You are on page 1of 17

LAPORAN PRAKTIKUM VI

BACKUP DAN RECOVERY


BASIS DATA LANJUT











Oleh :
Siti Nuraini Triastuti 11120041
Santi Dewi P.S 11120037
Dewi Rahayuningsih 11120058


Fakultas Teknik
Program Studi Teknik Informatika
Universitas Wijaya Kusuma Surabaya
2014
TUJUAN
1. Mahasiswa mengerti tentang backup.
2. Mahasiswa memahami penggunaan backup.
3. Mahasiswa mampu menerapkan penggunaan backup pada studi kasus.

PENDAHULUAN
Definisi Backup dan recovery
Backup dan recovery merupakan suatu proses penyalinan dan perbaikan
data untuk menghindari terjadinya kerusakan data. Hal ini mutlak diperlukan
dalam administrasi database, dimana file backup ini nantinya akan menjadi master
data yang sewaktu-waktu dibutuhkan.Restore database merupakan proses untuk
mengembalikan data database. Dengan melakukan restore database, kita bisa
mengembalikan data untuk digunakan kembali. Secara logika, restore database
harus lebih cepat dari backup database, karena backup database adalah proses
penulisan data, sedangkan restore database adalah proses pembacaan data.
Beberapa fungsi backup antara lain adalah :
a. Mengantisipasi terjadinya kegagalan pada database
b. Meningkatkan mean time between failure(MTBF)
c. Mengurangi mean time to recover(MTR)
d. Mengurangi terjadinya loss data.
Secara umum metode backup terdiri dari :
Metode tipe Backup database :
Full backup
Full backup merupakan backup database yang akan menyimpan semua
data pada database.
Differential Backup
Differential Backup merupakan backup database yang akan menyimpan
data yang berubah semenjak full backup terakhir.
Transaction Log Backup
Transaction Log merupakan backup database yang menyimpan log, hanya
bisa dilakukan jika databsae menggunakan full recovery model dan bulk-
logged recovery.

PERCOBAAN
Soal :
Backup dan Restore data yang ada pada SQL dan ORACLE pada project rental
mobil.
BACKUP ORACLE
1. Login Localhost pada Oracle


2. Setelah Login pilih maintenance


3. Isi Host Credentials dengan Username dan password untuk mengaccess
database yang akan dituju. Setelah mengisi username dan password,Pilih
Scedule Customized Backup


4. Pilih full Backup


5. Pilih Next

6. Isikan Job name dengan rental_mobil_full_backup

7. Submit job

8. Setelah Submit maka akan mucul Tabel yang menandakan backup
completed.




















BACKUP SQL
1. Pilih Rental Mobil baru pada database, pilih Tasks, pilih Back Up.


2. Pilih Backup device lalu pilih ok


3. Setelah itu muncul tampilan seperti dibawah ini yang menyatakan bahwa
backup rental mobil baru ke dalam database telah berhasil.


4. Tampilan Hasil Backup


RESTORE

1. Pilih data cash pada database untuk didelete




2. Pilih dbo.cash pada database lalu pilih delete.



3. Tampilan semua database

4. Pilih Rental mobil baru, Pilih Tasks, Pilih Restore, Pilih Database.


5. Klik Form database, lalu centang rental mobil baru-Full Database Backup, pilih
Ok.
6. Restore cash pada database rental mobil baru berhasil klik ok

7. Hasil tampilan data cash yang telah dikembalikan atau di restore



KESIMPULAN
Backup dan Restore merupakan suatu proses penyalinan dan perbaikan
data untuk menghindari terjadinya kerusakan data. Hal ini diperlukan dalam
administrasi database, dimana file backup ini nantinya akan menjadi master data
yang sewaktu-waktu dibutuhkan.

You might also like