You are on page 1of 17

TEKNIK PENYUSUNAN

PROPOSAL PENGABDIAN
KEPADA MASYARAKAT
Disajikan dalam Lokakarya
PROPOSAL PENELITIAN DAN PENGABDIAN
KEPADA MASYARAKAT PAGUYUBAN LPPM
WILAYAH SURABAYA Surabaya,
26 Januari 2005

C. Imam Sutrisno
Jl. Trunojoyo X/30 Semarang-
cis-propabdimas-
260105 50267 Telp/Fax. 0247473209
Pengabdian kepada Masyarakat
pengamalan IPTEKS
berdasar kebutuhan masyarakat oleh PT
langsung ke masyarakat luas
melembaga, profesional
melalui metode ilmiah

agar kemampuan masyarakat dapat


cis-propabdimas-
berkembang
260105
Tujuan Program
Pengabdian Dikti
Penerapan Ipteks, 7,5
Tutorial, penyuluhan, pembimbingan, pembinaan

Program Vucer, Vucer Multi Tahun,


15 Pemberdayaan75
Pemecahan masalah UKM UKM

PPBKWU, KWU-MKU-KKU-15, KBPK-


INWUB-75 dan mengembangkan
Memotivasi
kemandirian

Unit UJI, 75
Memproduksi, mengemas, memasarkan
Semi QUE SIBERMAS,
Economic 50
Membantu PEMDA mensiner
cis-propabdimas-
260105
III gikan potensi masyarakat
recovery
BENTUK PKM

- Pen-Masy
- Yan-Masy IPTEKS

- Lit-Bang
PV-VMT-UJI
- Kaji Tindak

-KKN
SIBERMAS
- Bang-Wil

cis-propabdimas-
260105
Paradigma
1. perintisan: merintis hal-hal baru dalam mengatasi
dengan syarat:
permasalahan
• secara ilmiah dipertanggungjawabkan
• telah diuji secara laboratoris
• kemanfaatannya tidak diragukan
• masyarakat tidak dirugikan

2. penunjang: kegiatan yang menunjang kegiatan pihak


lainuntuk mempercepat proses
• komplementer, dilakukan bersama pihak lain
• suplementer, menunjang kegiatan/tugas pihak lain
cis-propabdimas-
260105
Apakah
Proposal ?
 PROPOSAL PADA HAKEKATNYA SEBAGAI :

1. ALAT KOMUNIKASI,
yang menyambung HUBUNGAN antara PENGUSUL (Peneliti)
dengan PIMPINAN LEMBAGA PENYEDIA DANA

2. RENCANA KEGIATAN,
yang menjelaskan LATAR BELAKANG, MANFAAT, LANGKAH-
LANGKAH APA YANG AKAN DIKERJAKAN dan BAGAIMANA
CARA MENGERJAKAN serta SARANA PENDUKUNGNYA

3. KONTRAK KERJA,
yang merupakan JANJI yang akan DIUGEMI oleh PENGUSUL

 PROPOSAL YANG BAIK HARUS MEMENUHI:


1. Standar Akademik
2. Layak Jual KIAT-KIAT MENYUSUN
PROPOSAL YANG BAIK
cis-propabdimas- ???
260105
Kiat Menyusun
Proposal yang baik
dan
 Memahami FaktorBenar
Penentu Diterimanya suatu Usulan
(Dana, Dampak, Peluang)
 Melakukan Persiapan yang Baik (Topik, Informasi, Format)
 Memperhatikan Penampilan Suatu Proposal
(Menarik, Memudahkan Reviewer)
 Hal-Hal Penting yang Perlu Ditonjolkan dalam Usulan
(Dampak Pembangunan, Kemampuan Pengusul dan Metosde yang Dipilih)
 Mengacu pada Penilaian dan Kriteria suatu Usulan
Penelitian
(Perumusan Masalah, Tujuan, Tinjauan Pustaka, Metode, Kelayakan)
 Strategi Menulis Suatu Usulan (Tema, Judul, Latar Belakang,
Perumusan Hipotesis, Tujuan dan Manfaat Penelitian, Tinjauan Pustaka,
Desain dan Metode Penelitian, Kebahasaan)
cis-propabdimas-
260105
METODE
KONDISI KONDISI
AWAL AKHIR
Pkm: bentuk, sifat 1. Mitra
1. Analisis
2. Tujuan
situasi
3. Manfaat
2. Masalah EVALUASI
apa,cara,
tolok ukur

LAMPIRAN: dapus, biodata, ipteks, lokasi, kesediaan kerjasama

cis-propabdimas-
260105
1. Judul
2. Analisis Situasi
3. Tinjauan Pustaka
4. Identifikasi dan Perumusan Masalah
5. Tujuan Kegiatan
6. Manfaat Kegiatan
7. Kerangka Pemecahan Masalah
8. Khalayak Sasaran antara yang
Strategis
9. Keterkaitan
10. Metode Kegiatan
11. Rancangan Evaluasi
12. Rencana dan Jadwal Kerja
13. Organisasi Pelaksana
14. Rencana Biaya
15. Lampiran (Dapus, Riwayat Hidup,
dan Gambaran Ipteks yang akan
diterap kembangkan)
cis-propabdimas-
260105
1. Masalah yang ditangani
2. Pola penyelesaian masalah
3. Manfaat
4. Informasi tentang industri/pengusaha
rekan
5. Kelayakan sumberdaya perguruan
tinggi
Lampiran
cis-propabdimas-
260105
Pengembangan Budaya Kewirausahaan
(motivasi dan kemandirian)

MKU INWU
W
B
U
M
KWU PKMk KBPK

W
KKU U
B
cis-propabdimas-
260105
Komponen dan
Kegiatan Unit UJI

Industri
Lab/Jur Baru

p
Pilot Mitra a
Unit UJI- s
Plant Usaha
PT (swasta) a
r

UPT-PT Industri
yang ada

cis-propabdimas-
260105
PT-A & PT-B

Potret, profil
DAERAH/ potensi dan aksi
PRA
memecahkan
WILAYA masalah daerah
H

Penelitian PRIORITAS
SWOT
Pengabdian
PROGRAM

cis-propabdimas-
260105 SIBERMAS
Usulan
Pengabdian
• Gunakan format Panduan Edisi VI secara konsisten
• Jangan sekali-kali menyebut kata penelitian dalam
proposal yang diajukan
• Judul, jangan Penyuluhan
• Analisis situasi harus kuantitatif
• Tujuan harus terukur dan kuantitatif
• Kalau ada 3 Tujuan (T1, T2, T3), maka ada 3
Metode untuk mencapai Tujuan (M1, M2, M3), dan
ada 3 cara untuk Evaluasi pencapaian Tujuan (E1,
E2, E3) dengan menjelaskan apa, kapan, bagaimana
evaluasi dan tolok ukur/indikator keberhasilannya
• Khalayak sasaran antara yg strategis dan UKM
harus pasti, siapa, dimana, sebagai apa dan mampu
untuk multiplier effect.
cis-propabdimas-
260105
Usulan
Pengabdian
• Penerapan Ipteks – kuning tua
• Program Vucer – kuning muda
• Kewirausahaan – merah bata
• Vucer Multi Tahun – kuning muda
• Unit Usaha Jasa dan Industri –
kuning muda
• Sinergi Pemberdayaan Potensi
Masyarakat – kuning muda
cis-propabdimas-
260105
Duit lhaaa !

cis-propabdimas-
260105
Tugas Mandiri
1. Judul
2. Latar Belakang
3. Tujuan dan Luaran
4. Metode pencapaian tujuan
5. Diusulkan untuk program apa

Atau gunakan Panduan Edisi VI-2002, disusun


Proposal untuk dibahas
cis-propabdimas-
260105

You might also like