You are on page 1of 11

BAB IV METODE

4.1 Desain penelitian


Penelitian ini merupakan penelitian analitik observasional dengan
menggunakan metode cross-sectional atau potong silang untuk mengetahui
hubungan antara pengetahuan tentang kanker payudara terhadap implementasi
deteksi dini kanker payudara pada mahasiswi Fakultas Kedokteran Universitas
Trisakti.
mplementasi deteksi dini kanker payudara yang men!adi variabel
tergantung ini merupakan !enis variabel komposit" yaitu variabel yang mewakili
salah satu dari variabel lainnya" yaitu #$D$%" mammogra&i" dan '() *Clinical
Breast Examination atau pemeriksaan payudara oleh tenaga kesehatan+. Kriteria
spesi&ik dari variabel komposit adalah apabila responden melakukan paling tidak
salah satu dari ketiga !enis deteksi dini pada kanker payudara.
4., -okasi dan waktu penelitian
Penelitian ini akan dilaksanakan di Fakultas Kedokteran Universitas
Trisakti" Kampus (" pada bulan #eptember ,.1/ sampai bulan 0anuari ,.14.
4./ Populasi dan sampel penelitian
Populasi target yang akan diteliti dalam penelitian ini adalah seluruh
mahasiswi Fakultas Kedokteran.
Populasi ter!angkau dalam penelitian ini adalah mahasiswi Fakultas
Kedokteran Universitas Trisakti angkatan ,.1. dan ,.1, dengan !umlah subyek
dalam populasi keseluruhan /12 orang.
28
Kemudian dari populasi ter!angkau akan dilakukan pemilihan sampel
sebagai bagian dari populasi yang diteliti. Pengambilan sampel menggunakan
rumus sebagai berikut3
4./.1 Populasi in&init
Keterangan3
n
.
4 besar sampel optimal yang dibutuhkan
5 4 pada tingkat kemaknaan 678 besarnya 1"61
p 4 prevalensi9proporsi kelompok yang tidak melakukan deteksi dini kanker
payudara
: 4 prevalensi9proporsi yang melakukan deteksi dini kanker payudara *1;p+
d 4 akurasi dari ketetapan pengukuran *.".7+
29
n
.
4 5
,
< p < :
d
,
n
.
4 1"61
,
< ."2= < ."1/
*.".7+
,
n
.
4 1=4
4./., Populasi &init
Keterangan 3
n 4 besar sample yang dibutuhkan untuk populasi &init
n
.
4 besar sample dari populasi in&init
> 4 besar populasi &init
(erdasarkan hasil perhitungan sampel di atas" didapatkan hasil sampel
minimal yang dibutuhkan untuk penelitian ini adalah 116 orang. Untuk
meningkatkan akurasi" maka !umlah sampel ditambah dengan perhitungan drop
out sebesar 178 dari !umlah sampel" sehingga men!adi 4 1/1"27 ? 137.
Kemudian untuk mempermudah perhitungan" dibagi dua untuk masing;
masing angkatan. #ehingga men!adi 12"7 yang dibulatkan men!adi =. sampel
untuk angkatan ,.1. dan =. sampel pula untuk angkatan ,.1,.
30
n 4 1=4
*1 @ 1=49/12+
n 4 116
n

4 n
.
*1 @ n
.
9>+
#ampel yang akan diambil untuk penelitian ini adalah sampel yang memiliki
kriteria inklusi yaitu3
1. Aahasiswi Fakultas Kedokteran Universitas Trisakti yang berusia B ,.
tahun pada angkatan ,.1, dan 4C ,. tahun pada angkatan ,.1..
,. (ersedia men!adi responden dan telah menandatangani in&orm consent
#edangkan keriteria eksklusi untuk penelitian ini adalah
1. Aahasiswi yang tidak bersedia men!adi responden.
,. Aahasiswi &akultas kedokteran trisakti yang tidak berusia C4 ,. tahun
pada angkatan ,.1. atau tidak berusia B ,. tahun pada angkatan ,.1,
4.4 (ahan dan instrumen penelitian
Pada penelitian ini" data yang digunakan adalah data primer" yaitu data yang
didapatkan langsung dari responden untuk mengetahui tingkat pengetahuan
tentang kanker payudara dan sikap terhadap implementasi deteksi dini kanker
payudara. Aaka" peneliti membutuhkan instrumen penelitian berupa kuesioner
yang berisi pertanyaan mengenai pengetahuan tentang kanker payudara" sikap"
dan tindakan responden terhadap deteksi dini kanker payudara. Tiap sebelum
pertanyaan" terdapat pen!elasan mengenai kepan!angan dari akronim #$D$%"
'()" dan mammogra&i untuk memudahkan responden untuk men!awab kuesioner
tersebut.
Kuesioner yang digunakan peneliti adalah kuesioner yang sudah divalidasi
yang didapat dari penelitian sebelumnya" kemudian beberapa kuesioner tersebut
sedikit dimodi&ikasi oleh peneliti untuk mempermudah perhitungan dan
pengambilan data.
Pengumpulan data diawali dengan menandatangani informed consent
dengan menanyakan kesediaannya untuk mengisi kuesioner terlebih dahulu"
kemudian responden di berikan waktu kurang lebih setengah !am untuk mengisi
31
kuesioner yang telah di berikan. Pengisian kuesioner dilakukan di luar !am kuliah
dan !ika terdapat pertanyaan yang kurang !elas responden dapat menanyakan
langsung pada peneliti.
4.4.1 Pengukuran pengetahuan
Pengetahuan diukur melalui sesi $ dan ( yang berisi 17 pertanyaan dengan
menggunakan skala Thurstone.
Pertanyaan pada sesi $ berisi pertanyaan pengetahuan mengenai kanker
payudara" #$D$%" dan '(). #kala pengukuran pengetahuan pada sesi $
berdasarkan pada !awaban yang diperoleh dari responden terhadap semua
pertanyaan yang diberikan. Aasing;masing dengan alternati& !awaban DaE" DbE"
dan DcE" dengan ketentuan !ika responden men!awab DaE" akan dikatakan benar"
sehingga diberi nilai 1. 0ika responden men!awab DbE atau DcE" akan dikatakan
salah" sehingga diberi nilai ..
Pertanyaan pada sesi ( berisi pertanyaan pengetahuan mengenai
mammogra&i. #kala pengukuran pengetahuan pada sesi ( adalah setiap !awaban
DbenarE akan dikatakan benar dan diberikan nilai 1" sedangkan tiap !awaban yang
DsalahE akan dikatakan salah dan diberi nilai ..
(erdasarkan $rikunto *1662+" aspek pengukuran dengan kategori dari
!umlah nilai yang ada dapat diklasi&ikasikan dalam / kategori yaitu 3
a. Tingkat pengetahuan baik" apabila nilai yang diperoleh C=78 dari nilai
tertinggi seluruh pertanyaan dengan total nilai 17 yaitu C 11.
b. Tingkat pengetahuan sedang" apabila nilai yang diperoleh 478;=78 dari
nilai tertinggi seluruh pertanyaan dengan total nilai 17 yaitu =;11.
c. Tingkat pengetahuan kurang" apabila nilai yang diperoleh B 478 dari
nilai tertinggi seluruh pertanyaan dengan total nilai 17 yaitu B =
32
4.4., Pengukuran sikap
#ikap diukur melalui 1, pertanyaan dengan menggunakan skala ordinal.
Untuk bagian $" skala pengukuran sikap berdasarkan pada !awaban yang
diperoleh dari responden terhadap semua pertanyaan yang diberikan. Aasing;
masing dengan alternati& !awaban Dsetu!uE dan Dtidak setu!uE" dengan ketentuan
!ika responden men!awab Dsetu!uE" maka akan dikatakan benar" kemudian akan
diberi nilai 1. 0ika responden men!awab Dtidak setu!uE" maka akan dikatakan salah
dan akan diberi nilai .. #edangkan untuk bagian (" penilaiannya sama dengan
bagian $" hanya sa!a dibuat dalam bentuk tabel agar lebih variati& untuk
responden.
(erdasarkan $rikunto *1662+" aspek pengukuran dengan kategori dari
!umlah nilai yang ada dapat diklasi&ikasikan dalam / kategori yaitu 3
a. #ikap baik" apabila nilai yang diperoleh C =78 dari nilai tertinggi seluruh
pertanyaan dengan total nilai 1, yaitu C 6.
b. #ikap sedang" apabila nilai yang diperoleh 47;=78 dari nilai tertinggi seluruh
pertanyaan dengan total nilai 1, yaitu 1;6.
c. #ikap kurang" apabila nilai yang diperoleh B 478 dari nilai tertinggi seluruh
pertanyaan dengan total nilai 1, yaitu B 1.
4.4./ Pengukuran implementasi deteksi dini kanker payudara
mplementasi deteksi dini kanker payudara diukur melalui 1, pertanyaan
tentang implementasi #$D$% dan implementasi '(). Peneliti hanya
berkonsentrasi pada implementasi #$D$% dan '()" karena implementasi
mammogra&i tidak direkomendasikan untuk dilakukan pada wanita muda. >amun"
33
peneliti menilai sikap dan pengetahuan wanita muda tentang mammogra&i" untuk
menggambarkan kemungkinan wanita muda tersebut akan melakukan
mammogra&i di masa depan atau tidak.
Pengukuran implementasi deteksi dini kanker payudara menggunakan skala
Thurstone. #kala pengukuran tindakan berdasarkan pada !awaban yang diperoleh
dari responden terhadap semua pertanyaan yang diberikan. Aasing;masing
dengan alternati& !awaban DaE" DbE" dan DcE dengan ketentuan !ika responden
men!awab DaE dikatakan benar diberi nilai 1" dan !ika responden men!awab DbE
atau DcE dikatakan salah diberi nilai ..
(erdasarkan $rikunto *1662+" aspek pengukuran dengan kategori dari
!umlah nilai yang ada dapat diklasi&ikasikan dalam / kategori yaitu 3
a. mplementasi baik" apabila nilai yang diperoleh C=78 dari nilai tertinggi
seluruh pertanyaan dengan total nilai 1, yaitu C 6.
b. mplementasi sedang" apabila nilai yang diperoleh 47;=78 dari nilai
tertinggi seluruh pertanyaan dengan total nilai 1, yaitu 1;6.
c. mplementasi kurang" apabila nilai yang diperoleh B 478 dari nilai
tertinggi seluruh pertanyaan dengan total nilai 1, yaitu B 1.
4.7 $nalisis data
Data yang sudah didapatkan melalui penilaian yang diambil dari kuesioner
akan dikoreksi secara seksama" kemudian data tersebut akan dimasukkan dan
dianalisa menggunakan komputer dengan program #P## *Statistical Package for
the Social Sciences+. #etelah itu" data yang sudah didapatkan kemudian di analisis
dengan menggunakan analisis univariat dan bivariat. $nalisis univariat digunakan
untuk mendapatkan gambaran distribusi responden berdasarkan variabel usia"
sikap dan pengetahuan. $nalisis univariat dihitung dengan rumus3
34
f = x 100%
n
Keterangan3
f = &rekuensi
4 !umlah yang didapat
n 4 !umlah populasi
Kemudian" dilakukan penghitungan dengan analisis bivariat yang bertu!uan
untuk melihat ada atau tidaknya hubungan usia dengan implementasi deteksi dini
kanker payudara" sikap terhadap deteksi dini kanker payudara dengan
implementasi deteksi dini kanker payudara" dan !uga untuk melihat variabel yang
men!adi topik utama penelitian ini" yaitu untuk melihat ada atau tidaknya
hubungan antara pengetahuan tentang kanker payudara terhadap implementasi
deteksi dini kanker payudara. $nalisis bivariat pada penelitian ini dihitung dengan
menggunakan u!i korelasi non parametrik" yaitu Spearmans rank agar dapat
diketahui hubungan dua variabel dengan skala ordinal"
*,,+
yaitu 3
Keterangan 3
F 3 koe&isien korelasi Spearman
d
,
3 total kuadrat selisih antar ranking
n 3 !umlah sampel penelitian
Gleh karena sampel yang digunakan lebih dari /." maka perlu di cari nilai 5
dengan rumus3
Keterangan 3
5 3 nilai 5 hitung
F 3 koe&isien korelasi Spearman
35
n 3 !umlah sampel penelitian
Kemudian untuk mengu!i kemaknaan hubungan" digunakan tingkat
kepercayaan 678" dimana nilai p pada tingkat kepercayaan 678 adalah sebagai
berikut 3
1. P C ...7 menun!ukkan bahwa hasil tidak bermakna atau tidak
berhubungan" yang berarti hipotesis ditolak.
,. P B ...7 menun!ukkan bahwa hasil bermakna atau berhubungan"
yang berarti hipotesis diterima
4.1 $lur ker!a penelitian
Hambar ,. $lur ker!a penelitian
36
Mahasiswi fakultas kedokteran universitas
trisakti
Ankatan 2010 dan 2012
!enu"#ulan data
!enisian $uesioner
Menelo"#okan data
Analisis %ata
4.= )tika Penelitian
#etelah proposal skripsi yang ber!udul DIubungan Pengetahuan Kanker
Payudara terhadap mplementasi Deteksi Dini Kanker Payudara pada AahasiswiE
ini disetu!ui oleh tim pengu!i" peneliti akan menyerahkan proposal skripsi tersebut
ke Tata Usaha #kripsi. Kemudian peneliti akan mengurus permohonan ka!i )tik
%iset dengan cara mengisi &ormulir permohonan ka!i )tik %iset *lampiran 1+ dan
dengan melampirkan informed consent *lampiran ,+.
4.2 Pen!adwalan Penelitian *proposal+
Tabel 7. Pen!adwalan penelitian *proposal+
kegiatan
Jaktu
$
g
u
s
t
u
s
#
e
p
t
e
m
b
e
r
G
k
t
o
b
e
r
>
o
v
e
m
b
e
r
D
e
s
e
m
b
e
r
!
a
n
u
a
r
i
26 31 & 28 1 29 11 30 2 16 6 20
Persiapan dan
Pengumpulan
data


Penyusunan
dan
penyelesaian
($(
*pendahuluan+


Penyusunan
dan
penyelesaian
($(
*Tin!auan
Pustaka+


Penyusunan
dan
penyelesaian
($(

3&
*Aetodologi+
Penyusunan
dan
penyelesaian
($( K
*Iasil+
Penyusunan
dan
penyelesaian
($( K
*Pembahasan+
Penyusunan
dan
penyelesaian
($( K
*Kesimpulan
dan saran+
Persiapan
U!ian #kripsi
Penyusunan
Aanuskrip
publikasi );
!urnal
38

You might also like