You are on page 1of 1

SI D/DD SUNGAI KUPAL DAN SUNGAI TOMORI

i



KATA PENGANTAR


Sebagai realisasi dari kontrak kerja untuk pekerjaan SID/DD Sungai Kupal Dan
Sungai Tomori Nomor KU.08.08/PP/BWS-MU/APBN/03/2014 Tanggal 3 Februari 2014
antara Kementerian Pekerjaan Umum, Direktorat Jenderal Sumber Daya Air, Satuan Kerja
Balai Wilayah Sungai Maluku Utara dengan CV. TIRTA BUANA, Konsultan yang
bertindak sebagai penyedia jasa pelaksanaan pekerjaan, berikut kami sampaikan salah satu
hasil pekerjaan berupa :

LAPORAN AKHI R

Materi yang disajikan dalam Laporan Akhir ini adalah Hasil kegiatan lapangan/survey,
Analisa data, Desain bangunan penanganan yang diusulkan di lokasi kegiatan/pekerjaan, serta
Rencana anggaran biaya yang diperlukan untuk pembangunan bangunan tersebut.

Demikian Laporan Akhir ini kami susun. Atas perhatian dan bantuan dari segala pihak
yang ikut membantu dalam penyelesaian Laporan Akhir ini kami ucapkan banyak terima
kasih.



Ternate, Juli 2014
CV. TIRTA BUANA


Ir. Soebagio, MT.
Ketua Tim

You might also like