You are on page 1of 2

SOAL LATIHAN ULANGAN TIK 1 KELAS XII SMAK 6

PG

1. Manakah di bawah ini yang bukan termasuk unsur dasar dalam desain grafis
(ukuran)

2. Saat ini telah banyak aplikasi desain grafis, manakah dari antara aplikasi di bawah ini
yang bukan peralatan desain grafis (Abiword)

3. Warna bayangan yang direfleksikan oleh suatu benda atau ditransmisikan oleh
benda tersebut dan diukur menggunakan satuan derajat antara 0-360, disebut dengan
(Hue)

4. Tingkat gelap terang dari suatu warna di mana 0% = hitam dan 100% = putih,
disebut dengan istilah (brightness)

5. Manakah format file yang berukuran paling kecil bila digunakan dalam penyimpanan
data gambar (GIF)

6. Ada 3 warna dasar dalam desain grafis (RGB)

7. Format file yang digunakan program aplikasi GIMP adalah berekstensi (.xcf)

8. File gambar yang dihasilkan dari kamera termasuk gambar jenis (bitmap)

9. Gambar kartun termasuk gambar jenis (vector)

10. Program aplikasi untuk mengolah gambar bitmap yang dapat digunakan
secara gratis adalah (GIMP)

11. Program aplikasi untuk membuat gambar vector yang dapat digunakan
secara open source (GIMP)

12. Titik-titik yang merupakan bagian terkecil dari gambar bitmap dikenal dengan
istilah (pixel)

13. Ukuran file gambar vektor bila dibanding dengan bitmap adalah (lebih kecil)

14. Berikut ini adalah gabungan dari beberapa objek pada gambar kartun atau
vektor, kecuali (foto)

15. Gambar manual dapat diubah menjadi gambar vektor dengan cara (membuat
dengan Inkscape)

16. Inkscape digunakan untuk membuat gambar berjenis (vector)

17. Free software mempunyai pengertian (software gratis / software gratis lisensi)

18. Memberikan efek warna gradasi ke isi objek adalah fungsi dari tool
(gradients)

19. Gambar ini merupakan icon untuk tool (rectangle tool)


20. Gambar ini merupakan icon untuk tool (pick colors from image)

21. Perintah Layer + New Layer digunakan untuk (menambah layer)

22. Jika Inkscape digunakan untuk mengolah gambar berupa vector image, maka
GIMP digunakan untuk mengolah (bitmap image)

23. Salah satu jenis file yang tidak dapat diolah GIMP adalah (doc)

24. File + Open adalah perintah yang digunakan untuk (membuka gambar yang
sudah ada)

25. Tool yang digunakan untuk memilih object berupa lingkaran (select elliptical
tool)

Essay

1. Apa yang dimaksud dengan desain grafis?

2. Apa yang dimaksud dengan grafik berbasis bitmap dan grafik berbasis vektor?

3. Jelaskan fitur GIMP!

4. Sebutkan berbagai format gambar yang dapat dibuka dalam aplikasi GIMP!

5. Jelaskan perbedaan zoom in dan zoom out!

You might also like