You are on page 1of 1

21 FEBRUARI 2010

A2
Cari Angin
Konten Multimedia
Rekomendasi Kasus Century
Putu Setia

W
arung Internet di desa pegunungan itu tak pernah sepi.
Dari 12 kamar yang tersedia, tak satu pun kosong. Pe-
langgannya anak-anak muda, pelajar sekolah menengah.
Diserahkan ke Fraksi Lobi kian intensif. IMAM SUKAMTO (TEMPO) bankan, dan pidana pencucian uang.
“Mereka main games, boleh bertaruh antarkamar, tapi tak bo- Tak ada satu pun fraksi yang menyebut-
leh buka situs porno,”kata penjaga warung.“Saya matikan JAKARTA –– Kerja panjang Panitia kan nama pejabat yang harus bertang-
komputernya kalau ada yang buka situs porno.” Khusus Angket Bank Century Dewan gung jawab dalam bailout Century. Un-
Pengawasan ketat ini berkaitan dengan kontrol yang juga se- Perwakilan Rakyat bisa jadi tak tuk pengusutan aliran dana, hampir se-
ring dilakukan polisi kecamatan. Cuma, yang mengherankan pen- menghasilkan kesimpulan dan reko- mua fraksi sepakat untuk menyerah-
jaga warung, baru-baru ini ada permintaan polisi agar pelanggan mendasi yang bulat. Soalnya, kesim- kannya kepada aparat penegak hukum.
yang membuka Facebook juga dilarang. Alasannya, banyak “pen- pulan dan rekomendasi atas kasus da- Pada saat yang sama, lobi-lobi di
culikan anak”yang berlatar belakang Internet. Untungnya, kata na talangan Bank Century itu bakal antara partai politik berlangsung in-
penjaga warung, anak-anak muda itu hampir tak pernah buka diserahkan kepada tiap-tiap fraksi. tensif. Ketua Partai Persatuan Pemba-
Facebook.“Hare gini main Facebook di Internet? Kan ada HP Ci- Ketua tim kecil Panitia Angket, ngunan Suryadharma Ali, misalnya,
na yang murah untuk Facebook-an,”kata seorang anak. Mahfudz Siddiq, mengungkapkan, kemarin membenarkan adanya perte-
Jika seluruh warung Internet bisa diawasi seperti itu, Rancang- hingga kemarin tim kecil yang dibuat muan pentolan partai koalisi di ru-
an Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika tentang Kon- untuk merumuskan draf pandangan mah mantan Ketua Fraksi Partai De-
ten Multimedia tak diperlukan. Cukup polisi yang rajin meman- akhir Panitia Angket tidak mengha- Mahfudz Siddiq mokrat Syarifuddin Hasan.“Lobi-lobi
tau dan pemilik warung yang ketat mengawasi. Namun itu tentu silkan hal yang substansial. sok. Rapat akan dilanjutkan pada pan- itu jangan diartikan negatif. Yang di-
tak mungkin. Di kecamatan pelosok itu hanya ada dua warung Hasil rapat terakhir tim kecil, me- dangan akhir fraksi. Jika seluruh frak- bicarakan adalah hal yang baik, bu-
Internet. Bagaimana bisa mengawasi warung Internet di perkota- nurut Mahfudz, malah mengerucut si sepakat, draf tersebut akan dibawa kan persekongkolan,”ujar Suryadhar-
an yang ada di setiap sudut? Berapa banyak polisi yang dibutuh- pada kesepakatan bahwa bagian ke- ke rapat paripurna DPR. Sebaliknya, ma, yang juga Menteri Agama dalam
kan untuk itu? Lagi pula persaingan antar-warung Internet tak simpulan dan rekomendasi kasus jika ada fraksi yang berbeda pendapat, kabinet Yudhoyono.
memungkinkan ada kontrol content. Century akan diserahkan kepada se- draf akan dibahas kembali di Panitia Dari Istana, Presiden Susilo Bam-
Apa pun alasannya, saya yakin kontrol terhadap content mul- tiap fraksi.“Bagian itu menjadi doma- Angket.“Jika tidak bisa juga, akan di- bangYudhoyono memberi isyarat bah-
timedia yang hendak dilakukan oleh pemerintah tak akan ja- in fraksi,”ujar Mahfudz. bahas lagi di tim kecil,”ujar Mahfudz. wa ia yakin tak akan ada pihak yang
lan. Dua menteri komunikasi dan informatika sebelum Tifatul Selanjutnya, tim kecil Panitia Ang- Tanda-tanda bahwa kerja Panitia dikorbankan dalam pengusutan kasus
Sembiring, yakni Sofyan Djalil dan Muhammad Nuh, saya kira ket akan menyerahkan draf kesimpul- Angket akan antiklimaks kian terlihat dana talangan sebesar Rp 6,7 triliun
cukup cerdas untuk memasukkan ke laci rancangan itu, apalagi an yang disusun tim ahli kepada se- pada rapat penyampaian pandangan kepada Century itu. Juru bicara ke-
ia dibuat oleh stafnya dengan semangat “pegawai departemen tiap fraksi. “Jika setuju sepenuhnya, fraksi-fraksi di Panitia Angket, Rabu presidenan Julian Aldrin Pasha me-
penerangan”, lembaga sensor kelas wahid era Orde Baru. Apa silakan.” Sebaliknya, kata Mahfudz, lalu. Panitia Angket, yang awalnya di- ngatakan, Presiden Yudhoyono kini
yang membuat Tifatul, menteri yang gemar berpantun ini, “Juga dipersilakan jika ada fraksi bentuk, antara lain, untuk mengusut percaya bahwa pengusutan di Panitia
membuka laci itu kembali? “Daun talas melayang ke onak, alas- yang hanya menyetujui sebagian, atau aliran dana penyelamatan Century, se- Angket bukan untuk menjatuhkan se-
annya sayang sama anak-anak.” bahkan menolak sepenuhnya.” perti lesu darah. seorang atau kelompok tertentu. “Se-
Tifatul mengulang kesalahan berpikir pemrakarsa Undang- Menurut Mahfudz, draf yang diru- Paling banter,fraksi-fraksi hanya me- hingga semua pihak bisa menerima
Undang tentang Pornografi. Hanya dengan alasan melindungi muskan tim ahli akan dilaporkan ke nyatakan indikasi pelanggaran pidana hasil akhir Pansus,”kata Julian, Jumat
generasi muda dari kebejatan moral akibat pornografi, semua rapat pleno Panitia Angket, Senin be- umum, pidana korupsi, pidana per- lalu. ● EVANA DEWI | EKO ARI WIBOWO | DWI RIYANTO AGUSTIAR
aurat—wanita, yang laki tidak—harus ditutupi. Lalu ada keke-
cualian, misalnya jika berkaitan dengan adat, agama, ilmu penge-
tahuan, dan sebagainya. Content multimedia ini pun nantinya
ada kekecualian, misalnya, jika menyangkut situs yang menjurus
ke buka-bukaan, boleh di kawasan ilmu pengetahuan, di dunia
kedokteran, atau boleh diakses orang dewasa dengan batasan
ICW: Segera Usut Harta Hadi Poernomo
umur—seolah-olah semua syahwat orang dewasa tak lagi “aktif”. JAKARTA –– Indonesia Corruption Watch di pemeriksa pajak di kantor pusat Di- Lalu harta kekayaan dari gaji dike-
Kita menuju ke mana? Beberapa negara memang ada yang (ICW) mendesak Komisi Pemberantas- rektorat Jenderal Pajak di Jakarta sejak manakan?”ujarnya.
membatasi content multimedia sehingga dijuluki negara “musuh an Korupsi segera memeriksa asal- 1987. Jumlahnya Rp 13,2 miliar. Terba- Langkah tersebut sejalan dengan
Internet”. Misalnya Cina, Kuba, Mesir, Iran, Arab Saudi, dan be- usul harta kekayaan Ketua Badan Pe- nyak kedua, saat Hadi menjabat peme- tugas KPK, yakni mencegah terjadi-
berapa lainnya. Pembatasan bisa tidak pada content yang sama, meriksa Keuangan Hadi Poernomo, riksa pajak di kantor pusat sejak 1966 nya korupsi.“KPK itu pemberantasan
misalnya yang satu menekankan pornografi, lainnya soal politik yang dilaporkan ke komisi itu pada 9 dengan total hibah Rp 1,9 miliar. korupsi, bukan sekadar komisi penca-
atau agama. Google di Cina konon tak bisa digunakan untuk Februari lalu. Wakil Koordinator ICW Sementara itu, harta Hadi yang di- tatan keuangan. Ini harus tegas, KPK
mencari content tragedi Tiananmen 1989, kemerdekaan Tibet, Emerson Yuntho mengatakan, dari do- peroleh dari hasil usaha sendiri dan punya kewenangan,”ujarnya.
atau Falun Gong. Apakah pemerintah suatu saat akan membatasi kumen serupa per 14 Juni 2006, harta hibah mencapai Rp 334 juta. Adapun Ini bukan desakan yang pertama ke
pencarian content“tragedi 30 September 1965”atau “terbunuh- hibah bekas Direktur Jenderal Pajak harta murni usaha sendiri Rp 196 ju- KPK agar lembaga antikorupsi ini se-
nya Munir”atau “kasus Bank Century”? Siapa tahu, kalau dicoba ini sekitar Rp 25,9 miliar atau 97,6 ta, dan sisanya harta warisan yang gera memeriksa harta Hadi Poernomo.
pembatasan yang “kecil-kecil”dulu tanpa ada reaksi,“kasus be- persen dari total kekayaannya. mencapai Rp 108 juta. Hadi sendiri sudah menegaskan, harta
sar”bisa saja diselundupkan. ’’Kalau dilihat korelasi jabatannya, Menurut Emerson, KPK tidak boleh kekayaannya itu diperoleh dari cara
Jadi, Pak Menteri Tifatul,“ke Patrol menjelang senja, kontrol angka itu mencurigakan,’’ ujar Emer- sekadar menerima laporan harta ke- yang legal dan sudah dilaporkan ke
multimedia sangat sia-sia”. Lebih baik jalankan undang-un- son kemarin. ’’KPK harus segera me- kayaan pejabat negara. Komisi ini ha- KPK sejak dirinya diangkat memimpin
dang yang sudah ada, dan pengawasan diserahkan kepada ke- lakukan penelusuran.’’ rus melakukan investigasi atau verifi- lembaga tersebut. ”Tentunya seperti
luarga. Kalaupun dipaksakan,“nasi putih di Bukittinggi, bebek Sebelumnya, ICW menyatakan dalam kasi yang saksama terhadap laporan itu, kan sudah lapor ke KPK,”kata Ha-
panggang di Senayan, sayur lodeh di Madiun”. Artinya—ini bu- siaran persnya bahwa harta hibah ter- kekayaan tersebut.“Ini hibah dari ma- di sebagaimana dikutip dari kantor be-
kan pantun—ya, sia-sia juga, bagaimana makannya? ● banyak dikumpulkan Hadi saat menja- na? Apa benar keluarganya mapan? rita Antara, Senin lalu. ● VENNIE MELYANI

PENERBIT: PT Tempo Inti Media Harian. CORPORATE CHIEF EDITOR: Bambang Harymurti. PEMIMPIN REDAKSI: S. Malela Mahargasari. PJ. REDAKTUR EKSEKUTIF: Gendur Sudarsono. REDAKTUR SENIOR: Diah
Purnomowati, Fikri Jufri, Goenawan Mohamad, Leila S. Chudori, Putu Setia. CORPORATE SECRETARY: Rustam F. Mandayun. REDAKTUR UTAMA: Burhan Solihin, Nugroho Dewanto, Seno Joko Suyono, Wicaksono. SEKRETARIAT
REDAKSI: Dyah Irawati Hapsari. REDAKTUR: Akmal Nasery Basral, Dody Hidayat, Dwi Arjanto, Dwi Wiyana, Jajang Jamaludin, Mustafa Ismail, Nur Hidayat, Rita Nariswari, Sapto Yunus, Y. Tomi Aryanto, Yudono Yanuar, Yuyun
Nurracman. SIDANG REDAKSI: Abdul Manan, Andree Priyanto, Andy Marhaendra, Ali Nur Yasin, Dimas Adityo, Dedy Sinaga, Efri Ritonga, Endri Kurniawati, Faisal Assegaf, Hari Prasetyo, Juli Hantoro, Kelik M. Nugroho, Maria
Hasugian, Meiriyon M., Nurdin Saleh, Nurdin Kalim, Raju Febrian, Sunariyah, Tjandra Dewi Harjanti, Untung Widyanto, Utami Widowati, Zacharias Wuragil B. K. BIRO JAKARTA: Hadriani P, Yophiandi Kurniawan. FOTOGRAFI: Rully Kesuma (Redaktur), Amston Probel, Arie Basuki, Ayu Ambong, Budi Yan-
to, Gunawan Wicaksono, Mahanizar Djohan, Yunizar Karim, Zulkarnaen. DESAIN: Eko Punto Pambudi, Ehwan Kurniawan, Gatot Pandego. TATA LETAK: Achmad Budy, Ahmad Fatoni, Arief Mudi Handoko, Djunaedi, Erwin Santoso, Fuad Hasyim, Imam Riyadi Untung, Kuswoyo, Mistono, Rudy Asrori.
ILUSTRATOR: Imam Yunni. INFOGRAFER: Machfoed Gembong. REDAKTUR BAHASA: Hasto Pratikto, Elan Maolana Setiajid, Habib Rifa’i, Iyan Bastian, Ivan Nurizkiawan.
TEMPO NEWS ROOM, TEMPO INTERAKTIF, PUSAT DATA dan ANALISA TEMPO – PEMIMPIN REDAKSI: S. Malela Mahargasari. PJ. REDAKTUR EKSEKUTIF: Daru Priyambodo. REDAKTUR UTAMA: Metta Dharmasaputra, Tulus Wijanarko. REDAKTUR: Elik Susanto, Grace S. Gandhi, Jobpie Sugiharto,
Nurkhoiri, Setri Yasra. SIDANG REDAKSI: Ali Anwar, Arif Firmansyah, Eni Saeni, Istiqomatul Hayati, Lis Yuliawati, Poernomo Gontha Ridho, Purwanto, Sudrajat, Sukma N. Loppies, Suseno. BIRO JAKARTA: Aguslia Hidayah, Agus Supriyanto, Agoeng Wijaya, Agung Sedayu, Akbar Tri Kurniawan, Amanda
Mega Mustika, Angelus Tito, Anton Aprianto, Anton Septian, Aqida Swamurti, Amirullah, Bunga Manggiasih, Cheta Nilawaty, Cornila Desyana, Desy Pakpahan, Dian Yuliastuti, Dwi Riyanto Agustiar, Eko Ari Wibowo, Erwin Prima, Erwin Dariyanto, Eka Utami Aprilia, Ezther Lastania, Fanny Febiana, Famega
Syafira, Fery Firmansyah, Gabriel Wahyu Titiyoga, Gunanto, Harun Mahbub, Heru Triono, Ibnu Rusydi, Ismi Wahid, Kartika Candra, Kurniasih Budi, Marlina Siahaan, M. Nur Rochmi, Mustafa Silalahi, Muhammad Iqbal Muhtarom, Munawwaroh, Ninin P. Damayanti, Nieke Indrieta, Oktamandjaya, Pramono,
Reza Maulana, Retno Endah Dianing Sari, Rini Kustiani, Rieka Rahardiana, Rr. Ariyani, Rudy Prasetyo, Rina Widyastuti, Riky Ferdianto, Sandy Indra Pratama, Sofian, Sorta Tobing, Sutarto, Suryani Ika Sari, Titis Setyaningtyas, Yuliawati, Vennie Melyani, Wahyudin Fahmi. SURABAYA: Fajar W. Hermawan,
Jalil Hakim, Zed Abidin. YOGYAKARTA: Purwani Diyah Prabandari, L.N. Idayani, R. Fadjri. BANDUNG: Widiarsi Agustina, Dewi Rina, Rinny Srihartini. RISET: Ngarto Februana (Pj. Kepala Bagian), Indra Mutiara, Viva B. Kusnandar.
IKLAN: Gabriel Sugrahetty (wakil direktur). BUSINESS DEVELOPMENT: Meiky Sofyansyah (kepala), Tito Prabowo, Nurulita Pasaribu, Tanti Jumiati, Adelisnasari, Adeliska Virwani, Haderis Alkaf, Sulis Prasetyo, Jafar Irham, Melly Rasyid, Imam Hadi. TIM INFO TEMPO: Prasidono Listiaji (kepala).
PENULIS: S. Dian Andryanto, Danis Purwono, Dewi Retno Lestari, Hotma Siregar, Mira Larasati, Nugroho Adhi, Rifwan Hendri, Susandijani, V Nara Patrianila. FOTOGRAFI & RISET: Lourentius EP. DESAIN IKLAN: Kemas M. Ridwan, Andi Faisal, Arcaya Manikotama, Andi Suprianto, Jemmi Ismoko, Juned
Aryo, Juwita Hapsari. TRAFFIC: Abdul Djalal, Marah Andhika. SIRKULASI, DISTRIBUSI DAN KOMUNIKASI PEMASARAN: Windalaksana (Kepala Divisi), Erina (Sekretariat). SIRKULASI: Shanty Nurpatria (Kepala Unit), Yefri, Indra Setiawan, Ivan B. Putra, Shalfi Andri, Alex Anindito, M. Oemar Sidiq.
PERWAKILAN DAERAH: Didiet Setiaji (Bandung), Solex Kurniawan (Surabaya). DISTRIBUSI: Ismet Tamara (Kepala Unit), PROMOSI: Rachadian Nashidik, RISET PEMASARAN: Ai Mulyani K., LAYANAN PELANGGAN: Berkah Demiat.
DIREKTUR UTAMA: Bambang Harymurti. DIREKTUR: Herry Hernawan, Toriq Hadad. ALAMAT REDAKSI & IKLAN: Kebayoran Centre Blok A11-A15 Jalan Kebayoran Baru-Mayestik, Jakarta 12240. Telp. 021-7255625 Faks. 725-5645/50. E-mail: koran@tempo.co.id. ALAMAT PERUSAHAAN: Jalan Palmerah Barat
No. 8, Jakarta 12210, Telp. 021-5360409 Faks. 021-5349569.
HARGA ECERAN RP 3.000, LANGGANAN RP 69.000. UNTUK WILAYAH JABOTABEK, BANDUNG, SERANG, DAN LAMPUNG. LUAR WILAYAH TERSEBUT: DITAMBAH ONGKOS KIRIM. CUSTOMER SERVICE TELP. 021-5360409/70749261 EXT. 307/310/481/334 FAKS. 021-5349569

You might also like