You are on page 1of 9

Kelompok II :

Arpita Sri Melina S


Irwanto
M. Imam Fadillah
Nur Aisyah
 penilaian yang membandingkan hasil belajar
mahasiswa terhadap hasil dalam kelompoknya.
 PAN pada dasarnya mempergunakan kurve normal
dan hasil–hasil perhitungannya sebagai dasar
penilaiannya.
 PAP pada dasarnya berarti penilain yang
membandingkan hasil belajar mahasiswa terhadap
suatu patokan yang telah ditetapkan sebelumnya.
 Patokan yang telah disepakati terlebih dahulu itu
biasanya disebut “Tingkat Penguasaan Minimum”.
 PAN
 Ingin Mengklasifikasikan Siswa
 Seleksi Siswa

 PAP
 Mengevaluasi program belajar
 Mendiagnosa kesulitan belajar siswa

 Mengukur hasil belajar siswa


PERBEDAAN PAP DAN PAN

PAP (Penilaian Acuan Patokan /Criterion Referenced)


Prestasi belajar siswa dibandingkan dengan sebuah
standar tertentu (standar mutlak). Penentuan standar mutlak
perlu. Untuk penerapan prinsip belajar tuntas.
PAN (Penilaian Acuan norma/Norm Referenced)
Prestasi belajar siswa dibandingkan dengan siswa lain
dalam kelompoknya. Ukurannya relatif, sehingga sering
disebut diukur dengan standar relatif
Penilaian Acuan Patokan Penilaian Acuan Normatif
(PAP) (PAN)
1. PAP digunakan untuk 1. PAN digunakan untuk
menentukan status setiap menentukan status setiap
peserta terhadap tujuan yang peserta terhadap kemampuan
direncanakan peserta lain

2. Tidak memperdulikan 2. Perbedaan individual


perbedaan individual mendapat penekanan dalam
PAN
3. Keragaman bukan menjadi 3. Pengembang PAN berupaya
faktor penentu dalam PAP, untuk menghasilkan tes-tes yang
walaupun pada akhirnya tes- menghasilkan keragaman yang
tes akan membedakan cukup berarti
peserta yang telah meng-
uasai dan belum menguasai
4. PAP secara khusus menekankan 4. PAN mengukur kompetensi
pada ranah (kawasan ) tertentu umum peserta didik
yang harus dipelajari peserta didik
5. Butir-butir soal ditulis 5. PAN menghasilkan penguasaan
berdasarkan pengelompokkan, peserta didik secara umum
setiap kelompok terpusat pada dalam bidang pembelajaran
tujuan tertentu tertentu
6. PAP memberikan indikator 6. PAN memberikan hasil
yang lebih meyakinkan bahwa pengukuran yang meyakinkan
tujuan telah tercapai terhadap penguasaan secara
umum mengenai pembelajaran
7. PAP memiliki standar 7. PAN memiliki kecendrungan
penguasaan untuk semua untuk menggunakan rentangan
peserta yaitu berhasil atau gagal tingkat penguasaan seseorang
terhadap kelompoknya, mulai
dari yang sangat istimewa
sampai dengan yang mengalami
kesulitan yang serius
8. PAP memberikan penjelasan 8. PAN memberikan skor yang
tentang penguasaan kelompok menggambarkan penguasaan
terhadap satu atau sejumlah kelompok
tujuan

9. Mudah menentukan materi 9. Sukar menentukan dan


yang belum dikuasai peserta memberi bantuan materi yang
didik dan mudah memberikan belum dikuasai peserta didik
bantuan untuk menguasainya

10. Baik PAP maupun PAN diperlukan dalam pengukuran, karena


keputusan yang tepat untuk memilih alat ukur yang digunakan
akan sangat menentukan, misal alat ukur untuk UN berbeda
dengan alat ukur untuk UMPT

You might also like