You are on page 1of 1

Soal 1

Promosi ada tiga tingkat : sangat gencar, gencar dan kurang gencar. Kemudian
ingin diketahui apakah ada pengaruh dari tingkat promosi terhadap penjualan atau
apakah ada perbedaan rata-rata hasil penjualan untuk tiga tingkat promosi (tiga
kategori).

Data mentah hasil pengumpulan sebagai berikut ( ada 10 toko untuk setiap
tingkatan promosi) dan k=3 kategori jadi seluruhnya ada 30 observasi

Nomor toko Sangat gencar gencar Kurang gencar


1 10 8 5
2 9 9 7
3 10 7 6
4 8 9 4
5 9 6 5
6 8 4 2
7 9 5 3
8 7 5 2
9 7 6 1
10 6 4 2
Ýj

Soal 2

Sebuah penelitian dilakukan untuk mengetahui apakah ada perbedaan sikap


terhadap mata pelajaran Matematika antara siswa Sd, SMP, dan SMA di kecamatan
Bojong Kenyot. Dari angket yang dikumpulkan diperoleh skor sebagai berikut :

Sisw 3 4 5 4 5 3 5 2 3 4 5 4 5 3 3
a
SD
(x1)
Sisw 1 1 2 1 2 3 4 1 2 2 2 3 3 2 1
a
SMP
(x2)
Sisw 2 2 3 3 5 2 3 1 2 3 3 3 3 2 2
a
SMA
(x3)

You might also like