You are on page 1of 17

Peningkatan Hasil Belajar Mata Pelajaran Memelihara

Transmisi Dengan Model Pembelajaran Langsung Melalui


Penerapan Pendidikan Karakter Pada SMK Negeri Surabaya
Makalah Komprehensif
Oleh: Prasetyo Dono Saputro
UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA
PROGRAM PASCA SARJANA
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
2014
Penelitian Terdahulu Penelitian yang akan dilaksanakan
Untuk mengetahui adanya penerapan
pendidikan karakter, hanya digunakan angket
saja tanpa ada perlakuan khusus (Trisno
Yuwono, 2011)
Untuk mengetahui adanya penerapan
pendidikan karakter, digunakan observasi
berdasarkan instrument pendidikan karakter
yang dikembangkan dan adanya perlakuan
khusus.
Penelitian diserahkan sepenuhnya kepada
guru kelas dan hanya dilaksanakan pada satu
lingkungan sekolah (Arnasari Merdekawati
Hadi, 2012)
Pada saat MPL dengan penerapan
pendidikan karakter dilakukan oleh peneliti
sendiri, dan MPL tanpa penerapan
pendidikan karakter dapat dilakukan oleh
peneliti/guru kelas.
Penelitian dilakukan pada 2 lingkungan
sekolah yang berbeda
BAB I

BAB I

Rumusan Masalah

1. Apakah hasil belajar (afektif, kognitif dan psikomotor) siswa yang diajar Model
Pembelajaran Langsung (MPL) dengan pendekatan pendidikan karakter lebih baik
dibandingkan yang diajar dengan Model Pengajaran Langsung (MPL) tanpa
pendekatan pendidikan karakter ?

2. Apakah ada perbedaan motivasi belajar pada Model Pembelajaran Langsung (MPL)
dengan pendekatan pendidikan karakter dibandingkan dengan motivasi belajar pada
Model Pembelajaran Langsung (MPL) tanpa pendekatan pendidikan karakter?

BAB I

Tujuan Penelitian

Berdasarkan permasalahan tersebut, maka tujuan penelitian adalah sebagai berikut:

1. Ingin mengetahui perbedaan hasil belajar siswa (afektif, kognitif dan psikomotor) yang diajar
Model Pembelajaran Langsung (MPL) dengan pendekatan pendidikan karakter lebih baik
dibanding yang diajar Model Pembelajaran Langsung (MPL) tanpa dengan pendekatan
pendidikan karakter.

2. Ingin mengetahui apakah ada perbedaan motivasi belajar pada Model Pembelajaran Langsung
(MPL) dengan pendekatan pendidikan karakter dibandingkan dengan motivasi belajar pada Model
Pembelajaran Langsung (MPL) tanpa pendekatan pendidikan karakter?

BAB I

Batasan Masalah

1. Perbedaan hasil belajar yang ingin diketahui, yaitu: hasil belajar secara afektik, kognitif, dan
psikomotorik.Untuk hasil belajar Afektif dapat diketahui menggunakan Lembar Penilaian 4,
hasil belajar Kognitif dapat diketahui mengunakan Pre Test dan Post Test dan hasil belajar
Psikomotor dapat diketahui menggunakan LP.

2. Siswa diharapkan sebelumnya sudah paham dan menguasai pengunaan alat ukur mekanis.

3. Karakter yang ingin dibentuk dan dikembangkan adalah Disiplin, Tanggung Jawab,
Bersahabat/Komunikatif.

4. Tingkat motivasi siswa di dalam pembelajaran di ukur dengan metode angket.

BAB II

BAB II

BAB III

BAB IV

Tabel Validitas Butir
Soal Angket Motivasi
Belajar
BAB IV

Tabel Validitas Butir
Soal Angket Motivasi
Belajar
BAB IV


Hasil pengujian validitas
butir instrumen tes
menggunakan software
Anates:

Daya Pembeda
BAB IV


Hasil pengujian validitas
butir instrumen tes
menggunakan software
Anates:

Reliabilitas Tes

BAB IV


Hasil pengujian validitas
butir instrumen tes
menggunakan software
Anates:

Tingkat Kesukaran

BAB IV


Hasil pengujian validitas
butir instrumen tes
menggunakan software
Anates:

Korelasi Skor Butir
Dengan Skor Total

BAB IV


Nilai Hasil Belajar dan
Motivasi Pada SMK
NEGERI 3 Surabaya
BAB IV


Nilai Hasil Belajar dan
Motivasi Pada SMK
NEGERI 5 Surabaya
Terima Kasih

You might also like