You are on page 1of 13

Sejarah Sosiologi

SUHADI

SMA 1 Negeri Pamotan


Agustus, 2010

Pengantar
• Dengan membaca teks ini, pembaca
diharapkan memahami tentang:
Mendefinisikan sosiologi sebagai ilmu dan
metode
Mendeskpripsikan hubungan berbagai
konsep tentang realitas sosial
Mengidentifikasi data tentang realitas
sosial masyarakat
2

Isi
• Tulisan ini memuat tentang:
 Kekuatan sosial yang berperan dalam
perkembangan teori sosiologi
 Kekuatan intelektual dan kemunculan teori
sosiologi
 Perkembangan sosiologi perancis
 Perkembangan sosiologi jerman
 Asal-usul sosiologi inggris (british)
 Tokoh kunci sosiologi italia
 Perkembangan marxisme eropa di akhir abad
19
3

1
Kekuatan sosial
• Revolusi politik
• Revolusi industri
• Perkembangan kapitalisme
• Sosialisme
• Urbanisasi
• Perubahan keagamaan
• Pertumbuhan ilmu pengetahuan (sains)

Revolusi politik
• Sepanjang abad 19 di perancis
• Efek negatif terjadi chaos (kekacauan)
• Landasan tatanan baru dalam masyarakat
• Tokoh: Comte dan Durkheim

Revolusi industri & muncul


kapitalisme
• Abad 19 hingga awal abad 20
• Terjadi di eropa
• Meninggalkan pertanian
• Pabrik-pabrik berkembang
• Birokrasi ekonomi berskala besar muncul
• Tercipta sistem ekonomi kapitalis
• Yang untung segelintir orang
• Terjadi ledakan gerakan buruh dan gerakan
radikal
• Tokoh: Marx, Weber, Durkheim, Simmel

2
Kemunculan sosialisme
• Menetang sistem kapiltalisme
• Melakukan reformasi sistem kapitalisme
• Tokoh: Marx
• Penentang: Weber, Durkheim
• Khawatir sosialisme lebih besar dari
kapitalisme (menentang teori marx)

Feminisme
• Dimanapun perempuan disubordinasikan
• Feminisme awal pada 1630-an
• Abad 20 tuntutan hal perempuan dan
reformasi UU kewarganegaraan dan
insdutrial (AS)
• Kaum pria superior merespon

Urbanisasi
• Revolusi industri abad 19 dan 20, terjadi
urbanisasi
• Terjadi masalah di perkotaan: kepadatan
berlebihan, polusi, kebisingan, kepadatan
lalulintas, dll
• Tokoh: weber, Goerg Simmel
• Kota chicago (laboratorium urbanisasi)

3
Pertumbuhan ilmu pengetahuan (sains)

• Science meningkat besar


• Produk teknologi menyebar
• Sukses besar sains (fisika, biologi, dan
kimia)
• Comte dan durkheim: sosiologi agar
meniru sains
• Lepenies: ciri-ciri kehidupan sosial dan
ciri-ciri studi sains yang berbeda
10

Perubahan keagamaan
• Pasca revolusi politik dan revolusi industri
berpengaruh religiositas
• Terjadi aktivitas keagamaan profesional
• Agama meningkatkan taraf hidup
• Moralitas memainkan peran kunci
• Kajian agama-agama dunia

11

Kekuatan intelektual dan


kemunculan teori sosiologi
• Abad pencerahan (Enlightenment)
• Reaksi konservatif terhadap pencerahan

12

4
Abad pencerahan
• Abad pencerahan adalah abad dimana
semua masalah di alam ini dijawab
dengan sains
• Dimensi rasional sebagai panglima
• Sains, terutama fisika newton
• Ketika meneliti institusi sosial menemukan
ketidakrasionalan
• Sosiologi kemudian muncul
13

Reaksi konservatif terhadap


pencerahan
• Konservatif berpandangan bahwa pencerahan
dan revolusi industri sebagai biangkerok
disorginizing
• Mereka menganggap bahwa tradisi, imajinasi,
emosionalisme, dan agama merupakan
komponen penting dalam kehidupan sosial
• Mencipatakan tatanan sosial yang harmoni
• Pandangan di atas merangsang munculnya
sosiologi awal

14

Perkembangan Sosiologi Perancis


• Claude Henri Saint-Simon (perancis)
• Auguste Comte (perancis)
• Emile Durkheim (perancis)
• Karl Marx (jerman)
• Max Weber (jerman)
• Simmel

15

5
Claude Henri Saint-simon
(Perancis, 1760-1825)
• Pengembang teori sosiologi konservatif
• Ia seorang positivis
• Studi fenomeno sosial seperti studi sains
• Perlu reformasi perencanaan ekonomi
• Kapitalias akan menggantikan bangsawan
feodal
• Karl Marx adalah muridnya

16

Auguste comte (Perancis, 1798-


1857)
• Orang pertama pengistilah sosiologi
• Prihatin akan anarkhi yang merasuk masyarakat
• Menolak gerakan pencerahan dan revolusi,
mendukung evolusi alamiah
• Hukum evolusi: tahap teologis, tahap metafisik,
tahap positivistik
• Pandangan berpengaruh: konservatisme,
reformisme, scientism, evolusi dunia.
• Kajian: struktu sosial dan perubahan sosial
17

Teori evolusi Comte (teori evolusi


pemikiran)
• Tahap teologis, gagasan utamanya adalah
menekankan pada keyakinan bahwa kekuatan
adikodrati, tokoh agama dan keteladan
kemanusiaan menjadi dasar segala sesuatu
• Tahap metafisis, bahwa kekauatan abstraklah
yang menerangkan segala sesuatu, bukanlah
dewa-dewa personal
• Tahap positivis, keyakinan terhadap ilmu sains
(science)

18

6
Biografi Comte
• Beragama katholik
• Dari keluarga kelas menengah
• Pernah kuliah di Ecole Polytecnique
• Tidak pernah dapat ijazah
• Dikeluarkan karena gagasan politik dan pernah memberontak
• Sekretatis dari Saint Simont
• Orang nya pendek (5 kaki lebih 2 inci)
• Bermata juling, gelisah dalam masalah wanita
• Menikahi pelacur
• Daya ingat luar biasa, hafal setiap buku yang akan dan telah di tulis,
seperti fotografi
• Memberi kuliah tanpa membawa catatan
• Tahun 1842 mencoba bunuh diri
• Tidak mau membaca karya orang lain

19

Emile Durkheim (Perancis, 1858-


1917)
• Menentang revolusi perancis
• Cemas dan membenci kekacauan sosial
(pemogokan buruh, kekacauan kelas
penguasa, perpecahan negara-gereja,
kebangkitan politik antisemitisme)
• Kajian: tertib sosial
• Teori terkemuka: fakta-fakta sosial dan
agama
20

Biografi Durkheim
• Perancis, 15 April 1858
• Keturunan yahudi
• Umur 10 tahun menolak menjadi pendeta
• Mengajar di bidang pendidikan moral
• Aliran politik konservatif, di akhir usia
dikenal liberal

21

7
G.W.F Hegel (Jerman, 1770-1831)
• Guru Karl Marx
• Kajian: dialektika dan idealisme
• Dialektika memandang dunia selalu dinamis idealisme
memandang lebih mental daripada material
• Filsafat materialism: menempatkan manusia sebagai
objek tertinggi, mendewakan hal nyata bukan abstrak
seperti agama
• Teori terkemuka: evolusi kehidupan
• evolusi kehidupan: manusia pada mulanya melihat,
mencium, merasakan fisik dan sosial, memahami dan
menyadari dirinya sendiri

22

Karl Marx
• Dibenci karena menolak gerakan pencerahan
dan revolusi industri
• Dipandang membawa ideologi konservatif
negatif
• Perhatian bukan pada kekacauan sosial tetrapi
pada penindasan sistem kapitalis: sebagai
penjelas
• Teori terkemuka: teori masyarakat kapitalis
(manusia perlu bekerja untuk menghasilkan
sesuatu yang mereka perlukan untuk hidup)

23

Max Weber (Jerman, 1864-1920)


• Gagasannya berseberangan dengan marx
tentang kapitalisme, dimana agama memiliki
spririt kapitalisme.
• Kajian juga ttg stratifikasi sosial
• Teori weber: rasionalitas (rasionalitas formal)
yaitu proses berpikir aktor dalam membuat
pilihan mengenai alat dan tujuan.
• Kajian weber lebih variatif yaitu tentang
fenomena sosial

24

8
Biografi Weber
• Ayahnya seoarang birokrat penting
• Ibunya seoarang tokoh agama asketic (prihatin)
• Umur 18 tahun, minggat dari rumah ke
universitas heilderberg
• Pernah dinas militer tahun 1884
• Pola hidup prihatin, rajin, dan semangat kerja
• Pernah gangguan saraf ( tidak dapat tidur )
• Karya penting “economic and society”
• Pasca kematian, rumahnya dijadikan pusat
pertemuan pakar sosiologi

25

Georg Simmel (Jerman,1858-1918)


• Teori utama: interaksionisme simbolik
(tindakan dan interaksi individual)
• Topik esai: kemiskinan, pelacuran, orang
kikir, pemboros, dan orang asing
• Karya monumental “The philosophy of
Money”
• Pernah menjadi dosen tidak digaji

26

Asal-usul sosiologi inggris (british)


• Philip abramh (ekonomi politik,
ameliorisme, evolusi sosial)
• Herbert spencer (1820-1903)

27

9
Ekonomi politik
• Inggris berpandangan, pasar sebagai kekuatan
positif, sebagai sumber keteraturan, harmonis,
dan pemersatu dalam masyarakat, bukan
seperti pandangan Marx
• Sosiologi bertugas mengumpulkan data
mengenari hukum-hukum keteraturan kehidupan
masyarakat
• Pada awalnya individu yang mempengaruhi
masyarakat, kemudian sosiolog inggris
menyimpulkan sistem ekonomi dan politik yang
menjadi sumber masalah
28

Ameliorisme
• Ameliorisme adalah keinginan untuk
menyelesaikan masalah sosial melalui
reformasi individu
• Timbul masalah pelik diantaranya
kebodohan, kemiskinan, struktur
perkotaan, sanitasi buruk, kemelaratan,
kejahatan, minum-minuman keras, tidak
cukup menyalahkan korban
• Mereka kekurangan teori strukture sosial
29

Evolusi sosial
• Pasca diterjemahkan ke bahasa inggris
buku evolusi karya comte, merangsang
riset di inggris
• Muncul teoritisi seperti herbert spencer
dengan teori evolusinya

30

10
Herbert spencer (1820-1903)
• Spencer berpandangan bahwa kehidupan sosial harus
bebas tanpa ada kontrol eksternal/ intervensi negara
• Masyarakat akan beradaptasi secara progresif dan
positif terhadap lingkungan sosialnya (surfifal of the
fittest)
• Spencer membangun teori evolusi berdasarkan dunia
materi/ dunia nyata, bukan seperti comte dengan evolusi
tiga tahap evolusinya
• Teori evolusi sosial spencer: masyarakat tumbuh melalui
melalui perkembang individu dan penyatuan kelompok-
kelompok, makin lama kelompok-kelompok akan
berdampingan.

31

Biografi Herbert Spencer


• Lahir inggris, 27 April 1820
• Tidak belajar seni dan humanioran
• Tahun 1837 sebagai insinyur sipil jalan kereta api
• Memiliki penyakit insomnia dan menderita gangguan
sarat sepanjang sisa hidupnya
• Tidak pernah menerima gelar sarjana dan jabatan
akademis
• Tahun 1853 mendapatkan warisan (harta)
• Enggan membaca buku orang lain
• Idenya muncul tanpa disengaja dan secara intuitif dari
pikirannya

32

Tokoh kunci Italia


• Vilvredo pareto (1848-1923)
• Gaettano mosca (1858-1942)

33

11
Vilvredo Pareto (Italia, 1848-1923)
• Menentang tokoh pencerahan
• Penekanan pada faktor non-rasional spt
naluri manusia
• Menyodorkan teori perubahan sosial
melingkar, bukan perubahan linier seperti
comte, marx, spencer
• Memandang, masyarakat sebagai sistem
keseimbangan sebagai satu kesatuan
yang saling bergantung
34

Gaettano Mosca (italia, 1858-1942)


• Menawarkan teori peran elite dalam
perubahan sosial yang bertolak belakang
dengan perspektif marxian

35

Perkembangan Marxisme Eropa di


akhir abad 19
• Terjadi kritik determinisme ekonomi marx,
dinggap sebagai piagam marxisme
hegelian

36

12
Penutup
• Dengan perjalanan panjang, melihat sejarah sosiologi di
prancis, jerman, inggris, dan eropa, sosiologi kemudian
sebagai ilmu dan sosiologi memiliki metode dalam
menjawab masalah-masalah sosial
• Berdasarkan uraian panjang di atas, sosiologi dapat
disimpulkan sebagai ilmu yang mendeskpripsikan
hubungan berbagai konsep tentang realitas sosial yang
muncul di kehidupan bermasyarakat
• Dengan demikian, sosiologi sebagai ilmu yang
digunakan untuk mMengidentifikasi data tentang realitas
sosial masyarakat

37

Buku Sumber
• Ritzer & Goodman. 2003. TEORI SOSIOLOGI
MODERN (edisi vi). Kencana. Jakarta.

38

Terima kasih

Semoga bermanfaat

39

13

You might also like