You are on page 1of 1

Statistik, Fungsi dan 

Kegunaannya
Posted: 18 Mei 2010 by chekie in Statistik Pendidikan
Tag:fungsi dan kegunaan statistik pendidikan
2

1. Fungsi Statistik.

Secara singkat dapat dikemukakan bahwa Statistik sebagai ilmu pengetahuan pada
dasarnya berfungsi sebagai ALAT BANTU. Misalnya: (a) Sebagai alat bantu untuk
meringkas laporan, baik laporan administratip maupun laporan hasil penelitian
ilmiah, yang berupa atau terdiri dari angka-angka atau bilangan-bilangan; (b) Sebagai
alat bantu di dalam menyusun perencanaan, terutama perencanaan yang memerlukan
bahan-bahan keterangan yang berupa angka-angka; (c) Sebagai alat bantu di dalam
mengadakan evaluasi atau penilaian terhadap suatu gejala, peristiwa atau keadaan,
dan lain sebagainya.

1. Kegunaan Statistik.

Di antara kegunaan Statistik sebagai ilmu pengetahuan adalah: (a) Untuk


menggambarkan keadaan, baik secara umum amupun secara khusus; (b) Untuk
memperoleh gambaran tentang perkembangan (pasang-surut) dari waktu ke waktu;
(c) Untuk mengetahui permandingan (membandingkan) antara gejala yang satu
dengan gejala yang lain; (dalam) Untuk menilai keadaan dengan jalan menguji
perbedaan antara gejala yang satu dengan gejala yang lain; (e) Untuk menilai keadaan
dengan jalan mencari hubungan antara gejala yang satu dengan gejala yang lain; (f)
Untuk menjadi dasar atau pedoman, baik di dalam menarik kesimpulan, mengambil
keputusan, serta memperkirakan terjadinya sesuatu hal atas dasar bahan-bahan
keterangan (data) yang telah berhasil dihimpun, dan lain sebagainya.

You might also like