You are on page 1of 1

Panggilan Tergugat/Termohon

Ps. 27 PP No. 9 Th. 1975

SURAT PANGGILAN (RELAAS)


Nomor: 1156/Pdt.G/2010/PA.Plg

Pada hari ini Kamis tanggal 07 Oktober 2010 saya Hafisi, S.H.
Jurusita Pengganti pada Pengadilan Agama Palembang atas perintah
Ketua Majelis Pengadilan Agama tersebut :

TELAH MEMANGGIL

Nama : MARTINI ANAH, SPd binti H. HUSNI MATALI


Umur : 32 tahun
Agama : Islam
Pendidikan Terakhir : S1
Pekerjaan : Tidak tahu
Alamat : Jalan Komplek Permata Biru, Blok. E, No.
09, RT. 16, RW. 05, Kelurahan 16 Ulu,
Kecamatan Seberang Ulu II, Kota
Palembang, sekarang tidak diketahui
alamatnya secara jelas dan pasti di
wilayah Republik Indonesia,
sebagai Termohon;

untuk datang menghadap dimuka sidang Pengadilan Agama Palembang


Jalan Pangeran Ratu Jakabaring Telp. 0711-511668, 514942 Faks. 0711-
511668 Palembang 30257 pada hari Senin tanggal 14 Maret 2011 pukul
09.00 WIB, sehubungan dengan akan dilaksanakan sidang dalam perkara
perdata tersebut, antara :

NUR HIDAYAT bin H. ASMUNI, sebagai Pemohon;


Melawan
MARTINI ANAH, SPd binti H. HUSNI MATALI, sebagai Termohon;

Selanjutnya diberitahukan kepadanya bahwa ia dapat mengambil


sehelai salinan surat Permohonan cerai talak di Kepaniteraan
Pengadilan Agama Palembang dan atas Permohonan cerai talak tersebut
ia dapat menjawab secara lisan atau tertulis yang ditandatangani
olehnya sendiri atau kuasanya yang sah serta diajukan pada waktu
sidang tersebut di atas;

Oleh karena Termohon sudah tidak diketahui alamatnya dengan


jelas dan pasti di wilayah Republik Indonesia, maka panggilan ini
saya laksanakan sesuai ketentuan pasal 27 Peraturan Pemerintah Nomor
9 Tahun 1975;

Demikian Surat Panggilan Sidang ini dibuat dan ditanda tangani


oleh saya Jurusita Pengganti dengan mengingat sumpah jabatan;

Jurusita Pengganti

Hafisi, S.H.

You might also like