You are on page 1of 23
BABE6 Fungsi Produksi dan Kurva Biaya Tujuan pembahasan topik ini adalah: menguraikan fungsi produksi dan hukum penambahan hasil yang semakin menurun, 2. menjelaskan kurva-kurva biaya jangka pendek dan jangka panjang. Fungsi produksi Fungsi produksi didefinisikan sebagai spesifikasi teknis yang menjelaskan hubungan antara input dan output di dalam proses produksi. Secara analitis produksi dibedakan antara produksijangka pendek dan produksi jangka panjang. Produksi jangka pendek terdiri dari input variabel (kuantitas berubah apabila output berubah) dan input tetap (kuantitas tetap walaupun output berubah), sedangkan produksi jangka panjang hanya terdiri dari input variabel. Hukum proporsi variabel Hukum ini menyatakan apabila faktor produksi variabel terus ditambahkan pada sejumlah input tetap di dalam proses produksi jangkapendek, makaoutput total akan meningkat, tetapi melalui ttik tertentu tambahan outputnya akan ‘menurun dengan cepat, bahkan tambahannya bisa negatif, Kurva-kurva biaya jangka pendek dan jangka panjang Fungsi biaya menunjukkan hubungan antara input dan output yang dinyatakan dengan nilai wang. Hal tersebut dapat ditunjukkan dengan menggunakan kurva. Dalam fungsi biaya terdapat beberapa kurva. Kurva- kurva tersebut adalah kurva biaya variabel total (TVC), biaya variabel rata- 119 Rata(AVC),dan biaya marginal (MC). Kurva biaya variabel total menunjukkan banyaknya satuan faktor variabel yang diperlukan untuk menghasilkan setiap tingkat output, kurva biaya variabel rata-rata sama dengan TVC dibagi dengan output Qpada setiap tingkat output, dan kurva biaya marginal adalah perubahan biaya total akibat adanya perubahan satu satuan output.Berbagai bentuk kurva-kurva biaya Kurva-kurva biaya dapat digambarkan dalam berbagai bentuk. Bentuk ‘ersebut tergantung pada hubungan yang terdapat pada fungsi produksi. Misalnya, apabila terjadi kenaikan hasil yang konstan dan MC konstan, maka kurva-kurva AVC dan SAC (biaya rata-rata jangka pendek) berbentuk garis mendatar dan besamya konstan, Penawaran jangka pendek oleh perusahaan Dalam jangka pendek perusahaan tetap berproduksi, meskipun AVC

AVC. Sekali lagi disini kita tidak tahu formula AVC, tetapi kita tahu bahwa AVC minimum padaq=9dan bahwaMC= AVC pada saat AVC minimum. Maka nilai AVC dapat diketahui pada saat AVC terendah. MC=40- 12(9)+9*=13= AVC. Sehingga, disini AVC (13)

You might also like