You are on page 1of 7

PT Bank Negara Indonesia, Tbk

Enhance Capital to boost Loan Growth

28 September 2010 Valuation Summary


 Menggunakan metode valuasi Dividend Growth Model dengan
Target Harga 12 bln 4,325 asumsi dividend payout ratio 45%, cost of equity 13.9%,
growth 10%, risk premium 6.1%, dan risk free 7.3%, maka
Rekomendasi BUY
diperoleh target harga Rp. 4,325. Rekomendasi terhadap
Upside/Downside 17 % saham BBNI adalah Buy.

 Yang menjadi pertimbangan dalam memberikan rekomendasi


Sektor Perbankan
adalah: 1) Right Issue yang telah disetujui, 2) Penerapan
Kode Bloomberg BBNI.IJ peraturan LDR 78%-102%, 3) Petumbuhan laba bersih, dan 3)
Kualitas asset yang terus meningkat.

Hi-Lo 52 weeks (Rp) 4,000-1,730


Avg Vol Taransaksi 3M 22,492,200 Right Issue Rp 10 triliun. DPR telah menyetujui BBNI melakukan
right issue sekitar Rp 10 triliun atau sekitar 3,3 miliar lembar
Focus

saham. Jika seluruh saham yang ditawarkan diserap semua maka


Pemegang Saham persentase kepemilikan pemerintah akan menjadi 57%. Right issue
ini akan menambah permodalan BBNI sehingga menambah
•Negara Rep Indonesia : 76,4% pendanaan untuk meningkatkan kredit. Selain itu, bertambahnya
• Masyarakat (<5%) : 23,6% kepemilikan publik dapat mengurangi tarif pajak BBNI sebesar 5%
jika nantinya kepemilikan publik mecapai 40%. Right Issue BBNI akan
dijadwalkan selambat-lambatnya dilakukan pada Desember 2010.
Perkiraan Imbal Hasil
Penerapan LDR 78%-102%. Saat ini LDR BBNI sekitar 68.2% masih
Perkiraan kenaikan harga : 16,89% berada di bawah peraturan BI yang akan diterapkan pada Maret
Perkiraan yield deviden : 4,80% 2011. Dengan dana yang didapat dari right maka BBNI dapat
menambah kredit tanpa harus menggenjot pertumbuhan DPK. Jika
Total imbal hasil saham : 21,69% pertumbuhan kredit lebih tinggi dari DPK maka target minimal LDR
78% diharapkan dapat tercapai. Tersedianya dana yang cukup juga
dapat mengurangi tekanan BBNI untuk menaikkan bunga DPK
sehingga NIM bisa optimal.
Rasio Finansial (Dec 2010)
Pertumbuhan laba bersih naik 61%. Meskipun NIM mengalami
PE Ratio (x) 10,4 penurunan menjadi 5,8% akibat naiknya penempatan dana di BI dan
Price/Book Value (x) 2,6 bank lain, namun pertumbuhan laba bersih BBNI melonjak tajam
Stock

akibat pendapatan operasional naik 48%. Selain itu penopang


Return on Equity (%) 24,7 kenaikan laba bersih juga akibat menurunnya beban provisi sebesar
Dividend Yield (%) 4.8 16%. Hal ini menandakan kualitas aset BBNI semakin membaik di
2010. Diperkirakan NIM akan naik kembali di akhir 2010 yang
disebabkan naiknya kembali suku bunga kredit dan jumlah kredit
yang disalurkan di Q4 2010. Diperkirakan kredit BBNI akan
bertumbuh 20% dan NIM sebesar 6,7%.
Performance BBNI vs JCI
210 Sementara komposisi pendanaan BBNI semakin membaik.
200 Komposisi CASA pada Q2 2010 terus mengalami peningkatan
BBNI IHSG menjadi 60% dari total DPK. Hal ini sejalan dengan kebijakan BBNI
190 yang menerapkan pertumbuhan pendanaan murah yang agresif.
180 Diperkirakan dengan adanya right issue maka komposisi Deposito
170 dalam DPK dapat terus ditekan.
160
150 Kualitas aset semakin meningkat dilihat dari menurunnya rasio
NPL. Seiring membaiknya perekonomian BBNI berhasil menekan
140
jumlah kredit yang bermasah. Sampai dengan Q2 2010 persentase
130
Gross NPL sebesar 4,3% lebih rendah dibanding periode yang sama
120 tahun lalu sebesar 5,5%. Diperkirakan sampai akhir 2010 dengan
110 pertumbuhan kredit sekitar 20% BBNI dapat menjaga besarnya NPL
100 dilevel 4,3%. Berkurangnya rasio NPL dan membaiknya
90 perekonomian membuat biaya provisi turun sebesar 16% selama
semester 1 2010. Penurunan biaya provisi ini cukup besar
80
peranannya terhadap kenaikan laba bersih menjadi 61%.
Jan-10 Mar-10 May-10 Jul-10 Sep-10

Andrew Sihar Siahaan


andrew@reliance-securities.com
021 5793008

EQUITY RESEARCH 1
Bank Central Asia Tbk
Tabel 1. Ikhtisar Laporan Keuangan
Ikhtisar Finansial (Rp miliar) 2008A 2009A 2010E 2011F 2012F
Pendapatan bunga 16,628 19,447 23,053 29,641 32,910
Laba bersih 1,222 2,484 5,403 5,859 6,807
Kredit 106,342 113,923 136,763 161,627 190,373
Dana pihak ketiga 163,164 188,469 211,915 241,742 276,144
Stock Focus

EPS 80 163 355 384 447


DPS 8 57 177 192 223

Valuasi dan Profitabilitas 2008A 2009A 2010E 2011F 2012F


PBV (X) 3.7 3.0 2.6 2.3 2.0
PER (X) 46.3 22.7 10.4 9.6 8.3
Dividend Yield (%) 0.2 1.5 4.8 5.2 6.0
NIM (%) 5.7 5.7 6.7 7.0 7.1
ROE (%) 7.9 13.0 24.7 23.6 24.1
ROA (%) 0.6 1.1 2.1 2.0 2.1

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan dan Riset Reliance

Tabel 2. Kinerja Q1 2009

Q1 2010 Q2 2010 QoQ Q2 2009 YoY


(Rp Miliar) % %
Pendapatan bunga bersih 3,004 3,125 4 2,820 11
Fee income 244 385 58 508 -24
Pendapatan operasional 1,368 1,121 -18 378 196
Beban operasional (2,133) (2,405) 13 (1,954) 23
Pendapatan non-operasional 20 (2) -112 20 -113
Pre-provision income 2,503 2,224 -11 1,773 25
Provisioning (1,145) (1,041) -9 (1,114) -7
Laba sebelum pajak 1,357 1,183 -13 658 80
Laba bersih 1,026 908 -11 565 61

Q1 2010 Q2 2010 QoQ Q2 2009 YoY


% %
Kredit (Rp miliar) 112,240 119,745 7 111,974 7
Tabungan (Rp miliar) 174,971 184,198 5 167,225 10
CAR (%) 13.3 13.3 14.3
ROE (%) 25.4 24.3 16.1
ROA (%) 2.5 2.3 1.6
NIM (%) 5.8 5.8 6.1
LDR (%) 67.2 68.2 71.0
NPL Gross (%) 4.6 4.3 5.5
Provision / NPL (%) 121.8 122.5 118.5

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan dan Riset Reliance

EQUITY RESEARCH 2
Bank Central Asia Tbk
Grafik 1. LDR BBNI saat ini dalam trend naik sejak Dec 2009, dengan
disetujuinya Right Issue maka pendanaan akan cukup untuk mendanai
ekspansi kredit dan meningkatkan LDR.
76%
74.6%
74%
Stock Focus

72%
71.7%
70%
68.6% 68.5%
69.5% 67.9%
68%

66%

64%
64.1%
62%

60% Dec-08

Mar-09

Jun-09

Sep-09

Dec-09

Mar-10

Jun-10
Sumber : Laporan Keuangan Perseroan

Grafik 2. Kredit Konsumsi (high earning yield) komposisinya terus


meningkat diantara jenis kredit lainnya di BBNI

100
11.0 8.5 1 0.1 11.8 11.7 9.4 9.0

14.8 14 .9 1 4.9 16.3 16 .5


14.1 14.5
75

22.7 24 .7 2 3.4 22.4 24.0 24.5 24 .5


50

25 51.4 51 .9 5 1.7 51.6 49.7 49.8 49 .9

0
Dec-08 Mar-09 Jun-09 Sep-09 Dec-09 Mar-10 Jun-10
Modal Kerja Investasi Konsumen Sindikasi, dll

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan dan Riset Reliance

Grafik 3. Cost of Fund dapat ditekan dengan semakin meningkatnya


komposisi CASA yang mencapai 60% pada Q2 2010.

100
90 26 24 23 24 24 23 29
80
70
60 30 31 32 31 31
32 31
50
40
30
20 42 46 46 44 45 46 40
10
0
Dec-08 Mar-09 Jun-09 Sep-09 Dec-09 Mar-10 Jun-10
Deposito Tabungan Giro (%)

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan dan Riset Reliance

EQUITY RESEARCH 3
Bank Central Asia Tbk
Grafik 4. Efficiency Ratio (BOPO) mengalami peningkatan. Meningkatnya
Pendapatan Operasional sebesar 48% membuat BOPO berada di level 78%
lebih baik dibanding Q2 2009 sebesar 87%. Efisiensi yang dilakukan BBNI
berdampak singnifikan terhadap ROE.
25.4
24.3

95.1
93.2
Stock Focus

91.5
90.2
16.1 16.8
16.7 16.4
86.7
86.9
85 84.9

9
6.3 8.1 78
77.1
4.2

Mar-08 Jun-08 Sep-08 Dec-08 Mar-09 Jun-09 Sep-09 Dec-09 Mar-10 Jun-10

BOPO (%) ROE (%)

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan dan Riset Reliance

Grafik 5. Pada Q2 2010 OPEX meningkat 27% dibanding periode


sebelumnya. Peningkatan OPEX disertai dengan naiknya pendapatan
perusahaan mengakibatkan Cost Income Ratio (CIR) dapat ditekan.

53.5%
51.8%
50.4%
49.1%
49.8%

46.2%

40.2%

7,228 1,605 3,559 5,708 7,991 2,105 4,537

Dec-08 Mar-09 Jun-09 Sep-09 Dec-09 Mar-10 Jun-10


OPEX (Rp Bn) CIR

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan dan Riset Reliance

Grafik 6. NPL BBNI turun baik dari jumlah maupun persentase. NPL di Q2
2010 turun menjadi 4,3% disebabkan membaiknya kondisi ekonomi.
Penurunan NPL berdampak pada penurunan biaya provisi. Hal ini turut
mendorong pertumbuhan laba bersih BBNI.

6.4%
5.6% 5.5%

4.7% 4.6%
4.9%
4.3%

3,269
4,194 5,159 3,566
3,278 3,282
1,558 3,895
790 1,147 1,274 951
609 1,010
1,528 1,595 1,328 1,424 1,258 1,607
1,136

Dec-08 Mar-09 Jun-09 Sep-09 Dec-09 Mar-10 Jun-10


Substandard Doubtful Loss (Rp Bn) NPL

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan dan Riset Reliance

EQUITY RESEARCH 4
Bank Central Asia Tbk
Grafik 7. NPL Kredit Usaha Kecil justru mengalami penurunan, dan lebih
baik dibanding jenis kredit Korporat, Menengah dan Konsumsi yang naik
tipis.

10.6
10.2
9.5
8.6 8.35 8.5
8.2
Stock Focus

6.5 5.5
4.9 5.8 4.88
3.8 3.9 4.2 4.7 3.8
4.4 4 3.71
3.4 3.6 3.6 3.4
2.8 1.3 1.53
1.6
5,596 6,422 6,668 7,858 5,762 5,542 5,290

Dec-08 Mar-09 Jun-09 Sep-09 Dec-09 Mar-10 Jun-10

NPL (Rp Bn) Corporate Middle Small Consumer (%)

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan dan Riset Reliance

Grafik 8. BBNI tetap berhati-hati terhadap kemungkinan memburuknya


kondisi perekonomian yang dapat mempengaruhi kualitas asset dengan
tetap meningkatkan Coverage Ratio berada di level 122%.

118.5% 120.1% 121.8% 122.5%

105.8% 110.0%
100.5% 101.0%

7,548 5,652 6,794 7,882 8,647 6,920 6,752 6,481


Sep- 08

D ec - 08

M ar- 09

Jun - 09

Sep- 09

D ec - 09

M ar- 10

Jun - 10
LLR (Rp Bn) Coverage Ratio

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan dan Riset Reliance

EQUITY RESEARCH 5
Bank Central Asia Tbk
Proyeksi Kinerja Keuangan
(Rp miliar) 2008A 2009A 2010E 2011F 2012F
Kas 4,428 4,903 5,298 6,044 6,904
Penempatan pada BI dan Bank Lain 22,642 29,622 31,299 34,429 37,872
Surat berharga yang dimiliki 9,874 19,198 22,501 25,877 29,793
Obligasi pemerintah 34,655 31,040 30,227 29,437 28,669
Stock Focus

Kredit yang diberikan 106,342 113,923 136,763 161,627 190,373


Aktiva tetap 3,733 3,708 4,164 4,581 5,039
Aktiva lain-lain 20,066 25,103 24,141 27,690 31,792
Total Aktiva 201,741 227,497 254,394 289,684 330,441

Total simpanan nasabah 163,164 188,469 211,915 241,742 276,144


Simpanan dari bank lain 4,100 3,819 3,698 3,601 3,507
Obligasi yang diterbitkan 1,269 1,261 1,261 1,261 1,261
Pinjaman yang diterima 8,617 5,570 6,482 7,861 9,566
Kewajiban lain-lain 9,129 9,204 9,112 10,366 11,706
Total kewajiban 186,279 208,322 232,469 264,830 302,183
Hak Minoritas 31 31 31 31 31
Total Ekuitas 15,431 19,144 21,894 24,824 28,227

(Rp miliar) 2008A 2009A 2010E 2011F 2012F


Pendapatan Bunga 16,628 19,447 23,053 29,641 32,910
Beban Bunga (6,716) (8,314) (8,310) (12,089) (12,520)
Pendapatan Bunga 9,912 11,133 14,743 17,552 20,390
Pendapatan operasional 3,549 4,295 5,345 5,957 6,832
Beban operasional (7,228) (7,991) (9,108) (11,710) (13,822)
Beban penyisihan aktiva produktif (4,359) (4,051) (3,829) (4,041) (4,379)
Pendapatan (beban) lainnya 58 58 58 58 58
Laba sebelum pajak 1,932 3,444 7,208 7,816 9,079
Pajak Penghasilan (706) (957) (1,802) (1,954) (2,270)
Hak Minoritas (3) (3) (3) (3) (2)
Laba bersih 1,222 2,484 5,403 5,859 6,807

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan dan Riset Reliance

Rasio-Rasio Keuangan 2008A 2009A 2010E 2011F 2012F


NIM (%) 5.7 5.7 6.7 7.0 7.1
BOPO (%) 90.7 85.7 74.8 78.2 77.3
ROE (%) 7.9 13.0 24.7 23.6 24.1
ROA (%) 0.6 1.1 2.1 2.0 2.1

Loans / Earning assets (%) 61.1 58.6 61.8 64.1 66.2


Earning assets / total assets (%) 69.0 71.8 75.2 76.9 78.4
Loan growth (%) 27.8 7.1 20.0 18.2 17.8
Average cost of fund (%) 3.8 4.2 3.7 4.8 4.3
Deposit / Int bearing liabities (%) 92.1 94.7 94.9 95.0 95.1
Deposit growth (%) 11.6 15.5 12.4 14.1 14.2

NPL gross (%) 5.0 4.8 4.3 3.8 3.7


Provision / NPL (%) 101.0 120.1 116.2 120.0 108.1
LDR (%) 65.2 60.4 64.5 66.9 68.9

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan dan Riset Reliance

EQUITY RESEARCH 6
HEAD OFFICE RESEARCH DIVISION
Reliance Building Andrew Siahaan andrew@reliance-securities.com
Jl. Pluit Kencana No. 15A, Pluit
Jasa Adhi Mulya jasa@reliance-securities.com
Penjaringan
Jakarta 14450 Gina Novrina Nasution gina@reliance-securities.com
T +62 21 661 7768
Andy Wibowo Gunawan andy.gunawan@reliance-securities.com
F +62 21 661 9884
Stock Focus

EQUITY DIVISION

Jakarta- Pluit Jakarta – Kebon Jeruk Bandung - Supratman


Jl. Pluit Kencana No. 15A Plaza Kebon Jeruk Gedung P2Tel
Pluit Penjaringan Jl.Raya Perjuangan Blok A/2 Jl. Supratman No. 48
Jakarta 14450 Jakarta 11530 Bandung 40121
T +62 21 661 7768 T +62 21 532 4074 T +62 22 727 7112
F +62 21 661 9884 F +62 21 536 2157 F +62 22 710 4827

Jakarta - Sudirman Bandung – Cisangkuy Tasikmalaya


Menara Batavia 27th floor Jl.Cisangkuy No.58 Ruko Tasik Indah Plaza (TIP) No. 21
Jl.KH.Mas Mansyur Kav 126 Bandung 40115 Jl. KHZ Mustofa No. 345
Jakarta 10220 T +62 22 721 8200 Tasikmalaya 46121
T +62 21 5793 0008 F +62 22 721 9255 T +62 265 345000
F +62 21 5793 0010 F +62 265 345003
Semarang
Malang Gedung Grinata Lantai 2 Surabaya – Diponegoro
Jl. Guntur No. 19 Jl. Pemuda No. 142 Jl. Diponegoro 141-143, Surabaya
Malang 65112 Semarang 60264
T +62 341 347 611 T +62 24 356 0129 T +62 31 567 0388
F +62 341 347 615 F +62 24 356 3308 F +62 31 561 0528

Surabaya Jakarta – Pantai Indah Kapuk Denpasar – Bali


Jl. Bangka No. 22 Rukan Cordoba Blok B No. 10 Bukit Golf Dewata Square Blok A3 Jl. Letda
Surabaya 60281 Mediterania Tantular
T + 62 31 501 1128 Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara Renon - Denpasar Bali 802361
F + 62 31 503 3196 T +62 21 - 56983630 T +62 361 225099
F +6221 56983635 F +62 361 245099
Yogyakarta
Jl. Pattimura No. 1
Yogyakarta 55224
P +62 274 550 123
F +62 274 551 121

POJOK BURSA & GALERI INVESTASI

Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Universitas Kristen Duta Wacana Universitas Muhammadiyah Malang
Jakarta Jl. Wahidin Sudiro Husodo, Yogyakarta Jl. Raya Tlogomas 246, Malang
Jl. RS Fatmawati, Pondok Labu Jak-Sel 12450 55224 T +62 341 464318-9
T + 62 21 7656971 ext. 197 T + 62 274 563 929 F +62 341 460782
F + 62 21 7656971 ext. 138 F + 62 274 513 235
Universitas Brawijaya
Universitas Surabaya Universitas Siliwangi Tasikmalaya Jl. Veteran, Malang 65145
Jl. Raya Kalirungkut, Surabaya 60293 Jl. Siliwangi No. 24, Tasikmalaya 46151 T +62 341 551611, 575777
T + 62 31 298 1203 T + 62 265 323685 F +62 341 565420
F + 62 31 298 1204 F + 62 265 323534
STIE Malangkucecwara
Universitas Muhammadiyah Gresik Universitas Negeri Malang Jl. Terusan Candi Kalasan, Malang
Jl. Sumatra 101 GKB, Gresik 61121 Jl. Surabaya No. 6 Malang 65145 65142
T + 62 31 395 1414 T + 62 341 585914 T +62 341 491813
F + 62 31 395 2585 F + 62 341 552888 F +62 341 495619

Disclaimer :
The information contained in this report has been obtained from public sources believed to be reliable and
the opinions contained herein are expressions of belief based on such information. No representation or
warranty, express or implied, is made that such information or opinions is accurate, complete or verified
and it should not be relied upon as such. This report does not constitute a prospectus or other offering
document or an offer or solicitation to buy or sell any securities or other investments. Information and
opinions contained in this report are published for reference of the recipients and are not to be relied upon
as authoritative or without the recipient’s own independent verification or taken in substitution for the
exercise of judgment by the recipient.

EQUITY RESEARCH 7

You might also like