You are on page 1of 4

BAGAN DESAIN PENELITIAN

Refleksi Awal Anak belum dapat mengerti dan menggunakan Bahasa Sunda

Anak diberikan pengertian dan motivasi dengan menggunakan B.Sunda


Rencana Tindakan dapat pelestarikan budaya bangsa dan sudah seharusnya menggunakan
bahasa sunda karena tinggal di daerah Jawa Barat

Tindakan dan Menggunakan flash card dengan metode demonstrasi


Observasi

Refleksi Dari 26 siswa ada 16 orang yang sudah mulai memahami

Rencana Tindakan II Menggunakan flash card dengan gambar yang berbeda melalui metode
bercerita

Guru bercerita menggunakan kartu kata yang berisi gambar yang


Tindakan dan
menerangkan isi cerita tersebut (Gambar Seri), kemudian anak
Observasi
menyusun gambar tersebut sesuai dengan cerita guru

Refleksi Seluruh anak mulai mengerti dan meniru menggunakan Bahasa Sunda
E. LAMPIRAN

Format Observasi

Aspek yang di observasi


No 1 2 3 4
(Anak belum dapat menggunakan & mengerti Bahasa Sunda

1. Kurang ketertarikan anak menggunakan B. Sunda

2. Takut dan malu menggunakan B. Sunda

Anak merasa bosan ketika belajar karena kurang menarik alat


3.
peraga yang digunakan

4. Lingkungan keluarga yang tidak menggunakan B. Sunda

Keterangan: 1. Pernah

2. Jarang

3. Sering

4. Selalu

0- 4 : ditegur

5–8 : di beri contoh

9 – 12 : di perhatikan

13 – 16 : perubahan, proses pembelajaran


DAFTAR PUSTAKA

Alwasilah, A.C. (tt). “Pemertahanan Bahasa Ibu: Kasus Bahasa Sunda”. [Online]. Tersedia:
http:/www.bahasa-sastra.web.id/chaedar.asp [akses: Kamis, 9 Desember 2010]

Arikunto, S. Dkk. (2002). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.

Aryad, A. (1997). Teknologi Pendidikan. Jakarta: Rajawali.

Aryad, A. (2000). Teknologi Pendidikan. Jakarta: Rajawali.

Depdiknas. (2004). Kurikulum 2004 Standar Kompetensi TK dan RA. Jakarta: Depdiknas.

Haerudin, D. (2002). “Meningkatkan Kesadaran Berbahasa Sunda”. [online]. Tersedia:


http://ppss.or.id/klipping/meningkatkan-kesadaran-berbahasa-sunda/[akses: Kamis, 9
Desember 2010]

Sarwon. Peningkatan Pemahaman Siswa pada pembelajaran matematika konsep VI. Bandung: UPI

NN. (tt). “Banyak Siswa Tak Pahami Bahasa Sunda”. [online]. Tersedia:
http://www.hutapelita.com/baca.php?id=39414 [akses: Kamis [akses: Kamis, 9 Desember
2010]

NN. (2003). UU RI No 20 Tahun

R, A. M. Syahru. (2006). “Kamus Interaktif Bahasa Sunda Untuk Anak Usia 6 – 8 Tahun”. [online].
Tersedia: http://209.85.175.104/search?
q=cache:cache:gZr2T_J_CDoJ:digilib.unikom.ac.id/print.php%3Fid%3Djbptunikompp-gdl-sl-
2006-amsyahrulr-3081+bahasa+sunda+untuk+anak+usia+dini&hl=id&ct=clnk&cd=6&gl=id
[akses: kamis, 9 Desember 2010]

Surana, T. (2003). Flash Card Balita Cerdas. [online]. Tersedia:


http://www.balitacerdas.com/manian/ main/htm/ [akses: Kamis, 9 Desember 2010]
PROPOSAL PENELITIAN
PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA SUNDA
ANAK MELALUI PENGGUNAAN MEDIA FLASH CARD
(Penelitian Tindakan Kelas pada Anak Usia Dini di kelas B Taman kanak kanak Bina Mandiri II Padalarang)

PENELITI

RINA TRESNATI

STKIP PANCASAKTI

PADALARANG

2010

You might also like