You are on page 1of 8

PERKEMBANGAN PERILAKU

MANUSIA

OLEH : SYIFA MEUTIA, S.Psi, M.Psi


DEFINISI PERILAKU
 MERUPAKAN RESPON
(REAKSI,TANGGAPAN, BALASAN)
YANG DILAKUKAN OLEH INDIVIDU
 SECARA KHUSUS MERUPAKAN
BAGIAN DARI SATU KESATUAN
POLA REAKSI
 SATU PERBUATAN ATAU AKTIVITAS
 SATU GERAK ATAU KOMPLEKS GERAK
- GERAK
BERBAGAI DISIPLIN ILMU YG
TERKAIT DGN PERILAKU MANUSIA

ILMU PSIKOLOGI
ILMU SOSIOLOGI
ILMU ANTROPOLOGI
• Ilmu Psikologi : Ilmu yang mempelajari
perilaku/aktivitas manusia baik yang tampak/bisa
diamati maupun yang tidak tampak
(impuls/dorongan, instink, dll)
• Ilmu Sosiologi : Ilmu yang mempelajari tentang
manusia dan fakta sosial ( norma di masyarakat).
Misalnya : Struktur dan fungsi sosial, perubahan
sosial, interaksi individu dan kelompok serta
interaksi antar kelompok
• Ilmu Antropologi : ilmu yang mempelajari tentang
manusia dan budayanya. Misalnya pengaruh
keluarga : pernikahan, perceraian, sangat
berpengaruh terhadap perilaku seseorang
BEBERAPA HAL YANG
MEMPENGARUHI TERBENTUKNYA
PERILAKU MANUSIA

ADANYA KEBUTUHAN
DORONGAN MANUSIA
FAKTOR PERANGSANG DAN
PENGUAT
PENGARUH SIKAP DAN
KEPERCAYAAN (norma)
FAKTOR – FAKTOR MEMPENGARUHI
PERILAKU MANUSIA
1. FAKTOR INTERENT :
 MINAT/KEINGINAN
 TUJUAN YANG INGIN DICAPAI
 DORONGAN DAN KEBUTUHAN

2. FAKTOR EKSTERENT :
 LINGKUNGAN
 PENGHARGAAN
 SOSIAL BUDAYA
MACAM – MACAM PERILAKU
MANUSIA
1. PERILAKU REFLEKS
 CONTOH : KELUAR AIR LIUR, BERKEDIP,
DLL
2. PERILAKU REFLEK BERSYARAT
 CONTOH : MELONCAT SAAT TERKEJUT
OLEH SUARA KLAKSON MOBIL,
MENOLEH SAAT DIPANGGIL
NAMANYA,DLL
3. PERILAKU YANG MEMPUNYAI TUJUAN
 CONTOH : BELAJAR YANG BERTUJUAN
UNTUK MENDAPAT NILAI YANG BAIK,
DLL
Buatlah contoh
1) Perilaku manusia yang
disebabkan faktor interent
2) Perilaku manusia yang
disebabkan faktor eksterent

You might also like