You are on page 1of 2

TUGAS TAMBAHAN FISIKA RADIASI

(JAWABAN PERTANYAAN TENTANG JURNAL YANG DIPRESENTASIKAN)

Oleh :

Hajjatun Khairah

Retno Zurma

NAMA (NBP)
No Penanya PERTANYAAN JAWABAN

1. Shipny Erlien  Apa kelebihan Tc-99m  Tc-99m memiliki waktu paro yang
Nofhy dibanding jenis relativ singkat yaitu 6 jam, lebih aman,
(07135056) radiofarmaka lain ? lebih mudah didapatkan dan harganya
lebih murah bila dibandingkan dengan
radiofarmaka lainnya seperti I-131 dan
I-132 Hippuran.
2. Farra Citra  Apakah Tc-99m dapat  “Iya”. Tc-99m dapat digunakan untuk
Vialia digunakan untuk keperluan diagnosa semua jenis
(06935002) mendiagnosa semua penyakit ginjal.
penyakit ginjal ? Pengobatan dengan laser secara
Apa bedanya dengan prinsip sangat berbeda dengan
LASER yang juga dapat diagnosanya di KN. Laser diaplikasikan
dilakukan untuk untuk pengobatan dengan cara
pengobatan ginjal ? penyinaran. Sedang diagnosa adalah
untuk mendiagnosa atau memeriksa
apakah fungsi ginjal masih dalam
keadaan baik atau tidak.
3 Lusy Haslinda  Sebutkan manfaat dari  DTPA : sebagai kit untuk pemeriksaan
(06935008) masing-masing kit : DTPA, ginjal di KN, khususnya untuk
MAG3 dan EC ! menghitung laju filtrasi glomerulus.
 MAG3 : Sebagai kit untuk pemeriksaan
ginjal di KN, dapat menggantikan kit
DTPA.
 EC : Sama dengan DTPA dan
MAG3. Namun EC lebih unggul dalam
menghasilkan hasil pencitraan yang
baik
4 Resti Fauziah  Bagaimana Tc-99m bisa  Tc-99m diinjeksikan ke tubuh manusia,
(07135005) menjadi radiasi internal kemudia terikat oleh organ tertentu di
pada tubuh manusia ? tubuh manusia dan Tc-99m akan terus
memancarkan radiasi sinar gamma
selama waktu paronya belum habis
5 Ayuningtyas  Apa efek yang dapat  Jika jumlah radiofarmaka melebihi
(06935011) ditimbulkan dari dosis yang diperbolehkan, maka dapat
pemeriksaan di KN menimbulkan banyak efek buruk
tersebut ? seperti kanker, dan lain sebagainya.

6 Yefri Hendrizon  Berapa energi  Idealnya energi radiofarmaka yang


(07 135 083) radiofarmaka yang dapat dapat digunakan di KN berkisar antara
digunakan di KN ? 100-200 kEv
 Manakah radiofarmaka  Tc-99m lebih baik karena waktu
yang lebih baik, Tc-99m paronya lebih pendek dibanding
atau I-131 ? waktu paro I-131. Selain itu I-131
 Kelebihan Tc-99m ? mengandung radiasi dari partikel beta
dan tingkat energinya relatif tinggi
yaitu 346 keV, sehingga lebih berbaya
bagi tubuh manusia.
 sama dengan jawaban pertanyaan
nomor 1

7 Vivi Endriani  Kesimpulan apa yang di  Kesimpulannya antara lain : - KN


(06135005) dapat dari presentasi memiliki peranan penting dalam
tersebut ? bidang nefrologi dengan metode
 apakah kedokteran nuklir renografi. –Pada pelaksanaannya
lebih baik dari radioterapi ? menggunakan radiofarmaka jenis I-
131, I-132, dan Tc-99m dengan kit IOH,
DTPA, MAG3 dan EC.
 Dilihat dari tingkat dosis radiasinya, KN
lebih aman dibandingkan radioterapi.
KN juga dapat digunakan untuk
keperluan diagnosa, terapi dan Uji
Laboratorium. Sedangkan radioterapi
digunakan untuk terapi saja dan dosis
yang digunakan cukup tinggi.

You might also like