You are on page 1of 7

PENULISAN KARYA ILMIAH

Naskah :
merupakan karangan tertulis.
Naskah = manuscript, dapat dibedakan :
a. Karangan ilmiah
b.Karangan biasa

a. Karangan Ilmiah: karangan yang ditulis


dengan memperhatikan syarat-syarat ilmiah
yang diperoleh berdasarkan penelitian,
penelitian kepustakaan, laboratorium, atau
field research.
Macam-macam karangan ilmiah:

• Paper atau biasa disebut report reading .


• Laporan penelitian lapangan (field study),
laporan praktik laboratorium yaitu karangan
yang ditulis dengan prosedur formal dan
material.
• Skripsi dan tesis disebut juga risalah ujian
• Disertasi merupakan naskah promosi untuk
mencapai gelar doktor.
Ciri-ciri naskah ilmiah:
• Objektif
• Sopan dan rendah hati
• Jujur
• Jelas, tegas, singkat ,dan teliti
• Kontinue dan lancar
b. Karangan biasa
• Bercorak cerita (narration) : mengisahkan
suatu peristiwa atau rangkaian peristiwa yang
mempunyai sebab- akibat sehingga menjadi
cerita yang berbobot.
• Bercorak gambaran (description):
menggambarkan keadaan suatu masalah, agar
pembaca mendapat kesan-kesan tertentu.
• Bercorak keterangan (exposition): penjelasan
dari suatu masalah
• Bercorak perbincangan (argumentasi),
membahas suatu permasalahan dengan teknik
tanya jawab.
• Bercorak perenungan (reflection), harus jelas
tujuannya. Corak perenungan sesuai untuk
bidang filsafat.
Prinsip penulisan karangan yang baik
• Gunakan kalimat-kalimat pendek
• Gunakan bahasa yang mudah dipahami oleh
orang lain.
• Bahasa harus sederhana dan tidak
membosankan.
• Gunakan kalimat aktif, agar tulisan hidup.
• Bahasa yang padat

You might also like