You are on page 1of 1

•Rumput laut hidup pada daerah pasang surut, sampai kedalaman

200 m dimana sinar matahari masih dapat menembus.

•Di Indonesia terdapat 555 jenis rumput laut,

•55 Jenis yang mempunyai potensi ekonomi.

•Di kelompokan dalam Thallophyta

•Talus - struktur kerangka tubuhnya tidak berbatang, berdaun dan

berakar, tetapi menyerupai batang.

•Klasifikasi Rumput laut : Chlorophyta, Rhodophyta dan Phaeophyta

Morfologi Rumput

Talus  Belum dapat

dibedakan antara batang,

daun dan akar

BENTUK TALUS:

1. Kantong

2. Rambut

3. Lembaran

4. Filamen

5. Campuran

You might also like