You are on page 1of 9

Om Swastyastu

Kelompok I
Nama Anggota :
• Putu Apriana Sucita Dewi (03)
• Ni Ketut Chandra Kusuma Wardhani (06)
• Ni Wayan Japa Wrastiani (19)
• Kadek Laura Apriana (20)
• Kadek Ranita Prawidyasanti (29)
• Putu Ayu Suastidewi (32)
mikroorganisme

aseluler
multiseluler

virus prokariota protista


VIRUS penge
rtian

Sejarah
Sejarah
penemu
penemu
an
an virus
virus

Ciri-
ciri
Pengertian virus

Kata virus berasal dari bahasa latin yang


berarti racun. Virus adalah organisme
aselular (bukan sel) yang tidak memiliki
organel-organel dan tidak dapat
melangsungkan proses metabolisme/
reproduksi sendiri.
Sejarah Penemuan Virus
• Adolf Meyer , Jerman th 1883 , berkesimpulan penyebab daun
tembakau berbintik-bintik kuning adalah organisme yang lebih
kecil daripada bakteri.
• Dimitri Ivanowsky, Rusia th 1893, penyelidikan dengan cara
menyaring ekstrak dari tumbuhan tembakau.
• M.W.Beijerinck , th 1897, berkesimpulan bahwa organisme
penyebab penyakit tembakau lebih kecil daripada bakteri.
• Wendell Stanley , AS th 1935, mengkristalkan organisme
patogen dari daun tembakau yang diberi nama TMV dan
menunjukkan virus mengandung protein asam nukleat.
Ciri- ciri virus :
• Berukuran antara 20-300 millimikron (jauh lebih
kecil dari bakteri).
• Tubuhnya tersusun atas selubung protein dan
bahan inti yang berupa asam nukleat.
• Hanya dapat berkembang biak dalam sel hidup.
• Bentuk tubuh beraneka ragam, seperti bersegi
banyak, memanjang (filamen), bentuk T ,
batang (silindris).`
• Biasanya stabil dalam pH 5,0-9,0.
• Aktivitas virus dapat dihilangkan oleh sinar
ultraungu dan sinar x, tapi zat antibiotik dan
zat antikuman lain tidak berpengaruh
padanya.
• Dapat berperan sebagai agen penyakit
• Merupakan agen genetika.
Om Shanti Shanti Shanti Om

You might also like