, kalium 4700mg, kalsium 1250mg,
magnesium 500mg, dan serat 30g.

You might also like