You are on page 1of 10

ASKEP KLIEN DENGAN GANGGUAN SISTEM

INTEGUMEN

KOMARUDIN SULAEMAN ,SKp
Figure 14.1 The skin showing the main layers of the epidermis.
Copyright Elsevier Ltd 2005. All rights reserved.
Figure 14.2 The skin showing the main structures in the dermis.
Copyright Elsevier Ltd 2005. All rights reserved.
SISTEM INTEGUMEN
Penampang kulit :
1. Epidermis terdiri dari :
- Stratum corneum
- Stratum Lucidum
- Stratum Granulosum
- Stratum Spinosum
- Stratum Basale

2., Dermis
- Foliukel rambut
- Pembuluh darah
- Syaraf-syaraf
- kelenjar sebasea
3. Sub Cutan
4. Muskuler
5. Tulang
ANATOMI

EPIDERMIS
Tdd dari bagian :
a. Bagian tipis ; Jaringan Squomosa
b. Bagian melanin : memberi warna kulit

DERMIS
terdiri dari :
a. Serabut kolagen
b. Syaraf-syaraf
c. Pembuluh darah
d. kelenjar keringat
e. folikel rambut


1. FUNGSI
a.Proteksi dari lingkungan
b. Proteksi dari organisme patogen
c. Proteksi dari benda asing
d. Proteksi dari sinar /panas


BAHAN LEMAK YG BISA LARUT DAPAT MENEMBUS
KULIT MELALUI FOLIKEL RAMBUT & KELENJAR
SEBASEA.

KULIT YANG ATROPI :
- Folikel rambut sedikit
- Permiabilitas kurang


e.PENGATUR PANAS PD KULIT
tdd dari :
- konduksi : mengeluarkan panas melalui kontak dengan benda
lain
- Konveksi : membuang panas ke udara
- Evaporasi : membuang panas dgn membuang air dari permukaan
kulit
f. SEBAGAI INDRA PERABA
g. Ekresi air dan elektrolit
h. Produksi vitamin D
PERUBAHAN KULIT PADA ORANG TUA :
-Menghilangnya jaringan sub kulit
-Degenerasi dari kolagen
-Kehilangan melanosit
-Sekresi kelenjar keringat berkurang
- Perubahan hormon
- sering terkena elemen lingkungan

PADA USIA LANJUT
-Warna : Hiperpigmentasi pada bagian yg terbuka
-Kelembaban : kering , bersisik
-Turgor : berkurang
-Elastisitas : berkurang
-Tekstur : kasar dan lebih tipis , transparan

MASALAH UTAMA PADA KULIT
1. Kondisi Infeksi kulit
O/ Bakteri tjd infeksi : furunkel , karbunkel, folikulitis
Penyebab :
- kurang bersih
- terkena larutan
- pengobatan yg tidak adequat pada diabetes melitus
- Gizi rendah

O/ Virus , terjadi infeksi : Herpes simplek, herpes
zoster,kutil
Penyebab :
- Radang berat atau sederhana
HERPES SIMPLEK
penyebab:
- Demam
-ISPA
- Stress
- kejenuhan

Herpes simplek ini bisa datang saat menstruasi dan terkena sinar
matahari.

HERPES ZOSTER : akibat penurunan imunitas , bisa menyebabkan varicella
-herpes zoster ini kurang menular dibanding cacar air
oleh karena itu orang yg mudah ketularan cacar air dilarang merawat
herpes zoster,
-Herpes zoster bisa timbul lagi bila sudah kena, saering terjadi pada
penderita limpoid, dan Cancer tulkang

You might also like