You are on page 1of 9

Bola Voli

Penyusun:
1. Mujaahid Abdul H.
2. Adhi Yeremia J.
3. Jordan Cristian
4. Gregorius Manggala S.
5. Rizal Julfahmi M.
6. Rendi Pratama H.
7. Yuditria R. W.
Penjaskes | Bola Voli
Oleh Kelas: XI IPA 3
Bola voli diciptakan oleh William G. Morgan (seorang instruktur pendidikan
jasmani)
Diciptakan tanggal 9 Februari 1895 di Holyoke, Massachusetts, Amerika
Serikat
Pada mulanya diberi nama permainan Mintonette, karena mengadopsi 4
karakter olahraga menjadi 1, yaitu bola basket, baseball, tenis, dan handball
Dirubah sebutannya menjadi volleyball pada tahun 1896
FIVB (Federation Internationale de Volleyball) merupakan induk organisasi
internasional yang menaungi permainan bola voli
Sedangkan PBVSI (Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia) sebagai induk
organisasi nasional
Pandahuluan
Penjaskes | Bola Voli
Bola Voli
Tujuannya untuk mempertahankan bola untuk tetap bergerak
melewati net diantara dua wilayah / tim
Berlomba-lomba memperoleh skor 25
Dalam voli pantai, setiap tim terdiri dari 2 orang pemain
Sedangkan voli konvensional setiap tim terdiri atas 6 orang
pemain yang bermain di lapangan, dan 4 orang sebagai pemain
cadangan
Pergantian antara pemain inti dengan cadangan tak dibatasi
Penjaskes | Bola Voli
Jumlah pemain minimal dalam tim yang berada di lapangan yaitu 4
orang
Apabila kurang dari 4 orang, maka tim tersebut dianggap kalah
Setiap pertandingan terdiri dari 3 babak, kecuali pada 2 babak telah
dipastikan kemenangan pada salah satu tim yang bertanding.
Sistem perhitungan yang digunakan 25 rally point. Bila poin seimbang
(24-24), maka pertanfingan ditambah 2 poin. Tim yang pertama kali
unggul 2 poin tersebut dianggap memenangkan pertandingan
Penjaskes | Bola Voli
Pemain tidak boleh menyentuh net atau melewati garis batas tengah
lapangan lawan
Pemain tidak boleh melempar atau menangkap bola, tetapi hanya dapat
memantulkan bola tanpa menyentuh permukaan lapangan
Bola yang dipantulkan keluar dari lapangan belum dihitung sebagai out
apabila belum menyentuh permukaan lapangan
Bola service dihitung sebagai poin dan tim penerima service yang membuat
bola keluarpun dihitung sebagai poin untuk lawan
Seluruh permain harus berada di lapangan pada saat service
Setiap tim bertukar sisi lapangan pada tiap babak
Time out dilakukan hanya 1 kali dalam tiap babak dengan durasi 1 menit
Penjaskes | Bola Voli
Sarana Pendukung
1. Bola : Bola tersebut memiliki keliling lingkaran 65
hingga 67 cm, dengan berat 260 hingga 280 gram. Tekanan
dalam dari bola tersebut hendaknya sekitar 0.30 hingga 0.325
kg/cm
2
2. Lapangan: Ukuran lapangan bola voli yang umum adalah
9 meter x 18 meter. Garis batas serang untuk pemain belakang
berjarak 3 meter dari garis tengah yang sejajar dengan jaring.
Garis tepi lapangan adalah 5 cm.
3. Net : Ukuran tinggi net putra 2,44 m dan 2, 24 m
untuk net putri
Penjaskes | Bola Voli
Penjaskes | Bola Voli
1
2
3
source: google
source: google
source:
google
Pemain
Tosser / setter : Bertugas mengumpankan bola kepada
rekan-rekannya serta mengatur jalannya permainan dalam suatu
tim
Spiker / smasher : Bertugas memukul bola supaya jatuh di
wilayah tim lawan
Libero : Pemain bertahan yang bebas keluar
masuk tetapi tidak boleh melakukan smash bola ke wilayah
lawan
Defender : Pemain bertahan untuk menerima
serangan dari tim lawan
Penjaskes | Bola Voli
Teknik Permainan
1. Service : serangan pertama bagi suatu tim
2. Passing : memberikan bola kepada teman
3. Smash : pukulan keras yang mematikan tim musuh
4. Blocking : menahan atau menghalangi bola yang datang dari
daerah lawan
Penjaskes | Bola Voli
3
4
1
2
source: google
source: google source: google

You might also like