You are on page 1of 5

TENTIR ANTI HIPERTENSI

Terapi Non Farmako


1. Diet rendah garam
2. Berhenti merokok
3. Berhenti konsumsi alkohol
4. Aktivitas fisik teratur
5. Menurunkan berat badan

Obat Hipertensi
1. Obat lini pertama
Diuretik Diakhiri kata azid, sedangkan diuretik kuat diakhiri kata semide.
Co : Hydrochlorthiazid, Furosemide
Penyekat reseptor adrenergik Diakhiri kata lol. Co : Propanolol
ACE-I Diakhiri kata pril. Co : Kaptopril
ARB Diakhiri kata sartan. Co : Losartan
Antagonis Kalsium Diakhiri kata dipin. Co : Amlodipin, Nifedipin
2. Obat lini kedua
Penyekat reseptor adrenergic ( blocker) Diakhiri kata -zosin. Co : Prazosin
Penghambat neuron adrenergic. Co : Reserpin, Guanetidin
C entral agonist /adrenolitik. Co : Metildopa, Klonidin
Vasodilator. Co: Hidralazin, Minoksidil
Farmakokinetik, farmakodinamik, dan efek samping.




Diuretik



-Blocker



ACEI

ARB

Antagonis Ca

Obat Lini Kedua

You might also like