You are on page 1of 1

5 Cara Berhubungan Seks Tanpa

Penetrasi
Mungkin sebagian dari kita belum mengetahui apa definisi dari kata ”Penetrasi”. Istilah
tersebut digunakan untuk menggambarkan kondisi di mana alat kelamin pria dimasukkan
ke dalam lubang surga bagi pria (baca : vagina). Hal ini tidak selamanya menjadi ritual
yang wajib untuk mencapai kesenangan dan kenikmatan dalam berhubungan seks.
Aktivitas seks tanpa melakukan penetrasi biasanya dilakoni oleh kaum muda-mudi. Ada
beberapa alternatif cara melakukan hubungan seks tanpa penetrasi, 5 di antaranya yaitu :
1. Outercourse. Tindakan dalam berhubungan seks di mana hanya pakaian luar saja yang
dilepas sementara pakaian dalam masih melekat di badan.
2. Oral Seks. Terkadang dijadikan sebagai tahap foreplay sebelum penetrasi.
3. Masturbasi Mutual. Masing-masing saling merangsang dan saling bermasturbasi atau
dengan saling melihat bermasturbasi.
4. Intermammary Intercourse. Kondisi di mana penis diletakkan di antara kedua payudara
kemudian digosokkan hingga mencapai klimaks.
5. Femoral Intercourse. Kondisi di mana penis diletakkan di antara kedua paha kemudian
digosokkan hingga mencapai klimaks

You might also like