You are on page 1of 4

SILABUS

MATA KULIAH

: GIZI DALAM KESEHATAN REPRODUKSI

KODE MATA KULIAH

: BD. 212

BEBAN STUDI

: 2 SKS (T :1, P: 1)

PENEMPATAN

: SEMESTER II

SASARAN

: MAHASISWA AKBID KARTIKA MITRA HUSADA

PENANGGUNG JAWAB

: LIANA ELFARISTO, SST

TIM PENGAJAR

Kegiatan PBM
Perte Hari /
muan Tanggal
1
2
I

II

Waktu

Pokok Bahasan

3
1.

2.

3.

III

4.

5.
IV

6.

4
Konsep Dasar Ilmu Gizi
a. Pengertian gizi
b. Sejarah perkembangan ilmu
gizi
c. Pengelompokan karbohidrat
menurut jenis,fungsi,
kebutuhan, sumber.
d. Penyakit yang berhubungan
dengan defisiensi, dan
kelebihan
Pengelompokan protein menurut
jenis, fungsi, kebutuhan, sumber,
penyakit yang berhubungan
dengan defisiensi dan kelebihan
Pengelompokan lemak menurut
jenis, fungsi, kebutuhan, sumber,
penyakit yang berhubungan
dengan defisiensi dan kelebihan
Pengelompokan vitamin dan
mineral, jenis, fungsi, kebutuhan,
sumber, penyakit yang
berhubungan dengan defisiensi
dan kelebihan
Air, elektrolit
Fungsi, keseimbangan
Energi
a.
Penggolongan kebutuhan
b.
F
aktor yang mempengaruhi
kebutuhan
c.
C
ara perhitungan energi
menurut AMB, aktivitas,

Metode

Dosen

CTJ,
Diskusi
Peragaan
Latihan

CTJ,
Diskusi
Peragaan
Latihan

CTJ,
Diskusi

CTJ,
Diskusi
Latihan

umur, BB
d.

N
ilai energi bahan makanan

e.
V

VI

VII

VIII
IX

eseimbangan energi (IMT)


7. Pola menu seimbang
a. Prinsip dan syarat menu
seimbang
b. Pedoman 4 sehat 5 sempurna
dan PUGS
c. Pedoman umum gizi
seimbang
d. Daftar komposisi bahan
makanan
e. Daftar bahan makanan
penukar
f. Penyusunan hidangan/ cara
menyusun hidangan
berdasarkan DBMP
8. Gizi Ibu hamil

Prinsip gizi bagi ibu hamil

Kebutuhan zat gizi dan


energi bagi ibu hamil

Pengaruh status gizi pada


ibu hamil

Komplikasi kehamilan
1. Anemia
2. Konstipasi
3. Hyperemesis
gravidarum
4. eklamsia
5. hypertensi
6. DM dan Obesitas
7. Jantung
9. Gizi ibu menyusui

Prinsip gizi bagi ibu


menyusui

Kebutuhan energi dan zat


gizi ibu menyusui

Pengaruh status gizi pada


ibu menyusui

Manajemen laktasi

Cara penyimpanan ASI


UTS
Gizi bayi dan anak
Tujuan pengaturan makanan bagi
bayi dan anak
Syarat makanan bagi bayi dan
anak
Kebutuhan energi dan zat gizi

CTJ,
Diskusi
Latihan

CTJ,
Diskusi
Latihan

CTJ,
Diskusi
Latihan

CTJ,
Diskusi

Makanan bayi
1. MP ASI
2. Jadwal pemberian makanan
pada bayi
Resiko pemberian dini MP ASI
Contoh dan resep MP ASI

XI
XIV

XV
XVI

Diet pada BBLR, Gizi buruk,


Diare

Gizi balita dan anak sekolah


1. Karakteristik
2. kebutuhan energi dan zat gizi
3. pola makan pada balita dan anak
sekolah
4. factor-faktor yang mempengaruhi
pola makan
5. masalah masalah gizi yang
timbul pada balita dan anak
sekolah
Gizi remaja (13-18)
1. Karakteristik
2. factor yang mempengaruhi asupan
makanan
3. Masalah yang dihadapi remaja
4. remaja hamil
Gizi wanita pekerja
Pembuatan MP ASI
Perhitungan energi dan zat gizi
bagi ibu hamil, ibu menyusui,
remaja hamil dan balita
Pembuatan materi pendidikan/
penyuluhan gizi bayi, ibu hamil,
ibu menyusui, bayi dan balita
Penyajian materi pendidikan gizi

CTJ,
Diskusi

Prakte
Diskusi

Diskusi

Jakarta, Februari 2011


Mengetahui :
Direktur Akademi Kebidanan
Kartika Mitra Husada

Penanggung Jawab Mata Kuliah


Gizi Dalam Kesehatan Reproduksi

Dra. Misfita Farida, SKM, MKes

Liana Elfaristo, SST

You might also like