You are on page 1of 14

IDENTITAS NASIONAL

Istilah identitas nasional secara terminologis adalah suatu ciri yang dimiliki
oleh suatu bangsa yang secara filosofis membedakan bangsa tersebut dengan bangsa lain.
Berdasarkan pengertian yang demikian ini maka setiap bangsa di dunia ini akan memiliki
identitas sendidri-sendiri sesuai dengan keunikan, sifat, cirri-ciri serta karakter dari
bangsa tersebut. Jadi Identitas nasional adalah sebuah kesatuan yang terikat dengan
wilayah dan selalu memiliki wilayah (tanah tumpah darah mereka sendiri, kesamaan
se!arah, sistim hukum"perundang undangan, hak dan kewa!iban serta pembagian ker!a
berdasarkan profesi.
Identitas adalah sifat khas yang menerangkan dan sesuai dengan kesadaran diri pribadi
sendiri, golongan sendiri, kelompok sendiri, komonitas sendiri, atau #egara sendiri.
$engacu kepada pengertian ini, identitas tidak terbatas pada indi%idu semata tetapi
berlaku pula pada suatu kelompok.
&edangkan kata nasional merupakan identitas yang melekat pada kelompok-kelompok
yang lebih besar yang diikat oleh kesamaan-kesamaan, baik pisik seperti budaya, agama
dan bahasa maupun non fisik seperti keinginan, cita-cita, dan tu!uan. 'impunan
kelompok-kelompok inilah yang kemudian disebut dengan istilah identitas bangsa atau
identitas nasional yang pada akhirnya melahirkan tindakan kelompok (collecti%e action
yang diwu!utkan dalam bentuk organisasi atau pergerakan-pergerakan yang diberi
atribut-atribut nasional.
(ata nasional sendiri tidak dapat dipisahkan dari kemunculan konsep nasionalisme
sebagaimana akan di!elaskan kemudian.
Identitas nasional adalah suatu ciri yang dimiliki suatu bangsa, secara fisiologi yang
membedakan bangsa tersebut dengan bangsa yang lainnya. Berdasarkan pengertian
tersebut maka setiap bangsa di dunia ini akan memiliki identitas sendiri-sendiri sesuai
dengan keunikan, sifat, ciri-ciri serta karakter dari bangsa tersebut. )emikian pula dengan
hal ini sangat ditentukan oleh proses bagaimana bangsa tersebut terbentuk secara historis.
Identitas nasional tersebut pada dasarnya menun!uk pada identitas-identitas yang
sifatnya nasional. Identitas nasional bersifat buatan dan sekunder. Bersifat buatan karena
identitas nasional itu dibuat, dibentuk dan disepakati oleh warga bangsa sebagai
identitasnya setelah mereka bernegara. Bersifat sekunder karena identitas nasional lahir
belakangan bila dibandingkan dengan identitas kesukubangsaan yang memang telah
dimiliki warga bangsa itu secara askriptif. &ebelum memiliki identitas nasional, warga
bangsa telah memiliki identitas primer yaitu identitas kesukubangsaan.
Unsur-unsur pembentuk identitas yaitu:
*. &uku bangsa+ adalah golongan sosial yang khusus yang bersifat askriptif (ada
se!ak lahir, yang sama coraknya dengan golongan umur dan !enis kelamin. )i
Indonesia terdapat banyak sekali suku bangsa atau kelompok etnis dengan tidak
kurang ,-- dialeg bangsa.
.. /gama+ bangsa Indonesia dikenal sebagai masyarakat yang agamis. /gama-
agama yan tumbuh dan berkembang di nusantara adalah agama Islam, (risten,
(atolik, 'indu, Budha dan (ong 'u 0u. /gama (ong ' 0u pada masa orde baru
tidak diakui sebagai agama resmi negara. #amun se!ak pemerintahan presiden
/bdurrahman 1ahid, istilah agama resmi negara dihapuskan.
,. (ebudayaan+ adalah pengetahuan manusia sebagai makhluk social yang isinya
adalah perangkat-perangkat atau model-model pengetahuan yang secara kolektif
digunakan oleh pendukung-pendukungnya untuk menafsirkan dan memahami
lingkungan yang dihadapi dan digunakan sebagi ru!ukan dan pedoman untuk
bertindak (dalam bentuk kelakuan dan benda-benda kebudayaan sesuai dengan
lingkungan yang dihadapi.
2. Bahasa+ merupakan unsure pendukung Identitas #asonal yang lain. Bahsa
dipahami sebagai system perlambang yang secara arbiter dientuk atas unsure-
unsur ucapan manusia dan yang digunakan sebgai sarana berinteraksi antar
manusia.
)ari unsur-unsur Identitas #asional tersebut dapat dirumuskan pembagiannya men!adi ,
bagian sebagai berikut + Identitas 3undamental, yaitu pancasila merupakan falsafah
bangsa, )asar #egara, dan Ideologi #egara Identitas Instrumental yang berisi 44) *526
dan tata perundangannya, Bahasa Indonesia, 7ambang #egara, Bendera #egara, 7agu
(ebangsaan Indonesia 8aya. Identitas /lamiah, yang meliputi #egara kepulauan
(/rchipelago dan pluralisme dalam suku, bahasa, budaya, dan agama, sertakepercayaan.
Identitas nasional Indonesia merupakan ciri-ciri yang dapat membedakan negara
Indonesia dengan negara lain. Identitas nasional Indonesia dibuat dan disepakati oleh
para pendiri negara Indonesia. Identitas nasional Indonesia tercantum dalam konstitusi
Indonesia yaitu 4ndang-4ndang )asar *526 dalam pasal ,6-,90. Identitas nasional yang
menun!ukkan !ati diri Indonesia diantaranya adalah sebagai berikut+
Identitas #asional Indonesia +
*. Bahasa #asional atau Bahasa :ersatuan yaitu Bahasa Indonesia
.. Bendera negara yaitu &ang $erah :utih
,. 7agu (ebangsaan yaitu Indonesia 8aya
2. 7ambang #egara yaitu :ancasila
6. &emboyan #egara yaitu Bhinneka ;unggal Ika
9. )asar 3alsafah negara yaitu :ancasila
<. (onstitusi ('ukum )asar negara yaitu 44) *526
=. Bentuk #egara (esatuan 8epublik Indonesia yang berkedaulatan rakyat
5. (onsepsi 1awasan #usantara
*-. (ebudayaan daerah yang telah diterima sebagai (ebudayaan #asional
Identitas #asional indonesia yaitu terdiri dari +
1) Bahasa Nasional atau Bahasa Persatuan yaitu Bahasa Indonesia
2) Bendera negara yaitu Sang Merah Putih
) !agu "ebangsaan yaitu Indonesia #aya
$) !ambang Negara yaitu Pan%asila
&) Semboyan Negara yaitu Bhinneka 'unggal Ika
() )asar *alsa+ah negara yaitu Pan%asila
,) "onstitusi -.ukum )asar) negara yaitu UU) 1/$&
0) Bentuk Negara "esatuan #epublik Indonesia yang berkedaulatan rakyat
/) (onsepsi 1awasan #usantara
11) "ebudayaan daerah yang telah diterima sebagai "ebudayaan Nasional
0ontoh dari Implementasi Identitas nasional yaitu
- (ewa!iban diadakanya upacara bendera setiap hari senin pada seluruh instansi sekolah
maupun non sekolah. )alam upacara bendera, terdapat banyak sekali unsur identitas
negara. &eperti pengibaran sang saka merah putih, menyanyikan lagu Indonesia 8aya,
menyanyikan lagu nasional lain, pembacaan 44) *526, pembacaan :ancasila, dan pada
penutup di akhiri dengan doa (agama. (egiatan upacara ini dilaksanakan dari tingkat &)
hingga &$/, bahkan ada :erguruan ;inggi yang melaksanakan 4pacara Bendera.
- $erealisasikan dasar negara indonesia yaitu pancasila, atau men!adikan pancasila
sebagai pandangan hidup.
(esimpulan
Identitas nasional adalah suatu ciri yang dimiliki suatu bangsa, secara fisiologi yang
membedakan bangsa tersebut dengan bangsa yang lainnya, biasanya ciri - ciri ini yang
nantinya men!adikan tanda suatu negara.
seperti halnya Identitas nasional Indonesia, Indonesia memiliki ciri sebagai berikut +
1) Bahasa Nasional atau Bahasa Persatuan yaitu Bahasa Indonesia
2) Bendera negara yaitu Sang Merah Putih
) !agu "ebangsaan yaitu Indonesia #aya
$) !ambang Negara yaitu Pan%asila
&) Semboyan Negara yaitu Bhinneka 'unggal Ika
() )asar *alsa+ah negara yaitu Pan%asila
,) "onstitusi -.ukum )asar) negara yaitu UU) 1/$&
0) Bentuk Negara "esatuan #epublik Indonesia yang berkedaulatan rakyat
/) (onsepsi 1awasan #usantara
11) "ebudayaan daerah yang telah diterima sebagai "ebudayaan Nasional
2adi hal - hal diatas lah yang membedakan Indonesia dengan negara lainnya3
HAKIKAT BANGSA DAN NEGARA
/. $anusia sebagai $akhluk Indi%idu dan $akhluk &osial
&ebagai makhluk indi%idu, manusia terdiri atas dua unsur, yaitu unsur !asmani (raga dan
unsur rohani (!iwa. $anusia diberi potensi berupa akal, pikiran, perasaan, dan keyakinan
sehingga sanggup berdiri sendiri dan bertanggung !awab atas dirinya. &edangkan manusia
sebagai makhluk sosial tidak dapat hidup sendirian, manusia selalu membutuhkan
bantuan manusia lainnya. /ristoteles menyebutkan manusia sebagai makhluk >oon
:oliticon, yaitu makhluk yang pada dasarnya selalu ingin bergaul dan berkumpul dengan
yang lainnya. &ecara kodrati manusia dapat hidup berdampingan" berkelompok dengan
manusia lainnya karena didorong oleh kebutuhan biologis.
B. :engertian dan 4nsur Bangsa
$enurut para ahli, bangsa adalah suatu komunitas etnik yang memiliki ciri-ciri berupa
memiliki nama, memiliki wilayah tertentu, memiliki mitos leluhur bangsa, kenangan
bersama, satu atau beberapa budaya yang sama, dan solidaritas tertentu. Berikut ini
pendapat pakar kenegaraan mengenai bangsa +
a. $enurut 'ans (ohn (Jerman, bangsa adalah buah hasil karya atau tenaga hidup
manusia. :ada umumnya bangsa memiliki faktor-faktor ob!ektif tertentu yang
membedakannya dengan bangsa lain, di antaranya persamaan keturunan, wilayah,
bahasa, adat-istiadat, kesamaan politik, perasaan, dan keyakinan (agama.
b. $enurut 3. 8at?el (Jerman, bangsa terbentuk karena adanya hasrat tertentu atau
adanya keinginan yang sama. 'asrat tersebut timbul karena adanya rasa kesatuan antara
sesama manusia dan tempat tinggal.
c. $enurut @tto Bauer (Jerman, bangsa adalah kelompok manusia yang mempunyai
persamaan karakter. (arakter tersebut tumbuh karena adanya persamaan senasib dan
sepenanggungan.
3aktor ob!ektif terpenting terbentuknya suatu bangsa adalah adanya kehendak atau
kemauan bersama atau nasionalisme. 3reidrich 'ert? dalam bukunya #ationality in
'istory and :olitic mengemukakan bahwa ada empat unsur yang berpengaruh dalam
terbentuknya suatu bangsa, yaitu +
a. (einginan untuk mencapai kesatuan nasional yang terdiri atas kesatuan sosial, politik,
ekonomi, agama, kebudayaan, komunikasi, dan solidaritas.
b. (einginan untuk mencapai kemerdekaan dan kebebasan nasional sepenuhnya, yaitu
bebas dari dominasi dan campur tangan bangsa asing terhadap urusan dalam negerinya.
c. (einginan akan kemandirian, keunggulan, indi%idualitas, dan keaslian atau kekhasan.
0ontohnya men!un!ung tinggi bahasa nasional yang mandiri.
d. (einginan untuk menon!ol (unggul di antara bangsa-bangsa dalam menge!ar
kehormatan, pengaruh, dan prestise.
0. :engertian dan /sal $ula ;er!adinya #egara
*. :engertian #egara
&ecara etimologis negara berasal dari bahasa asing, yaitu staat (Belanda atau state
(Inggris yang berarti menempatkan dalam keadaan berdiri, membuat berdiri dan
menempatkan. &edangkan kata negara dalam bahasa Indonesia berasal dari bahasa
&ansekerta, yaitu nagari atau negara yang berarti wilayah, kota, atau penguasa. )an
pengertian negara ditin!au dari segi organisasi kekuasaan adalah sebagai berikut +
a. ;eori ;eokrasi
;eori teokrasi terbagi dua, yaitu teori teokrasi langsung dan tidak langsung. ;eori
teokrasi langsung adalah teori yang menyatakan bahwa yang berkuasa di suatu negara
adalah langsung ;uhan dan negara terbentuk atas kehendak ;uhan. ;eori teokrasi tidak
langsung mengatakan bahwa yang memerintah di suatu negara secara tidak langsung
adalah ra!a atas nama ;uhan. 8a!a memerintah atas kehandak ;uhan sebagai karunia.
b. ;eori (ekuasaan
(ekuasaan itu ada setelah terbentuknya suatu negara dengan tu!uan untuk
mempertahankan dan mewu!udkan cita-cita suatu negara.
c. ;eori Auridis
;eori Auridis dapat dikaitkan dengan teori patriarkhal, teori patrimonial, dan teori
per!an!ian. ;eori patriarkhal, yaitu didasarkan pada hukum keluarga. ;eori patrimonial,
yaitu ra!a mempunyai hak milik terhadap daerahnya, maka semua penduduk di daerahnya
harus tunduk kepadanya. /dapun teori per!an!ian merupakan dasar hukum bagi
kekuasaan negara. ;eori per!an!ian tersebut dikemukakan oleh ;homas 'obbes, John
7ocke, dan J.J. 8ousseau. $enurut ;homas 'obbes, manusia selalu hidup dalam
ketakutan, yaitu takut akan diserang oleh manusia lain yang lebih kuat keadaan
!asmaninya. @leh karena itu, perlu adanya per!an!ian. $enurut John 7ocke, perlu
diadakan per!an!ian antara ra!a dengan rakyat atas dasar per!an!ian tersebut ra!a berkuasa
untuk melindungi hak-hak rakyat. /dapun menurut J.J. 8ousseau, kedaulatan rakyat ini
tidak pernah diserahkan kepada ra!a, bahkan kalau ada ra!a yang memerintah, maka ra!a
itu harus bertindak sebagai mandataris dari rakyat.
d. :engertian #egara )ari &egi @rganisasi :olitik
&ecara sederhana, politik dapat diartikan suatu cara untuk mencapai tu!uan. )engan kata
lain, politik adalah aneka ragam kegiatan masyarakat dalam suatu sistem kenegaraan
yang menyangkut tu!uan-tu!uan dari sistem tersebut.
e. :engertian #egara )itin!au )ari segi @rganisasi (esusilaan
$enurut 'egel negara adalah suatu organisasi kesusilaan yang timbul sebagai sintesis
dari kemerdekaan uni%ersal dan kemerdekaan indi%idu. #egara adalah suatu organisasi di
mana setiap indi%idu men!elmakan dirinya. @leh karena itu merupakan pen!elmaan
keseluruhan indi%idu, maka negara memiliki kekuasaan tertinggi. (ekuasaan yang
dimiliki oleh negara tidak dimiliki oleh organisasi-organisasi lain.
.. /sal $ula ;er!adinya #egara
:endapat mengenai asal mula ter!adinya negara +
a. ;eori ketuhanan
;eori ini berpendapat bahwa timbulnya suatu negara tersebut atas dasar kehendak ;uhan.
:elopor teori ini adalah /gustinus, Julius &tahll, dan ;homas /Buinas.
b. ;eori per!an!ian masyarakat
;eori ini berpendapat bahwa negara muncul karena adanya per!an!ian masyarakat di
mana seluruh warga mengikat diri dalam per!an!ian bersama guna mendirikan organisasi
yang dapat melindungi dan men!amin kelangsungan hidup bersama.
c. ;eori kekuasaan
#egara terbentuk atas dasar kekuasaan dan kekuasaan adalah ciptaan mereka yang paling
kuat dan berkuasa.
d. ;eori kedaulatan
(edaulatan mempunyai empat sifat, yaitu +
C :ermanen, bahwa kedaulatan tetap ada selama negara tetap berdiri.
C /sli, bahwa kedaulatan tidak berasal dari kekuasaan lain yang lebih tinggi.
C Bulat, bahwa kedaulatan tidak dapat dibagi-bagi, kedaulatan merupakan satu-satunya
kekuasaan yang tertinggi dalam negara.
C ;idak terbatas, bahwa kedaulatan itu tidak dibatasi oleh siapa pun.
e. ;eori hukum alam
'ukum alam bukan buatan negara, melainkan kekuasaan alam yang berlaku setiap waktu
dan tempat, serta bersifat uni%ersal dan tidak berubah.
). 4nsur-unsur :embentukan #egara
/da beberapa syarat minimal yang harus dipenuhi agar suatu wilayah dapat disebut
sebagai negara. &yarat tersebut berlaku umum dan merupakan unsur penting. &yarat-
syarat tersebut digolongkan men!adi dua, yaitu unsur konstitutif dan unsur deklaratif.
4nsur konstitutif meliputi rakyat, wilayah, dan pemerintahan yang berdaulat. &edangkan
unsur deklaratif, yaitu pengakuan dari negara lain.
*. 8akyat
8akyat suatu negara adalah semua orang yang secara nyata berada dalam wilayah suatu
negara yang tunduk dan patuh pada peraturan dalam negara tersebut. 8akyat suatu negara
dibedakan men!adi +
a. :enduduk, yaitu orang-orang yang berdomisili secara tetap dalam wilayah suatu negara
untuk !angka waktu yang lama. :enduduk suatu negara dapat dibedakan lagi men!adi
warga negara dan bukan warga negara.
b. Bukan penduduk, yaitu mereka yang ada dalam suatu negara tidak secara menetap atau
tinggal di suatu wilayah negara hanya untuk sementara waktu. &tatus kewarganegaraan
yang dimiliki, yaitu warga negara asing.
.. 1ilayah
1ilayah merupakan unsur mutlak suatu negara, !ika warga negara merupakan dasar
personal suatu negara, maka wilayah merupakan landasan materiil atau landasan fisik
negara. &uatu bangsa nomaden (selalu berpindah-pindah tidak mungkin mempunyai
negara, walaupun mereka memiliki warga negara dan penguasa sendiri. 1ilayah #egara
secara umum dapat dibedakan atas wilayah daratan, wilayah lautan, wilayah udara, dan
wilayah ekstrateritorial.
,. :emerintahan yang Berdaulat
/danya suatu pemerintahan yang berkuasa atas seluruh wilayahnya dan segenap
rakyatnya merupakan syarat mutlak keberadaan negara. :emerintahan lain atau negara
lain tidak berkuasa di wilayah dan rakyat negara itu. :emerintahan dapat dibedakan
men!adi dua, yaitu pemerintahan dalam arti sempit dan pemerintahan dalam arti luas.
:emerintahan dalam arti sempit, yaitu seluruh alat kelengkapan negara yang hanya
men!alankan pemerintahan sa!a, seperti presiden dan wakil presiden serta para menteri
(kabinet, sedangkan pemerintahan dalam arti luas, meliputu seluruh kekuasaan, yaitu
kekuasaan eksekutif, legislatif, dan yudikatif.
/dapun kedaulatan yang dapat dimiliki pemerintah, yaitu +
a. (edaulatan ke dalam, artinya pemerintahan memiliki kewenangan tertinggi dalam
mengatur dan men!alankan organisasi negara sesuai dengan peraturan perundang-
undangan yang berlaku.
b. (edaulatan ke luar, artinya pemerintah berkuasa bebas, tidak terikat, dan tidak tunduk
kepada kekuatan lain, serta harus saling menghormati kedaulatan negara masing-masing.
2. :engakuan dari #egara lain
:engakuan dari negara lain merupakan unsur penguat terbentuknya sebuah negara.
:engakuan dari negara lain merupakan unsur yang menerangkan bahwa suatu negara
telah berdiri, sehingga negara tersebut dikenal oleh negara-negara lain. :engakuan dari
negara lain terbagi men!adi dua macam, yaitu +
a. :engakuan de facto, adalah pengakuan berdasarkan kenyataan yang ada atau fakta
yang sungguh-sungguh nyata tentang berdirinya suatu negara.
b. :engakuan de !ure, adalah pengakuan berdasarkan pernyataan resmi menurut hukum
internasional.
BANGSA DAN NEGARA
:engertian Bangsa+ (umpulan manusia yang biasanya terikat karena kesatuan bahasa D
wilayah tertentu di muka bumi.
Bangsa (nation atau nasional, nasionalitas atau kebangsaan, nasionalisme atau paham
kebangsaan, semua istilah tersebut dalam ka!ian se!arah terbukti mengandung konsep-
konsep yang sulit dirumuskan, sehingga para pakar di bidang :olitik, &osiologi, dan
/ntropologi pun sering tidak sependapat mengenai makna istilah-istilah tersebut. &elain
istilah bangsa, dalam bahasa Indonesia, kita !uga menggunakan istilah nasional,
nasionalisme yang diturunkan dari kata asing nation yang bersinonim dengan kata
bangsa. ;idak ada rumusan ilmiah yang bisa dirancang untuk mendefinisikan istilah
bangsa secara ob!ektif, tetapi fenomena kebangsaan tetap aktual hingga saat ini.
;idak ada rumusan ilmiah yang bisa dirancang untuk mendefinisikan istilah bangsa
secara ob!ektif, tetapi fenomena kebangsaan tetap aktual hingga saat ini.
)alam kamus ilmu :olitik di!umpai istilah bangsa, yaitu natie dan nation, artinya
masyarakat yang bentuknya diwu!udkan oleh se!arah yang memiliki unsur sebagai
berikut +
*. &atu kesatuan bahasa E
.. &atu kesatuan daerah E
,. &atu kesatuan ekonomi E
2. &atu (esatuan hubungan ekonomi E
6. &atu kesatuan !iwa yang terlukis dalam kesatuan budaya.
:engertian #egara+ @rganisasi diantara sekelompok"beberapa kelompok manusia yang
bersama-sama mendiami suatu wilayah tertentu dengan mengakui adanya pemerintahan
yang mengurus tata tertib.
Feorge Felinek
#egara adalah organisasi kekuasaan dari kelompok manusia yang telah berkediaman
dalam wilayah tertentu.
(ranenburg
#egara adalah suatu organisasi yang timbul karena kehendak dari suatu golongan atau
bangsa sendiri.
0arl &chmitt
#egara adalah sebagai suatu ikatan dari manusia yang mengorganisasi dirinya dalam
wilayah tertentu.
:rof. 8 )!okosotono, &'
#egara adalah suatu organisasi manusia atau manusia manusia yang berada dibawah
suatu pemerintahan
F. :ringgodigdo, &'
#egara adalah suatu organisasi kekuasaan atau organisasi kewibawaan yang harus
memenuhi persyaratan atau unsure unsure, yaitu harus ada pemerintahan yang berdaulat,
wilayah tertentu dan rakyat yang hidup dengan teratur sehingga merupakan suatu bangsa.
$enurut :rof. $r 7.J Gan /ppeldorn, istilah #egara mengandung berbagai arti sebagai
berikut +
Istilah negera dipakai dalam arti :enguasa, yakni untuk menyatakan orang atau orang
orang yang melakukan kekuasaan tertinggi /tas persekutuan rakyat yang bertempat
tinggal dalam suatu daerah.
Istilah #egara dalam arti :ersekutuan 8akyat yakni menyatakan sesuatu bangsa yang
hidup dalam suatu daerah dibawah kekuasaan tertinggi, menurut (aidah (aidah hokum
yang sama.
#egera mengandung arti &uatu 1ilayah ;ertentu dalam hal ini istilah #egara dipakai
untuk menyatakan suatu daerah yang didalamnya berdiam suatu bangsa dibawah
kekuasaan tertinggi.
#egera Berarti (as #egara atau 3I& 04&& yakni untuk menyatakan harta yang
dipegang oleh penguasa guna kepentingan umum.
$enurut kamus lengkap Bahasa Indonesia, #egara diartikan sebagai organisasi dalam
suatu wilayah tertentu yang diatur oleh kekuasaan tertinggi yang sah dan ditaati oleh
rakyat.
:engertian #egara !uga dapat dilihat dari segi organisasi +
#egara &ebagai @rganisasi (ekuasaan
$enurut 7ogemann, #egara ialah &uatu @rganisasi kekuasaan yang menyatukan
kelompok manusia yang kemudian disebut bangsa.
#egara sebagai @rganisasi :olitik
*. $enurut 8@FH8 ' &@47;/4 + #egara ialah alat (agency atau wewenang (autority
yang mengatur atau mengendalikan persoalan persoalan persoalan bersama atas nama
masyarakat.
.. $enurut 8@BH8; $c IGH8 + #egara ialah /sosiasi yang berfungsi memelihara
ketertiban dalam masyarakat berdasarkan system hokum yang diselenggarakan oleh suatu
system pemerintah yang diberi kekuasaan memaksa.
,. $enurut $/I 1HBH8 + #egara dalah suatu masyarakat yang mempunyai monopoli
dalam penggunaan kekerasan fisik secara sah dalam suatu wilayah
#egara &ebagai @rganisasi (esusilaan
*. menurut 'HFH7 + #egara merupakan organisasi kesusilaan yang timbul karena
ter!adinya perpaduan indi%idual
.. $enurut J.J. 8@4&H/4 + (ewa!iban #egara adalah untuk memelihara kemerdekaan
indi%idu dan men!aga ketertiban kehidupan manusia
#egara &ebagai Integrasi /ntara :emerintah )an 8akyat
#egara merupakan integrasi antara pemerintah dan rakyatnya, hal ini sering disebut
dengan istilah paham I#;HF8/7I&$H, menurut faham Integralistik, #egara sebagai
persatuan bangsa, tidak mempertentangkan antara #egara dengan indi%idu
$enurut 8oger '. &oltau bahwa negara didefinisikan alat atau wewenang yang mengatur
atau mengndalikan persoalan-persoalan bersama, atas nama masyarakat.
$enurut 'arol J. 7aski dan $aJ 1eber bahwa negara suatu masyarakat yang
mempunyai monopoli dalam penggunaan fisik secara sah dalam suatu wilayah.
4nsur-unsur #egara
;erdiri atas tiga unsur terbentuknya suatau negara, yaitu
*. rakyat yaitu masyarakat atau warga #egara
.. wilayah wilayah dimaksudkan yaituE
pertama wilayah darat adalah batas wilayah darat suatu negara adalah tergantung dari
per!an!ian internasional yang dibuat antara dua negara disebutper!an!ian bilateral, dam
multilateral ketika banyak negara. Batasan dua negara dapat berupa * batas alam
(sungai, danau, pengunungan, dan lembah. . perbatasan buatan seperti (pagar tembok,
pagar kawat, tiang tembok. , perbatasan menurut ilmu pasti yaitu dengan menggunakan
ukuran garis lintang atau bu!ur pada peta bumi.
(edua lautan"perairan, yaitu dukenal dengan perairan atau laut teritorial, sebagaimana
laut teritorial pada umumnya , mil laut (6,666 km yang dihitung dari pantai yang surut.
7aut yang berada diluar laut teritorial disebut dengan laut bebas ($are 7iberum
(etiga wilayah udara yaitu mengenai batas udara tidak memilki batas yang pasti asalkan
negara yang bersangkutan dapat mempertahankannya.
,. pemerintahan yaitu alat kelengkapan negara yang bertugas memimpin organisasi
negara untuk mencapai tu!uan negara.
Bentuk #egara
)alam teori modern saat ini terdiri atas dua bentuk negara, yaitu
pertama negara kesatuan yaitu suatu negara yang merdeka dan berdaulat dengan sistem
yaitu sentralisasi dan desentralisasi.
(edua, negara serikat (federasi yaitu bentuk negara gabungan dari beberapa negara
bagian dari negara serikat. Aaitu kekuasaan asli negara federal merupakan tugas negara
bagian, karena berhubungan langsung dengan rakyatnya.
&elain dari pada kedua bentuk tersebut dari se!umlah orang yang memerintah dalam
sebuah negara, maka bentuk negara terbagi ke dalam tiga kelompok, yaitu
*. monarkhi (bentuk negara yang kekuasaannya dikuasai dan diperintah hanya seorang
ra!a sa!a.
.. oligarkhi adalah negara yang di pimpin oleh beberapa orang, biasanya dari kalangan
feodal.
,. demokrasi bentuk negara yang pimpinan tertinggi negera terletak di tangan rakyat.

You might also like