You are on page 1of 4

Latihan soal

1. Peredaran darah manusia terjadi karena ada tekanan darah yang dimulai
dari ............
A. Paru-paru C. Vena
B. Arteri D. Jantung
Jawaban : D
2. Pembuluh darah yang memberi makanan pada jaringan tubuh disebut ............
A. Pembuluh limfa C. Kapiler
B. Arteri koronia D. Vena
Jawaban :
3. Dibawah ini yang disebut peredaran darah tertutup adalah ............
A. Peredaran darah yang ada pada jantung saja
B. Peredaran darah yang selalu berada dalam pembuluh darah
C. Peredaran darah yang berasal dari jaringan
D. Peredaran darah dari jantung ke paru-paru
Jawaban :
4. Peredaran darah terbuka adalah ............
A. Peredaran darah dari jantung keseluruh tubuh
B. Peredaran darah yang tidak selalu melalui pembuluh darah

C. Peredaran darah yang mebawa banyak O2


D. Peredaran darah bila keluar dari tubuh
Jawaban : D
5. Pada saat terjadi luka, yang melakukan pembekuan adalah ............
A. Plasma darah C. Eritrosit
B. leukosit D. Trombosit
Jawaban : D
6. Sel darah yang membawa oksigen ke seluruh tubuh adalah ............
A. Keping-keping darah C. Sel darah merah
B. Plasma darah D. Sel darah putih
Jawaban : C
7. Susunan darah getah bening terdiri dari ............
A. Sel darah merah, darah putih, dan keping-keping pembeku
B. Cairan darah, darah putih, keping pembeku
C. Cairan darah, darah merah, keping-keping pembeku

D. Plasma darah, keping pembeku, limpa

Jawaban : A
8. Bagian darah manusia yang berfungsi untuk mempertahankan tubuh terhadap
bakteri adalah ............
A. Eritrosit C. Leukosit
B. Trombosit D. Hormon
Jawaban : C
9. Kecerobohan dalam melakukan transfusi darah tanpa mengetahui golongan darah
sangat berbahaya. Mengapa ?
A. Karena dapat menyebabkan kelebihan darah

B. Karena dapat menyebabkan terjadinya penggumpalan darah


C. Karena dapat mengandung unsur yang berlebihan
D. Karena darah dapat saling memakan
Jawaban : B
10. Fungsi utama sel darah merah di dalam tubuh adalah ............
A. Mengangkut oksigen kedalam jaringan tubuh

B. Mengangkut makanan keseluruh tubuh


C. Mengangkut sisa makanan
D. Melindungi tubuh dari infeksi
Jawaban : A
11. Sel darah manusia dibenuk dalam ............
A. Tulang belikat C. Tulang pengumpil
B. Tulang hasta D. Tulang jari tangan
Jawaban : A

12. Yang bukan tempat pembuatan sel-sel darah putih adalah


A. Limpa C. Sumsum merah
B. Hati D. Kelanjar limpa
Jawaban : B
13. Fungsi hati antara lain ............
A. Membuat vitamin
B. Tempat menyimpan cadangan makanan
C. Membuat empedu
D. Memisahkan darah dari air kemih
Jawaban : C
14. Air limpa berfungsi ............
A. Penghasil hormon pencernaan
B. Pengangkut asam lemak dan gliserol
C. Pembuat sel darah putih
D. Pengangkut gula dan protein
Jawaban : B
15. Benang-benang fibrin dibentuk oleh ............
A. Fibrinogen C. Fibrin
B. Serum D. Vaksin
Jawaban : A
16. Hemoglobin terdapat didalam ............
A. Eritrosit C. Trombosit
B. Leukosit D. Limfosit
Jawaban : A
17. Tekanan jantung yang paling kuat waktu memompa darah dinamakan ............
A. Sistol C. Kontraksi
B. Diasistol D. Pulsus
Jawaban : A
18. Golongan darah apakah yang dinamakan resipien universal ?
A. Golongan darah O C. Golongan darah B
B. Golongan darah A D. Golongan darah AB
Jawaban : D
19. Pembuluh nadi yang paling besar dinamakan ............
A. Aorta C. Arteri
B. Alveolus D. Pembuluh kapiler
Jawaban : C
20. Plasma darah yang telah diambil fibrinogennya dinamakan............
A. Serum C. Cairan darah
B. Air limpa D. Getah bening
Jawaban : A

1. Sebutkan fungsi darah manusia !


2. Jelaskan perbedaan antara peredaran darah dengan peredran lemfe !
3. Sebutkan komponen-komponen darah manusia ?
4. Jelaskan fungsi dari komponen-komponen darah manusia ?
5. Apa yang dimaksad dengan peredaran darah terbuka ?
6. Apa yang dimaksad dengan peredaran rangkap ?
7. Apa yang dimaksad dengan serum ?
8. Apa yang dimaksad dengan anemia ?
9. Apa yang dimaksad dengan sistol dan diasistol ?
10. Jelaskan fungsi kapiler darah !

Jawaban :
1. - Sebagai alat pemngangkut zat
- Membunuh kuman penyakit
- Membekukan darah
- Menjaga suhu tubuh
2. - Peredaran darah adalah darah melewati jantung dua kali (peredaran rangkap).
- Peredaran limfe adalah peredaran terbuka yang dimulai dari jaringan dan berakhir
pada pembuluh balik bawah selangka.
3. Komponen-komponen darah darah :
- Plasma darah
- Sel darah merah (eritrosit)
- Sel darah putih (leukosit)
- Keping-keping darah (trombosit)
4. - Plasma darah berfungsi memgangkut atau mengedarkan sari makanan yang
terlarut keseluruh tubuh.
- Sel darah merah berfungsi mengikat oksigen.
- Sel darah putih berfungsi memberantas kuman-kuman penyakit.
- Keping-keping darah berfungsi dalam proses pembekuan darah.
5. Peredaran darah terbuka adalah darah selalu beredar didalam pembuluh darah.
6. Peredaran darah rangkap adalah peredaran darah dalam satu kali peredarannya, darah
melalui jantung dua kali.
7. serum adalah bagian plasma darah yang tidak mengandung fibrinogen.
8. Anemia adalah penyakit akibat kurang darah.
9. Sistol adalah tekanan jantung yang paling kuat memompa darah.
10. Fungsi kapiler adalah menghubungkan ujung pembuluh nadi yang terkecil dengan
ujung pembuluh balik yang terkecil

You might also like