You are on page 1of 4

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN TRIWULAN

SEKRETARIS UMUM
LEMBAGA EKSEKUTIF MAHASISWA
PERIODE 2011-2012
UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA
MUQADDIMAH
Bismillahirrahmanirrahim
Assalamu alaykum Wr. Wb
Puji syukur ke Hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita
semua hingga samapai detik ini. Salawat serta salam senantiasa tercurah kepada junjungan Kita
Nabi esar !uhammad SAW yang telah membawa keberkahan ilmu pengetahuan bagi kita
umatnya. Tiada kata yang pantas terucap selain syukur tiada tara pada Allah SWT atas
kelancaran dan kesuksesan terselenggaranya pr"gram kerja Sekretaris #mum $%! &K #''.
Pr"ker Sekretaris #mum $%! &K #'' terlaksana bukan karena hanya kerja indi(idual belaka
tetapi atas dasar dari kebersamaan yang didasari sistem kerjasama dan berbuah kerja sama antar
seluruh pengurus $%! &K #''. Kami menyadari masih banyak sekali kekurangan dalam hal
te"ri maupun praktik yang membuat statement )berhasil* bagi saya selaku sekretaris umum $%!
&K #'' masih dipertanyakan. Tugas saya yang telah tertera di job description telah kami c"ba
laksanakan semaksimal mungkin walaupun beberapa job description masih bertentangan dengan
alur k""rdinasi antar kepanitiaan. Saya menyadari penuh bahwa sebuah kegiatan tidak akan
terlaksana dengan baik tanpa adanya kerjasama dari "rang-"rang yang mengusungnya. +leh
karena itu saya ucapkan terima kasih pada semua pihak yang telah mendukung kelancaran
kegiatan ini.
Harapan saya, sem"ga lap"ran ini dapat menjadi salah satu titik awal dari perubahan-perubahan
yang berujung pada lebih baiknya kegiatan Pr"ker Sekretaris #mum $%! &K #'' selanjutnya.
'-%A$'TA
Pr"gram Kerja Sekretaris #mum adalah sebagai berikut .
1. !engk""rdinir jajarannya dalam pelaksanaan tugas dan tanggung jawab masing-masing
/. !endampingi Ketua $%! dalam rapat dan pelaksanaan tugas
0. !engadakan 1apat Kerja di Awal Kepengurusan
2. !engadakan pertemuan dan mengk""rdinir pertemuan dengan #K!
3. Pembuatan Kalender Kegiatan $%!, -epartemen4memakai pr"ker arsiran
5. !engadakan rapat bulanan
6. !engadakan rapat plen" triwulan
7. !embuat $ap"ran Pertanggungjawaban triwulan dan tahunan Sekretaris #mum $%! &K
#''.
REALITA
-alam pelaksanaan kegiatan baik sebelum maaupun disaat kegiatan berlangsung beberapa
kendala yang dihadapi baik dari diri sendiri maupun dari pihak-pihak terkait. 8"b -escripti"n
yang telah diamanahkan kepada saya telah saya lakukan semaksimal yang saya bisa namun ada
beberapa kendala yang dihadapi sehingga tidak semua 8"b -escripti"n dapat terealisasi dengan
baik. Adapun kenyataan yang merupakan perbedaan dari te"ri dan di lapangan adalah sebagai
berikut.
9. !engk""rdinir jajarannya dalam pelaksanaan tugas dan tanggung jawab masing-masing.
Sekretaris umum sudah dengan maksimal mengk""rdinir jajarannya dalam pelaksanaan tugas.
!eskipun beberapa kali sering mengalami kendala teknis dari diri saya sendiri, dan kesalahan-
kesalahan k"munikasi yang bisa segera die(aluasi dan diperbaiki.
/. !endampingi Ketua $%! dalam rapat dan pelaksanaan tugas.
Sebagai Sekretaris #mum, saya selalu mendampingi Ketua $%! dalam rapat maupun
pelaksanaan tugas. !eskipun beberapa kali saya sendiri berhalangan karena ada beberapa agenda
lain di luar kegiatan $%! yang dilaksanakan pada waktu yang bersamaan. Saya sudah berusaha
menempatkan p"rsi saya sebijak mungkin sesuai dengan pri"ritas tanggung jawab yang saya
miliki.
0. !engadakan 1apat Kerja di Awal Kepengurusan
1apat kerja $%! telah dilaksanakan di awal kepengurusan dan berjalan dengan baik tanpa
hambatan yang berarti.
2. !engadakan pertemuan dan mengk""rdinir pertemuan dengan #K!.
Sejauh ini pertemuan antara $%! dan #K! baru berjalan satu kali. Hal ini dikarenakan
kebutuhan dan pembagian waktu yang juga sulit. Namun, k""rdinasi antara #K! dan $%!
relati: baik. !eskipun beberapa hal ada kesalahan k"munikasi.
3. Pembuatan Kalender Kegiatan $%!, -epartemen4memakai pr"ker arsiran
Pembuatan kalender $%! mundur dari yang sudah ditentukan dikarenakan keterlambatan
pengumpulan pr"gram kerja seluruh departemen kepada sekretaris umum. Kemunduran ini
berakibat pada s"sialisasi pr"gram kerja yang seharusnya diketahui "leh seluruh pengurus $%!
dan mahasiswa luas.
5. !engadakan rapat bulanan
1apat bulanan dilakukan setiap minggu pertama. Sejauh ini sudah dilaksanakan tiga kali rapat
bulanan yang n"tulensi nya telah ditulis di buku n"tulen rapat.
6. !engadakan rapat triwulan
1apat plen" triwulan dilaksakan setiap tiga bulan di akhir minggu. 1apt ini baru dilakukan satu
kali karena jalannya kepengurusan yang baru 0 bulan. -ilaksakan dengan sedikit mendesak
sehingga penyusunan $P8 masing-masing departemen tidak maksimal.
7. !embuat $ap"ran Pertanggungjawaban triwulan dan tahunan Sekretaris #mum $%! &K
#''.
Pembuatan $P8 triwulan dilaksanakan setiap 0 bulan yang hasilnya dipresentasikan pada rapat
triwulan. Sedangkan $P8 tahunan baru akan dibuat pada akhir kepengurusan.

PROBLEM DAN SOLUSI
!engenai Pr"blem atau Kendala yang saya hadapi lebih ke beberapa p"in diatas, yang
rinciannya sebagai berikut .
Kendala teknis yang dimiliki "leh saya sendiri berhubungan dengan alat k"munikasi sehingga
k"munikasi menjadi sedikit terhambat.
anyak agenda yang sering bertabrakan sehingga dalam penyusunan waktu dan pelaksanaan
pr"gram kerja menjadi sedikit terhambat.
Kurangnya instruksi yang jelas, sehingga pada praktenya sering terjadi kebingungan disana-sini
karena kurangnya k"munikasi "rganisasi baik dari atas kebawah maupun dari bawah ke atas.
REKOMENDASI
-ari realita tersebut saya mengambil kesimpulan untuk merek"mendasikan beberapa hal demi
kelancaran pr"gram Sekretaris #mum $%! mendatang .
Perbaikan k"munikasi melalui (ia apapun segingga kendala-kendala teknis tidak mengganggu
jalannya pr"gram kerja
Pemetaan kegiatan yang jelas sehingga tidak terjadi tumpang tindih saat pelaksanaan kegiatan.
NAMA SEKRETARIS UMUM
Astri Sulastri Prasasti ;<=7>
PENUTUP
-an akhirnya 'nsya Allah $ap"ran Pertanggungjawaban ini bisa menjadi acuan untuk
pelaksanaan pr"gram kerja mendatang. Sem"ga untuk kedepan bisa lebih baik lagi?.
A ! ' % N@@@@@@
Billahi taufik wal hidayah..
Wassalamu alaykum Wr. Wb.

You might also like