You are on page 1of 2

Hasil SP 2010 tidak dapat digunakan untuk mengetahui jumlah penyandang disabilitas karena

perbedaan konsep dan definisi antara SP 2010 dan Kementerian Sosial. Pendekatan tingkat kesulitan
yang dialami oleh penduduk digunakan sebagai proksi mendapatkan informasi penyandang
disabilitas.
Seseorang dapat memiliki satu atau lebih jenis kesulitan dengan derajat kesulitan ringan atau parah.
Persentase penduduk usia 10 tahun ke atas di Provinsi Provinsi Kep. Bangka Belitung yang memiliki
kesulitan, baik ringan maupun parah, dengan jenis kesulitan penglihatan sebesar 2,88 persen,
kesulitan pendengaran sebesar 1,19 persen, kesulitan berjalan atau naik tangga sebesar 1,28
persen, kesulitan mengingat/berkonsentrasi atau berkomunikasi dengan orang lain sebesar 1,16
persen, dan yang memiliki kesulitan mengurus diri sendiri sebesar 0,81 persen.
http://sp2010.bps.go.id/index.php/site?id=1900000000&wilayah=Kep.-Bangka-Belitung 17,juli 2014
(19:53)
Perkotaan + Perdesaan | Laki-laki + Perempuan
Kelompok Umur Kesulitan Berjalan/Naik TanggaSatuan: jiwa

Tidak Sulit Sedikit Sulit Parah
Tidak
Ditanyakan
Jumlah
10-14 109 037 95 86 85 109 303
15-19 101 321 77 78 509 101 985
20-24 118 373 104 92 869 119 438
25-29 127 852 200 111 775 128 938
30-34 110 252 177 107 459 110 995
35-39 91 652 173 108 265 92 198
40-44 75 614 223 130 191 76 158
45-49 64 670 347 128 130 65 275
50-54 54 810 566 204 91 55 671
55-59 39 839 732 227 33 40 831
60-64 25 410 939 258 20 26 627
65-69 15 633 1 059 312 11 17 015
70-74 11 314 1 495 373 7 13 189
75-79 5 934 1 167 342 2 7 445
80-84 2 841 961 294 1 4 097
85-89 1 154 500 193 2 1 849
90-94 329 214 127 0 670
95+ 156 123 97 0 376
Jumlah 956 191 9 152 3 267 3 450 972 060
Nama Kabupaten/Kota
Kesulitan Berjalan/Naik TanggaSatuan: jiwa
Tidak Sulit Sedikit Sulit Parah Tidak Ditanyakan Jumlah
01 Bangka 216 172 2 234 825 985 220 216
02 Belitung 124 731 1 105 349 251 126 436
03 Bangka Barat 133 563 1 288 442 1 688 136 981
04 Bangka Tengah 124 551 1 163 422 56 126 192

Perkotaan + Perdesaan | Laki-laki + Perempuan

05 Bangka Selatan 133 361 1 265 418 20 135 064
06 Belitung Timur 84 923 908 315 57 86 203
71 Kota Pangkal Pinang 138 890 1 189 496 393 140 968
Provinsi Kep. Bangka Belitung 956 191 9 152 3 267 3 450 972 060

You might also like