You are on page 1of 66

What is

Advertising agency
Kamu kerja di agency?
Agency tu kan agen ya?
Kerja di agen koran?

Bukaan… Aku ini


kerjanya bikin iklan Nek..
Ooo Yang bikin bikin
iklan di spanduk? Tukang
sablon?

Bukan Nek…
Bukan iklan yg kayak gitu..
Iklan yang suka di majalah
ama koran itu lho…
Koran? Ooo bilang aja
kamu tukang cetak
gituuu..

Bukan Nek…!
Ini iklan yang suka di TV.
Aku yang buat ..
TV? Ooo kamu yang suka
bikin acara TV? Waahh
Nenek mau dong maen
sinetron!

AAAARRGHH!!
So…
What is Advertising Agency?
Wikipedia :

Advertising Agency adalah


perusahaan yang menangani advertising
client
Yaah!!…
Nenek nenek koprol juga
tau!!
Advertising Agency

adalah sebuah perusahaan yang ditunjuk oleh pemilik sebuah


brand untuk memanage aktivitas komunikasi yang efektif dan efisien
antara Brand dengan masyarakat sebagai bagian
dari aktivitas marketing
Me-manage :

Merencanakan aktivitasnya

Mengontrol eksekusinya

Mengevaluasi hasilnya
Konsep Dasar Komunikasi

pesan

medium

Pesan apa yang disampaikan?

Bagaimana menyampaikannya?

Melalui apa disampaikannya?


Pesan apa yang disampaikan?

Account Management
Account Management

Ujung tombak business relationship dengan client

Agency Contact person


Koordinator kerja dan pekerjaan
Konseptor Komunikasi
Negosiator
Mediator
Inspirator Tim
Project leader
Bagaimana Menyampaikannya?

Departemen Kreatif
Departemen Kreatif

Penanggung jawab kualitas output komunikasi


Kreatif

Visual (art director)


Tulisan (writer)
Melalui apa disampaikannya

Departemen Media
Departemen media
Bertanggung jawab mengatur strategi media yang
tepat

Memilih media yang disukai target market


Mengatur jadwal exposure sesuai kebiasaan target market

Menentukan frekuensi exposure yang optimal


Mensinergikan fungsi keseluruhan jenis media
Flow Kerja
Tebet Advertising

Client :
Minuman Kopi susu
Client menyampaikan rencananya kepada
Agency

Agency Brief
Agency Brief
Brand/Product
Benefit buat konsumen, Keunggulan dibanding kompetitor, kekurangan
dibanding kompetitor, harga, ingridients dll
Mengapa konsumen harus beli Brand ini?

Target market:
Demografi : Umur, kelamin, pekerjaan, gaji, tempat tinggal dll
Psikografi : gaya hidup, sitem nilai, budaya, prinsip,

Tujuan komunikasi
Launching, relaunching, promotion, image
building

Hasil yang diharapkan

Trial, beli lebih banyak, ganti brand yang sekarang digunakan, muncul persepsi positif
terhadap brand, muncul persepsi negatif thd kompetitor

Mandatory
Sesuatu yang tidak boleh tidak ada
Brainstorming
Tim Accoun Management

Product Feature Needs target market Social value

Trend Gaya Hidup Target Market Insight Target Market

Insight Utama

Rasa kopi akan beda beda tergantung siapa yang bikin

Dengan Kopi Cap Kuda Ganesha rasa kopinya pasti enak walau dibuat oleh orang yang
gak punya skill
Dengan Kopi Cap Kuda Ganesha rasa kopinya pasti enak walau
dibuat oleh orang yang gak punya skill

Creative Brief
Product Feature Needs target market Social value

Trend Gaya Hidup Target Market Insight Target Market

Departemen Kreatif
Brainstorming
Tim Creative

Trend Seni Etika Komposisi

Approach Social Value Logika

Dengan Kopi Cap Kuda Ganesha rasa kopinya pasti enak walau
dibuat oleh orang yang gak punya skill

NGGAK SEMUA ORANG BISA (XXX) TAPI


SEMUA ORANG BISA BIKIN KOPI ENAK
PAKAI
PAKAI DAN
DAN LUPAKAN..!!
LUPAKAN..!!

Approval dari Tim Account


Management

Televisi – Storyboard POS/Billboard - Layout

Print – Layout Radio – Script

Internet – Layout Ambiant – Layout

Word of Mouth Viral

Happening Art Handphone

Presented To Client
Client’s Approval

Eksekusi
Shooting Photo Session

Recording Printing

Digital Imaging Web development


Betacam Cassete, FA dalam CD,
Recording dalam CD

Materi diserahkan ke departemen media

Ditayangkan di media berdasarkan Media


Plan/Strategy yang disetujui Client
Evaluasi keberhasilan Advertising

Riset

Feedback dan learning

Client dan Agency


Kita Bukan seniman!
Thank You
Copywriter/ art director
What is it?
Pekerjaan orang lain

Kita lihat bila dikerjakan oleh Advertising agency


Minggu lalu...

Penanggung jawab kualitas output


komunikasi Kreatif

Visual (art director)


Tulisan (writer)
... definisi
AD CW
(art director) (Copy writer)

Introduction Introduction
Definition and Tasks of The Definition and Tasks of The
Art Director Copywriter
How to be a Art Director How to be a Copywriter
How to get a Job as an Art How to get a Job as
Director Copywriter
Copywriter Versus Art Copywriter Versus Art
Director Director
The style of Art Director The style of Copywriter
... definisi
AD CW
(art director) (Copy writer)
Introduction Introduction
Dia bisa menggambar Dia Menulis (Berpikir dengan
(berpikir dalam bahasa kata-kata)
gambar)
... definisi
AD CW
(art director) (Copy writer)

Definition and Tasks of The Definition and Tasks of The


Art Director Copywriter
Dia bertanggung jawab atas Dia bertanggung jawab atas
semua aspek visual yang ada semua naskah yang akan ada
dalam iklan. dalam iklan.
... definisi
... definisi
... definisi
... definisi
AD CW
(art director) (Copy writer)

How to be a Art Director How to be a Copywriter


Harus punya “sense of art” Dia harus memiliki
yang bagus. Dan mampu kemampuan menulis yang
menciptakan visual yang menjelaskan tetapi sekaligus
membuat orang berhenti menjual dan persuasif
untuk membaca lebih lanjut.
... definisi
... definisi
... definisi
AD CW
(art director) (Copy writer)

Introduction Introduction
Definition and Tasks of The Definition and Tasks of The
Art Director Copywriter
How to be a Art Director How to be a Copywriter
How to get a Job as an Art How to get a Job as
Director Copywriter
Copywriter Versus Art Copywriter Versus Art
Director Director
The style of Art Director The style of Copywriter
... definisi
AD CW
(art director) (Copy writer)

How to get a Job as an Art How to get a Job as


Director Copywriter
Memiliki kreativitas dan Memiliki kreativitas dan
contoh karya yang sangat contoh karya yang sangat
bagus. bagus.
... definisi
AD CW
(art director) (Copy writer)

How to get a Job as an Art How to get a Job as


Director Copywriter
Memiliki kreativitas dan Memiliki kreativitas dan
contoh karya yang sangat contoh karya yang sangat
bagus. bagus.
... definisi
AD CW
(art director) (Copy writer)

Copywriter Versus Art Definition and Tasks of The


Director Copywriter
Kenapa? kenapa?
... definisi
AD CW
(art director) (Copy writer)

Copywriter Versus Art Definition and Tasks of The


Director Copywriter
Nggak perlu yang penting Nggak perlu yang penting
adalah idea adalah idea
... definisi
... definisi
... definisi
AD CW
(art director) (Copy writer)

•The style of Art Director •The style of Copywriter


... definisi
... definisi
... tugas...

5 buah iklan
Secara berkelompok, kumpulkan
cetak yang menurut kelompok kalian
bagus, bawa ke kelas minggu depan dan jelaskan
secara tertulis (dalam keterangan yang singkat) kenapa
iklan yang kalian bawa bagus.
minggu depan harap dipreentasikan.

You might also like