You are on page 1of 1

Contoh perhitungan volume pondasi:

Panjang Pondasi=10 meter


Lebar atas pondasi= 25 cm
Lebar bawah= 50 cm
Ketinggian pondasi =60 cm
Volume pondasi per meter= (0,25+0,5)/2x0,6x1=0,225 m3
Jika panjang total pondasi adalah 10 meter, maka kebutuhan totalnya adalah: 0,225x10=2,25
m3
(lihat gambar)

Setelah ketemu volume, sekarang kita hitung kebutuhan bahan dan biaya untuk pekerjaan
pondasi tersebut. DI bawah ini adalah contoh perhitungan RAB pasangan pondasi batu kali 1
pc:5 ps (1 semen : 5 pasir)

Koefisien
(A)
Satuan
(B)
Bahan &
Tenaga (C)
Kebutuhan bahan &
tenaga untuk 2,25 m3
(=Ax2,25) (D)
Harga Bahan
& Upah (E)
Biaya
(=DxE) (F)
Bahan

1,200 m3
Batu Belah
15/20
2,700 93.750,00 253.125,00
136,000 Kg
Portland
Sement
306,000 1.312,50 401.625,00
0,544 m3 Pasir Pasang 1,224 125.000,00 153.000,00
Upah

1,500 OH Pekerja 3,375 30.000,00 101.250,00
0,600 OH
Tukang
Batu
1,350 42.500,00 57.375,00
0,060 OH
Kepala
Tukang
0,135 45.000,00 6.075,00
0,075 OH Mandor 0,169 40.000,00 6.750,00

Jumlah Total 979.200,00
Dari perhitungan di atas bisa kita peroleh biaya untuk membuat pondasi dengan volume 2,25
m3 adalah Rp. 979,200,-. Pada gambar di atas hanya sebuah contoh, bentuk dan ukuran
pondasi tentunya berbeda-beda, tergantung dari kebutuhan konstruksi. Intinya, berapapun
nanti ketemunya volume pondasi, analisa RAB sama seperti diatas, tinggal dikalikan dengan
harga yang ada di pasaran, karena harga yang tertera di atas hanyalah sebuah contoh dan
tidak baku.

You might also like