You are on page 1of 40

KEKUATAN

majalah rohani
EDITORIAL

Diterbitkan sejak Desember 1977


oleh GPPS Kaliasin Surabaya

dalam
Penasehat
Oscar Juniarta
KELEMAHAN
Pemimpin Redaksi
Marvel M. Rawung

Pemimpin Umum
Ishak

Sekretaris
Yuki
A da hal yang menarik tentang pencarian orang-orang berbakat
yang ditayangkan di sebuah televisi swasta. Ditampilkan
seorang peserta perempuan muda yang bisa memainkan
keyboard dan bernyanyi dengan sangat indah. Ketika ditanya
bagaimana sampai ia menemukan bakatnya yang luar biasa, ia
Bendahara menjawab “berangkat dari kekurangannya dalam berbicara (gagap),”
Stephanus Eka kemudian mencoba berlatih keyboard dan menyanyi guna
mengekspresikan dirinya. Akhirnya, setelah diasah bertahun-tahun ia
Staff Redaksi dapat memainkan keyboard sekaligus bernyanyi dengan sangat indah.
Ivana, Syane, Siska, Natalia Tidak ada hal yang kebetulan apabila kita memiliki satu
Alamat Redaksi bagian dari hidup kita yang disebut dengan “kekurangan” atau
Jl. Embong Blimbing 6, “kelemahan.” Jangan menganggap bahwa bagian itu adalah
(031) 5458277, 5311403,SBY penghalang masa depan, pembawa sial atau sebuah kegagalan.
Namun, kita harus menyadari bahwa Tuhan tidak pernah salah bila
E-mail bagian itu diijinkan ada dalam kehidupan kita. Semua yang ada dalam
majalah_manna@yahoo.com
diri kita diciptakan dengan maksud baik. Sebagaimana contoh dari
Facebook perempuan yang bisa bernyanyi sambil memainkan keyboard dengan
Majalah Manna indah menemukan talentanya justru dari kekurangan dirinya yang
gagap dalam berbicara.
Rekening Dengan kata lain, kekurangan atau kelemahan dalam diri
BCA H.R. Mohammad Sby kita suatu saat akan menjadi sebuah kekuatan besar apabila kita mau
No. Rek. 8290119864 memanfaatkan atau mengolahnya menjadi pemotivasi untuk bisa
a.n. Stephanus Eka Prasetio
berkarya dalam hidup ini. Terpenting dalam hal ini, dibutuhkan
Pengiriman “Wesel Pos” keyakinan dan kiat bahwa kekurangan atau kelemahan itu bisa
Harap dialamatkan ke: “direparasi” menjadi sebuah potensi.
Redaksi “Manna” Bila kita sedang bergumul dengan kekurangan dan
GPPS Kaliasin kelemahan kita, ingatlah bahwa Tuhan senantiasa memiliki maksud
Jl. Embong Blimbing 6, Sby yang baik dengan segala sesuatu di dalam kehidupan kita. Di tengah-
Pemasangan Iklan: tengah kelemahan dan kekurangan yang kita miliki, Tuhan pasti akan
Hubungi Alamat Redaksi menghadirkan kekuatan dan hikmat sehingga kita mampu menjalani
kehidupan sesuai dengan kehendakNya. Sadarilah bahwa tidak jarang
Layanan SMS kelemahan dihadirkan dalam kehidupan kita agar kita belajar
0856-331-9452 mendekatkan diri kepadaNya dan dapat menemukan talenta
Diedarkan terpendam yang mungkin selama ini kita tidak pernah tahu.
ke seluruh Indonesia Oleh karenanya, lakukanlah hari ini apa yang bisa
Dengan “Persembahan Kasih” dilakukan, mulailah dari hal yang terkecil maka itu akan menjadi
Dari Pembacanya sebuah kekuatan besar dan pasti bisa menghasilkan karya yang
bernilai atau berguna bagi orang lain. So, bersyukurlah atas segala
Rekomendasi Depag Jatim
W.m/5.b/285-E/1982 sesuatu yang diijinkan Tuhan terjadi di dalam kehidupan kita.
Haleluyah! (Red) V

Manna
M
2 Juli-Agustus 2010
Inside ...

DAFTAR ISI
Editorial 2

Daftar isi 3

Kemerdekaan Rohani ...... 4 Santapan Rohani 4

Rekaman Khotbah 6

Semangat Tahun Yobel ...... 6 Ruang Muda-Mudi 9

Cover Story 11

Melepaskan Belenggu Pedang Roh 18


Keterikatan .... 9
Fokus Firman 21

Illustrasi 26
Oneness & Unity .... 14
Si Tukri 27

Teenage Zone 29
Berjuang Terus .... 18
Ruang Anak 33

Ruang Kesaksian 34
Sukses Sejati .... 21
Surat Pembaca 36

DUKUNG KAMI MELALUI DOA ... Quiz 38


DUKUNG KAMI MELALUI DANA ...
DUKUNG KAMI MELALUI KIRIMAN NASKAH ... Gospel Song 39
DUKUNG KAMI MELALUI APAPUN YANG ANDA BISA ...
a
Manna
Juli-Agustus 2010 3
SANTAPAN ROHANI Ev. Bambang J. S. – Semarang

KEMERDEKAAN
ROHANI
Yohanes 8:36
“Jadi apabila Anak itu memerdekakan kamu,
kamu pun benar-benar merdeka.”

J
ika ada Hasil pengorbanan
Dari e-mail ke penjara; kemerdekaan secara Yesus.
seperti kasus Prita Mulyasari fisik, maka juga ada Untuk meraih
kemerdekaan secara sebuah kemerdekaan
yang telah masuk penjara rohani, itu berarti diperlukan perjuangan dan
gara-gara e-mail. rohaninya sebelumnya pengorbanan yang tidak
terbelenggu/terjajah.
Kemerdekaannya telah Tentu saja dijajah oleh iblis
sedikit. Harta benda,
tenaga, dan waktu bahkan
terganggu gara-gara e-mailnya dan dosa yang nyawa. Para prajurit dan
dianggap telah mencemarkan membelenggunya. rakyat Indonesia berjuang
Saat proklamasi demi kemerdekaan, tidak
nama baik
kemerdekaan Indonesia sedikit yang harus
sebuah RS. OMNI. dikumandangkan oleh dikorbankan.
Karena merasa terusik, Soekarno-Hatta, maka saat Kemerdekaan
itu pula bangsa Indonesia rohani kita bukan berasal
RS tersebut pun telah merdeka dari dari hasil perjuangan dan
melaporkannya kepada penjajahan bangsa lain. pengorbanan kita sendiri,
Demikian pula saat
pihak yang berwajib. tetapi dari pengorbanan
proklamasi kemerdekaan Yesus di kayu salib. Di
dari Sang Putra YESUS mana Ia telah menderita
KRISTUS dan mati bagi kita.
dikumandangkan, maka ”Melainkan telah
saat itu pula kita telah mengosongkan diriNya
dimerdekakan dari segala sendiri, dan mengambil
bentuk penjajahan dosa, rupa seorang hamba, dan
maut dan iblis. menjadi sama dengan

4
manusia” (Filipi 2:7). “Dia Kemerdekaan

SANTAPAN ROHANI
yang diserahkan Allah adalah hal yang
menurut maksud dan essensial, karena
rencanaNya, telah kamu dari sana
salibkan dan kamu bunuh merupakan modal
oleh tangan bangsa-bangsa utama dalam
durhaka” (Kisah Rasul membangun. Dan
2:23). di samping itu
Tidak ada manusia perlu
lain seperti Yesus yang mau kewaspadaan yang
berkorban. “Lalu Yesus ekstra dalam
berseru dengan suara menjaga
nyaring: "Ya Bapa, ke dalam kemerdekaan yang
tanganMu Kuserahkan sudah diraih,
karena iblis setiap saat akan Segala puji, hormat
nyawaKu." Dan sesudah dan kemuliaan hanya bagi
berkata demikian Ia selalu menteror akan
eksistensi iman kita. Jadi Tuhan yang telah
menyerahkan nyawaNya” memerdekakan kita, dan
(Lukas 23:46). hidup kita sekarang tidak
akan pernah selalu lancar yang telah membawa kita
dan mudah. ke dalam KerajaanNya yang
kekal di Sorga.
Mengisi Kemerdekaan Sesudah kita meraih
Rohani. kemerdekaan rohani dari Karena itu, hiduplah
Tuhan, lalu bagaimana kita sebagai hamba Allah yang
Kemerdekaan
harus hidup? “Hiduplah berdedikasi tinggi dan yang
Indonesia kita isi dengan
sebagai orang merdeka dan menuruti segenap
pembangunan; demikian
bukan seperti mereka yang perintahNya. Kemerdekaan
pula dengan rohani kita,
menyalahgunakan yang telah kita terima juga
harus diisi dengan
kemerdekaan itu untuk harus disyukuri dan diisi
membangun rohani.
menyelubungi kejahatan- dengan hal-hal yang positif
Beberapa contohnya dan berkenan kepadaNya.
kejahatan mereka, tetapi
antara lain:
hiduplah sebagai hamba Jadilah bijak dan
- Melayani dengan tulus Allah” (1 Petrus 2:16). hiduplah dalam kehendak
ikhlas. Tuhan, maka hidupmu
Roma 6:22, “Tetapi
- Beribadah dengan sekarang, setelah kamu diberkati. Perjuangan untuk
sungguh-sungguh. dimerdekakan dari dosa dan mempertahankan
setelah kamu menjadi kemerdekaan belum selesai;
- Bekerja dengan baik
hamba Allah, kamu beroleh jadilah teladan dalam
dan jujur.
buah yang membawa kamu perilaku, tutur kata, dan
- Memiliki pola hidup imanmu sehingga orang lain
kepada pengudusan dan
Kristiani yang jempolan. diberkati dan nama Tuhan
sebagai kesudahannya ialah
- Memiliki perilaku hidup hidup yang kekal.” semakin dipermuliakan.
yang baik dan penuh AMIN. V
kasih.

5
Pdm. Marvel M. Rawung - Surabaya
REKAMAN KHOTBAH

SEMANGAT
TAHUN YOBEL
T
ahun Yobel atau budak, terjadi ketidakadilan kepada orang Israel supaya
disebut juga sebagai dalam transaksi jual beli ketika mereka telah masuk
Tahun Pembebasan, (berdagang, berbisnis), ke negeri yang Tuhan
dilatarbelakangi adanya maraknya ketidakjujuran, berikan, yaitu tanah
kemiskinan, kecenderungan Kanaan, maka mereka
ketidakberdayaan, dan mendapatkan laba dengan harus MEMBAWA
musibah atau bencana- cara merampas hak orang SEMANGAT TAHUN
bencana yang membuat lain (korupsi), tidak ada YOBEL.
hidup sebagian umat Israel penghormatan terhadap Artinya, dalam
sangat menderita. milik orang lain, dsb. kebebasan mereka tidak
Selain itu, Tahun Intinya, yang kaya boleh memperlakukan
Yobel juga dilatarbelakangi tambah kaya dan yang orang lain dengan tindakan
oleh adanya perlakuan tidak miskin tambah menderita. yang sewenang-wenang.
manusiawi terhadap mereka Yang punya uang punya Tetapi sebaliknya, mereka
yang karena kemiskinannya kuasa, yang tidak punya harus mengolah tanah
menyerahkan diri sebagai apa-apa semakin ditekan Kanaan itu, khususnya
atau tertindas. masalah pertanian/hasil
Itu sebabnya di bumi, dan hasilnya adalah
Imamat 25:10 berkata: untuk kepentingan semua
“…maklumkan kebebasan orang.
di negeri itu bagi segenap Dengan kata lain,
penduduknya. Itu harus Tahun Yobel adalah tahun
menjadi tahun Yobel kemenangan bagi bangsa
bagimu, dan kamu harus IsraeL, sekaligus tahun
pulang ke tanah miliknya pembebasan bagi mereka
dan kepada kaumnya.” yang hidup dalam
Apa maksudnya? ketidakberdayaan,
Tuhan berbicara kemiskinan, teraniaya,
kepada Musa di gunung menderita kekurangan,
Sinai agar disampaikan kelaparan, dsb.

Manna
M
6 Juli-Agustus 2010
Ada beberapa 2. Makan dengan

REKAMAN KHOTBAH
pelajaran tentang menu yang
kehidupan yang dijiwai sama (ayat 6-
dengan semangat Tahun 7).
Yobel menurut Imamat Hasil
25:1-55 yaitu: tanah/pertanian
1. Memelihara Sabat yang diperoleh
bagi Tuhan (ayat 1- harus dinikmati
4). secara bersama,
dan tidak ada pembedaan 3. Menggalakkan Hari
Istilah praktisnya Raya Pendamaian
bicara tentang waktu yang antara tuan, budak, orang
upahan atau orang asing. (ayat 9).
disediakan untuk beribadah
kepada Tuhan. Hal ini bicara tentang Hari raya
Penekanannya pada relasi pemerataan, kesejajaran, pendamaian di sini bukanlah
dengan Tuhan secara utuh atau kesederajatan. pesta tahunan di mana
atau sebuah keintiman Pelajaran yang bisa orang-orang bersenang-
dengan Tuhan. kita petik dari ayat ini senang dan menikmati
adalah mengenai: kegembiraan di hari spesial
Keintiman kita tersebut. Akan tetapi, bagi
dengan Tuhan secara utuh persamaan hak, tidak
bersikap eksklusif, namun Israel hari raya pendamaian
akan mempengaruhi cara adalah hari yang
kita bersikap terhadap semua harus mendapat
perlakukan yang sama diperuntukkan bagi
orang lain. Keintiman kita pentahiran segala dosa
dengan Tuhan akan antara tuan rumah, budak,
orang upahan, orang asing yang dilakukan di hadapan
mendorong kita untuk Tuhan, merendahkan diri
peduli kepada orang lain. duduk semeja dan makan
dengan menu makanan dan berpuasa (Imamat
Artinya, relasi yang yang sama. 16:30). Saya menyebutnya
utuh antara kita dengan hari berbenah diri atau
Tuhan akan membuat kita Hal ini juga mengintrospeksi diri,
berpikir, berperilaku, dan mengisyaratkan tentang menanggalkan sifat dan
bertindak care terhadap persatuan dan kepedulian. tabiat lama dan
orang lain. Apabila kita Dengan demikian, Tahun mengenakan manusia baru.
masih berperilaku yang Yobel bila diartikan dalam
kondisi modern saat ini Pelajaran yang
tidak pantas kepada orang didapatkan dari poin ini
lain, maka kita bukan orang bermakna kita mau care
dengan orang lain, atau adalah bahwa Tahun Yobel
yang intim dengan Tuhan. adalah tahun kita
tahun kepedulian atau
Jadi, poin yang saling membagi tanpa membenahi diri, hidup
pertama ini, berbicara membedakan status, dalam pertobatan sejati,
bahwa Tahun Yobel adalah latar belakang, dsb. merendahkan hati,
tahun keintiman dengan Dalam hal ini kita melihat berpuasa dengan tujuan
Tuhan. orang lain nilainya sama di hidup menyenangkan hati
pemandangan Tuhan. Tuhan.

a
Manna
Juli-Agustus 2010 7
REKAMAN KHOTBAH 4. Tidak saling bermusuhan apabila semua
merugikan melainkan orang sudah hidup
saling menyokong berdasarkan ketetapan
satu dengan yang Tuhan dan setia
lainnya sebagai melakukannya.
bentuk takut akan Bagian ini bicara
Tuhan (ayat 14, 17, tentang Firman Tuhan
35). sebagai pedoman hidup
Bebas dari ancaman, yang apabila ditaati maka
ketidaknyamanan, arogansi, akan memberi rasa aman
tindak kriminalitas, dsb. dan menentramkan
Setiap orang harus saling (mensejahterahkan).
mendukung bukan Jadi, Tahun Yobel
menyalahkan, memberikan adalah tahun kita
motivasi, saling membantu, menghidupi Firman
dsb. Kebebasan adalah Tuhan dalam kehidupan hal-hal yang baik dari
waktu untuk berbuat baik kita, sehingga kita bisa Tuhan.
bagi orang lain sebagai cara menikmati kenyamanan dan Oleh karena itu,
hidup takut akan Tuhan. ketentraman hidup. Kualitas marilah kita menjalani
Pelajaran yang bisa hidup dalam ketetapan kehidupan ini yang dijiwai
kita dapatkan dalam poin ini Tuhan dan dengan semangat tahun
adalah bahwa Tahun Yobel ketaatan/kesetiaan Yobel dalam hal:
adalah tahun pembuktian melakukannya juga membangun relasi dengan
hidup menjadi saksi- mempengaruhi besaran Tuhan (keintiman secara
saksi Tuhan, baik dalam berkat yang kita akan terima vertikal seperti lebih
pelayanan, dalam pekerjaan, dari Tuhan. mengasihi Tuhan dan
dalam hubungan dengan melakukan hal-hal terbaik
masyarakat atau orang lain, untuk menyenangkan
dsb. Saudara, sadarilah hatiNya, setia melakukan
dan pastikan dengan iman perintah-perintahNya, dsb),
bahwa setiap tahun yang relasi dengan diri sendiri
5. Hidup dalam kita lalui dalam hidup ini (pertobatan/pengakuan
ketetapan Tuhan dan merupakan tahun Yobel bagi dosa/berdamai dengan diri
melakukannya (ayat kita, yaitu tahun sendiri, perubahan
18). pembebasan atau hidup/karakter, kerendahan
Respon yang baik kemenangan, yakni hati, dsb), dan relasi
untuk hidup dalam kemenangan atas keakuan dengan sesama
ketetapan Tuhan dan setia dan kemenangan dalam (hubungan horisontal
melakukannya akan terobosan ekonomi seperti: care/menyatakan
memberikan rasa aman dan (bisnis/pekerjaan maupun kepedulian terhadap orang
tentram. Sebab, tidak ada pelayanan = tahun berkat), lain, dsb). Immanuel!
alasan lagi orang bertengkar, serta kesempatan menikmati AMIN. V
berselisih pendapat atau hidup yang diwarnai dengan

Manna
M
8 Juli-Agustus 2010
RUANG MUDA-MUDI
MELEPASKAN BELENGGU KETERIKATAN

B ulan Agustus berhenti dari semua


merupakan bulan keterikatan buruk
yang cukup istimewa tersebut. Di situlah saya
dalam keluarga saya. sebagai anak kagum
Pasalnya, dalam bulan melihat pertobatannya.
tersebut tiga anggota Ia bukan hanya
keluarga saya berulang bertobat tetapi sungguh
tahun. Ayah saya, dan juga berubah.
kedua adik laki-laki saya. Saya seringkali
Meskipun ayah telah tiada melihat adanya anak-anak Pertobatan adalah
sejak 1993, namun kami Tuhan yang katanya sudah bagian yang utama dalam
masih mengenangnya menjadi Kristen bahkan perubahan hidup. Kita harus
dengan baik. Ada satu melayani tetapi masih saja menerima Yesus dalam hidup
kenangan manis yang tidak terikat dengan hal-hal yang kita dan memintaNya untuk
terlupakan mengenai ayah negatif. Mereka berdalih memberikan hati yang baru,
saya, yaitu kisah memang sulitlah untuk lepas sehingga kita bisa mengasihi
pertobatannya. dari semuanya itu. Dia dan melayaniNya. Ia pun
Ia adalah seorang berjanji memberikan hati
businessman dengan yang baru dan pertobatan
Apakah Alkitab (Yehezkiel 36:26).
mobilitas yang cukup tinggi.
mempunyai jawaban atas
Banyak sahabat dan Allah adalah Pencipta
semua ini? Apa yang harus
kenalannya, dari orang biasa kita, tubuh kita. Ia tahu
dilakukan oleh seseorang
sampai jendral berpangkat. bagaimana memperlakukan
agar ia bebas dari
Namun daya tarik kehidupan kita. Ia tahu bagaimana
keterikatan-keterikatan yang
modern telah merasuknya mengubahkan kita. Satu hal
menjerat seperti itu?
juga. Ayah adalah seorang yang dipentingkan adalah
yang suka minum dan Pertama, prinsip penyerahan kita. Kita harus
perokok berat. Ia sanggup lepas dari hal-hal buruk mau menjadi seperti tanah
minum sebotol Johny Walker adalah change of heart, liat yang diproses oleh
sendiri dalam dua malam. perubahan hati, di mana kita tangan seorang seniman
Jatah merokoknya pun adalah menyerahkan hati kepada hebat.
4 pak setiap hari. Allah. Allah tidak suka pada
Sebuah mobil Honda
peminum seperti tertulis
Hal yang indah yang harus diperbaiki
dalam Amsal 23:20,
mengenai beliau adalah, sebaiknya masuk ke bengkel
”Janganlah engkau ada di
pada waktu pertobatannya di Honda dan bukan yang lain.
antara peminum anggur dan
tahun 1979, ia sanggup Demikianlah kita, bila ada
pelahap daging.”

a
Manna
Juli-Agustus 2010 9
sesuatu yang harus diubah, Ketika ayah saya untuk memahami siapa
RUANG MUDA-MUDI
maka sebaliknya kita datang menyerahkan diri kepada teman-teman yang ada
pada Pencipta kita, karena Allah, maka ia mengubah dalam lingkungan kita.
hanya Dialah yang mengerti habitnya. Habit lamanya Apakah mereka itu membawa
tentang kita. adalah merokok, maka ia pengaruh positif atau
menggantinya dengan negatif?
mengunyah permen. Habit Mengapakah
Prinsip yang kedua
lamanya minum-minuman seseorang yang telah terlepas
adalah change of habit,
keras, maka ia menggantinya dari belenggu keterikatan
perubahan kebiasaan (baca
dengan minum teh! yang buruk seperti narkoba
Roma 12:1-2). Kata kunci
dalam kedua ayat ini adalah Satu hal yang harus atau free sex atau penjudi
“persembahkan tubuhmu” diperhatikan adalah bahwa bisa kembali lagi ke dalam
dan “jangan jadi serupa”. Apa sebuah kebiasaan tidak dapat kubangan mereka? Hal ini
yang telah membuat kita hanya dibuang, tetapi harus disebabkan karena mereka
serupa dengan dunia ini? digantikan dengan kebiasaan tidak merubah siapa teman
Habit kita. Kebiasaan kita. Hal yang baru. Hanya dengan mereka. Mereka tinggal
yang membuat kita lain dari demikian maka kebiasaan dalam lingkungan yang
dunia ini adalah berhenti dari yang lama bisa sungguh- menjatuhkan.
habit yang sama yang juga sungguh ditinggalkan dan Seorang jemaat saya
dimiliki anak-anak dunia. kebiasaan baru bisa dibentuk. yang terlibat narkoba,
Habit seperti apa? terpaksa harus mengganti
Kebiasaan memaki, Prinsip ketiga, nomer HP-nya agar teman-
mengutuki, merokok, minum, change peer, dengan kata teman lamanya tidak
mabuk, berbohong, main lain merubah siapa teman mengganggunya lagi dan
perempuan, melakukan dan lingkungan kita. Dalam 1 membawa kembali ke jalan
aborsi, korupsi, menipu, free Korintus 15:33, “Janganlah yang salah.
sex, selingkuh, dan masih kamu sesat: Pergaulan yang
banyak lagi. Firman Tuhan buruk merusakkan kebiasaan Perubahan diri hanya
mengajarkan agar kita yang baik.” Tentu saja teman bisa terjadi bila ada
berubah. Artinya yang selalu membawa keseriusan! Bila Anda
meninggalkan kebiasaan- pengaruh buruk dalam mengalami keterikatan
kebiasaan yang lama. kehidupan kita. terhadap satu atau dua hal,
Kebiasaan-kebiasaan Saya belum pernah maka sebaiknya lakukan
ini membuat orang tidak bisa mendengar adanya orang- ketiga prinsip ini: ubah hati,
membedakan antara anak orang baik-baik yang kebiasaan, teman dan
terang dan anak gelap. Kita kemudian dengan sengaja lingkungan Anda! Bila perlu
harus mengganti kebiasaan mencari narkoba! Cerita yang carilah pendamping, yaitu
ini dengan kebiasaan baru. selalu saya dengar adalah seorang hamba Tuhan untuk
Milikilah karakter Kristus dan seorang menjadi pecandu terus memonitor keadaan
buah Roh Kudus, seperti: narkoba karena pengaruh dan situasi Anda. Tuhan
Kasih, Sukacita, Damai teman-temannya. Itu Yesus memberkati! AMIN
Sejahtera, dstnya. sebabnya kita harus cerdik (disadur dari Profesional) V

Manna
M
1 0 Juli-Agustus 2010
COVER STORY
Panjat Pinang
karena di kalangan pribumi batang pohon sering kali
barang-barang seperti ini jatuh. Akal dan kerja sama
termasuk mewah. para peserta untuk
memanjat batang pohon
Sementara orang
inilah yang biasanya
pribumi bersusah payah
berhasil mengatasi licinnya
untuk memperebutkan
batang pohon, dan menjadi
hadiah, orang-orang
atraksi yang menarik bagi
Belanda menonton sambil
para penonton.
tertawa. Pemandangan itu
dianggap lucu dan Memang terjadi pro
menghibur. Tata cara dan kontra mengenai
permainan ini belum perlombaan yang satu ini.
berubah sejak dulu. Satu pihak berpendapat
bahwa sebaiknya
Sebuah pohon

H
istori panjat perlombaan ini dihentikan
pinang berasal dari pinang yang tinggi dan
karena dianggap
zaman penjajahan batangnya dilumuri oleh
mencederai nilai-nilai
Belanda. Dulu lomba panjat pelumas disiapkan oleh
kemanusiaan. Sementara
pinang diadakan oleh orang panitia perlombaan. Di
pihak lain berpikir
Belanda jika sedang bagian atas pohon
terkandung nilai-nilai luhur
mengadakan acara besar tersebut, disiapkan
dalam perlombaan ini
seperti hajatan, berbagai hadiah menarik.
seperti: kerja keras,
pernikahan, dan lain-lain. Para peserta berlomba
pantang menyerah, kerja
Mereka yang mengikuti untuk mendapatkan hadiah-
kelompok atau gotong
lomba ini adalah orang- hadiah tersebut dengan
royong.
orang pribumi. cara memanjat batang
pohon. Demikianlah sekilas
Hadiah yang sejarah lomba panjat
diperebutkan biasanya Oleh karena batang
pinang.
bahan makanan seperti pohon tersebut licin
keju, gula, serta (karena telah diberi Panjat Pinang “Simbol“
pakaian/kemeja, maklum pelumas), para pemanjat Gotong Royong.

a
Manna
Juli-Agustus 2010 1 1
Panjat Pinang telah dikuliti dan diolesi
membudaya di masyarakat. olie atau minyak
COVER STORY

Panjat pinang adalah salah pelumas. Apapun


satu lomba tradisional yang usaha yang
populer pada perayaan hari dilakukan oleh
kemerdekaan Indonesia. seseorang tidak
Terbukti setiap tanggal akan berhasil untuk
17 Agustus di beberapa mencapai puncak
daerah panjat pinang hadiah.
termasuk bagian dari
Namun, ada bisa dijangkau dengan
kemeriahan acara yang
cara lain yang bisa tangan. Terkadang ia harus
menarik minat masyarakat
dilakukan untuk menggunakan kaki untuk
karena terdapat banyak
mendapatkan hadiah- mengambil hadiah atau
hadiah. Bahkan ada
hadiah tersebut yaitu menjatuhkan hadiahnya
beberapa hadiah yang
dengan 'gotong royong'. sementara tangannya
harganya cukup lumayan
Caranya adalah orang yang memegang erat batang
mahal.
paling kuat atau badannya pohonnya. Sebab aturannya
Bila zaman dulu kekar harus rela mengambil tidak boleh pakai benda
hadiahnya gula, mentega, posisi yang paling bawah, seperti kayu atau tongkat,
baju, dan makanan-makanan kemudian orang berikutnya namun harus dengan tangan
kecil, sekarang hadiahnya yang badannya lebih ringan kosong.
sepeda sport/gunung, menginjak pundak dari
Panjat pinang telah
radio/tape/vcd player, orang pertama, demikian
menjadi simbol ‘gotong
dispenser, dsb, dan yang selanjutnya sampai ada
royong’ atau ‘kerjasama’
paling diincar adalah seseorang yang paling kecil
masyarakat.
amplop putih yang berisi dan paling ringan yang
sejumlah uang yang nilainya ditempatkan di posisi yang
lumayan. Hadiah-hadiah paling atas untuk Menggalang Kekuatan
tersebut biasanya menggapai tempat Gotong Royong/
merupakan hasil dari lingkaran (seperti roda) Kerjasama.
sumbangan masyarakat yang sudah dibuat oleh
Bagian-bagian dari
atau para dermawan. panitia.
gotong royong atau
Tidak mudah Di situ ia bisa duduk kerjasama adalah saling
mendapatkan hadiah- dan dengan bebas bisa mendukung (bukan saling
hadiah tersebut, karena mengambil hadiah- merebut), ada unsur
kondisi pohonnya sangat hadiahnya. Itupun ia perlu kerelaan (misalnya: ada
licin karena kulit luar dari perjuangan karena jarak orang yang mau mengambil
pohon pinang itu sudah letak hadiah belum tentu tempat yang paling bawah),

Manna
M
1 2 Juli-Agustus 2010
D
memiliki tujuan yang melengkapi bagian- i dalam Alkitab ada 2
sama (ada orang yang bagian yang kurang contoh berbeda yang

COVER STORY
bisa mencapai ke atas dalam diri kita. diamati mengenai
dan merebut hadiah), Sebaliknya, bagian persatuan atau kerjasama yaitu
serta membagi/saling yang lebih dari kita dari bahasa hidup perbinatangan
menguntungkan. mengisi kekurangan (semut) dan bahasa/logat
teman lainnya. kesatuan manusia yang bisa kita
Kekuatan
pelajari.
kerjasama yang Pengajaran
digalang mampu Firman Tuhan di
mengatasi rintangan antaranya juga bicara
seberat apapun itu. tentang kerjasama yang Belajar dari
Tentu rintangan utama
dari memanjat pohon
baik dalam pelayanan
sangat diperlukan untuk
Semut
pinang adalah karena mencapai tujuan
batangnya yang sangat bersama. Pola kerjanya
“Hai pemalas, pergilah kepada semut,
licin, dan yang kedua adalah kerendahan hati,
perhatikan lakunya dan jadilah bijak”
(Amsal 6:6-11).
pada personalnya yang artinya rela mengambil
sulit diajak kerjasama.

Bagaimana dalam
tempat yang paling
bawah tanpa kita
membanggakan status
S emut termasuk binatang yang
kecil dan lemah. Namun yang
unik adalah melihat kenyataan
pelayanan? Secara
sosial, ekonomi, bahwa semut termasuk salah satu
rohani, prinsip kerja
pendidikan, dsb yang binatang yang survive di tengah
sama khususnya dalam
lebih tinggi dari orang seleksi alam yang terus terjadi.
pelayanan adalah bagian
lain; bersedia Tak hanya itu, semut juga
yang sangat penting.
memberikan support memiliki cara kerja yang sangat
Dengan bekerja sama
(membantu/ hebat, hingga Salomo sampai
akan menghasilkan hasil
mendukung) tanpa pebisnis modern menganjurkan
yang besar. Oleh
memandang bulu; saling agar kita belajar dari semut.
karenanya, kita
membagi/memberi, dsb.
dituntut agar tidak Apa yang bisa kita pelajari
egois, merasa diri lebih Itulah kekuatan dari semut?
bisa dari orang lain. kerjasama! So, jangan
1. Semut adalah binatang yang
bekerja sendirian lagi
Bagaimanapun, sangat rajin.
kita semua masing- ya...!!! (Disadur dari
Internet) V Kita tidak akan pernah
masing memiliki nilai
melihat semut yang bengong
plus dan minus. Kita
sendirian. Kalau ada semut yang
masih membutuhkan
tidak bergerak, bisa dipastikan itu
orang lain untuk
adalah semut mati. Semut adalah

a
Manna
Juli-Agustus 2010 1 3
bawah, lewat jalan berkali lipat dari berat
memutar, bahkan kalau badannya.
COVER STORY

perlu bersama dengan


semut-semut yang lain
Adakah kita bisa
akan memindahkan
belajar dari semut tentang
rintangan tersebut!
membangun tim yang
binatang yang sukses? Ambillah sedikit
3.Semut adalah binatang
rajin dan selalu waktu untuk
yang mandiri dan
bergerak ke sana ke memperhatikan aktivitas
bertanggung jawab
mari untuk bekerja. Tak semut dengan lebih detail
atas diri sendiri.
heran kalau semut tak lagi!!!
pernah mati kelaparan. Amsal 6:7 menulis,
“…biarpun tidak ada
Apakah kita juga
bekerja dengan rajin
seperti semut?
pemimpinnya, pengaturnya,
atau penguasanya...” Meski Oneness
tidak ada yang mengawasi,
semut akan bertanggung
&
2.Semut adalah binatang
yang tak pernah
jawab atas dirinya sendiri. Unity
menyerah. Bukankah kita yang
hanya bekerja kalau “Lalu turunlah Tuhan untuk
Tak kenal menyerah
diawasi atasan atau bos melihat kota dan menara yang
adalah sifat khas semut.
harusnya malu melihat didirikan oleh anak-anak
Kalau tidak percaya,
kenyataan ini? manusia itu, dan Ia berfirman:
lakukanlah percobaan ini. ”Mereka ini satu bangsa dengan
Tangkaplah seekor semut, satu bahasa untuk semuanya.
4.Semut adalah tim yang
lalu cobalah untuk Ini barulah permulaan usaha
luar biasa.
meletakkan sesuatu untuk mereka; mulai dari sekarang
merintangi langkahnya. Mereka sangat ahli
apapun juga yang mereka
dalam menyampaikan
Saat melihat jalan rencanakan, tidak ada yang tidak
informasi, sehingga tak
di depannya ada hambatan, akan dapat terlaksana. Baiklah
perlu heran kalau di mana
semua tidak akan duduk kita turun untuk
ada satu makanan, ribuan
termenung, meratapi nasib mengacaubalaukan di sana
semut tiba-tiba sudah
yang malang dan pulang bahasa mereka, sehingga
mengerumuninya. Semut
dengan rasa kecewa. mereka tidak mengerti lagi
punya tim yang hebat,
Semut akan berusaha bahasa masing-masing”
sehingga dengan kerja
dengan segala cara untuk (Kejadian 11 :5-7).
sama yang baik, mereka
melewati hambatan itu. “Ayo, kita dirikan
bahkan bisa mengangkat
Bisa lewat atas, lewat sebuah kota bagi kita dan
makanan yang beratnya

Manna
M
1 4 Juli-Agustus 2010
kita dirikan sebuah gedung pada masa itu, apakah
pencakar langit. Kita cari mereka memang lebih

COVER STORY
nama supaya kita jangan berintegritas
terserak ke seluruh bumi. dibandingkan kita pada
Kita harus selalu bersama- masa sekarang? Atau
sama dalam keadaan apakah mereka lebih
apapun,” begitulah kira- memiliki jiwa gotong
kira kata mereka ketika royong? Atau adakah
itu. Dan merekapun seorang pemimpin yang
masing-masing. Ada yang
sepakat tentang hal ini. sangat berkharisma dan
membuat batu bata, ada
berwibawa, yang dapat
Rasanya ini seperti yang mengangkutnya dan
menggerakkan mereka
sebuah kisah dongeng yang ada yang menyusun batu
untuk mengerjakan
tidak pernah terjadi dalam itu dengan ter dan gala-
rencana besar itu?
dunia nyata. Tapi itu gala. Masing-masing ikut
Rasanya, kita perlu belajar
adalah fakta. Bagaimana ambil bagian dalam Big Plan
pada mereka untuk
mungkin, seluruh penduduk ini. Tidak terlihat adanya
diterapkan pada kondisi
bumi ketika itu - walaupun bantahan dan
kita sekarang ini.
memang jumlahnya belum pemberontakan. Wow,
sebanyak sekarang – dapat Saya percaya, hebat sekali dalam
dikumpulkan dan diberikan jumlah mereka tidak pemandangan saya.
satu visi yang sama. sedikit. Bisa ratusan
Rahasianya?
bahkan ribuan orang.
Pada kenyataan Rupanya terletak pada
Setidaknya, mungkin ada
sekarang, kadang masalah b-a-h-a-s-a.
puluhan orang yang
menyamakan visi dari Coba perhatikan Kejadian
membuat blue-printnya,
sekelompok kecil manusia 11:1, ”Adapun seluruh
dan ada ribuan bahkan
saja sudah sangat sulit. bumi, satu bahasanya dan
ratusan ribu orang yang
Masing-masing merasa satu logatnya.” Nah, ini
ikut mengerjakannya. Tapi
bahwa mereka punya dia kiatnya: “Satu
anehnya, mereka bisa
kepentingan yang lebih bahasa, satu logat.”
begitu sepakat
dari yang lain. Tidak mudah
mengerjakannya. Tidak Mungkin kalau satu
untuk mengajak mereka
terlihat adanya penolakan bahasa saja, belum tentu
berjalan dengan irama
ketika rencana itu dapat menyamakan
yang sama menuju pada
diberitakan, dan semuanya persepsi kita tentang apa
tujuan yang sama. Ada saja
sepertinya saling memberi yang disampaikan orang
dari antara mereka yang
diri dalam pelaksanaannya. lain. Tapi ditambah dengan
sulit untuk melakukan
logat atau cara bicara yang
bagian mereka. Mereka dengan
sama, maka rasanya akan
tekun melakukan bagiannya
Apa rahasia mereka jauh lebih mudah untuk

a
Manna
Juli-Agustus 2010 1 5
mereka bisa saling semangat dan serunya terdapat dalam diri
mengerti, dan kecil jalan pertandingan manusia. Ketika mereka
COVER STORY

kemungkinannya untuk tersebut. masih memiliki bahasa


terjadi kesalahpahaman di yang sama, sehingga
Mereka yang dapat
antara mereka. mereka dapat saling
mencapai garis finish lebih
mengerti satu sama lain
Dan rupanya, inilah dahulu tanpa pernah
dengan mudah,
inti dari semuanya. Ketika terjatuh atau terlepas
berkomunikasi dengan
terdapat kesatuan dari bakiak raksasanya,
baik, maka rencana apapun
pemahaman dan merekalah yang
yang mereka kerjakan,
kesepakatan, maka akan memenangkan
pasti akan terlaksana.
jauh lebih mudah dalam pertandingan tersebut.
mewujudkan sebuah Tapi coba lihat
Kesamaan tujuan,
rencana bersama. sebaliknya, ketika Tuhan
visi, gerakan dan irama,
mengacaukan bahasa
Dalam perlombaan itulah yang membawa
mereka dan membuat
Lari Bakiak, di mana mereka pada kemenangan.
mereka menjadi sulit
diperlukan 2 atau 3 orang Kekuatannya terletak pada
berkomunikasi satu sama
untuk menggerakkan dua kekompakan dan kerja
lain, tidak mengerti apa
bilah papan yang sama yang baik. Masing-
yang diinginkan oleh
panjangnya sudah diatur masing saling memberi diri
temannya, maka terjadilah
dengan diikatkan tali-tali untuk mengikuti irama
ketidaksepakatan lagi.
di atasnya yang dibentuk yang lain. Tidak ada yang
Akibatnya, apa yang
sedemikian rupa sehingga terlampau cepat dan tidak
mereka bangunpun jadi
bisa cukup untuk ada yang terlampau
berantakan dan tidak
memasukkan kaki-kaki kita lambat. Hasilnya adalah
dapat dilanjutkan lagi.
dan menggerakkannya kemenangan.
Kehancuran terjadi dan
bersama-sama kiri dan
Kesatuan hati dan malapetaka pun timbul.
kanan sambil terus
pikiran sangat diperlukan
berjalan ke depan. Sekalipun dalam
dalam mengatasi banyak
perikop tadi memang ada
Kekompakan untuk kesulitan. Begitu juga
sesuatu yang negatif yang
menggerakkannya akan dengan Gereja Tuhan.
muncul bersamaan dengan
sangat diperlukan. Bahkan Sangatlah diperlukan
kekompakan mereka,
cara menggerakkan kesatuan hati dan
tetapi kita mau belajar
kakinya pun diatur kesatuan visi. “Berjalankah
tentang betapa pentingnya
sedemikian supaya mudah dua orang bersama-sama
berkomunikasi dengan
menjalankannya. Ditambah jika mereka tidak
bahasa yang sama jika kita
dengan seruan “KIRI… berjanji?” (Amos 3:3).
mau mencapai satu tujuan
KANAN… KIRI…
Hal inilah yang yang sama.
KANAN…” akan menambah
Tuhan lihat pada mulanya
Manna
M
1 6 Juli-Agustus 2010
membangun satu bahasa yang sama, yaitu
menara pencakar bahasa Kasih, dan logat

COVER STORY
langit tadi. Rencana yang sama dengan bantuan
Allah adalah Roh Kudus.
membangun satu
Jika semua anak-
bangsa yang kudus,
anak Tuhan memiliki
imamat Rajani, bangsa
pimpinan yang sama di
kepunyaan Allah
bawah komando Roh Kudus,
sendiri, yang di
maka barulah tujuan itu
dalamnya terdiri dari
Di dalam pelayanan dapat tercapai.
orang-orang yang telah
kita bersama, gunakan
dipanggilNya dari
bahasa yang sama supaya
kehidupannya yang lama Jadi, mari kita
bisa terlaksana apa yang
menuju terangNya yang masing-masing memberi
kita rencanakan.
ajaib (1 Petrus 2:9). diri kita, mula-mula adalah
“Hendaklah kamu dalam
hidupmu bersama, menaruh Dan untuk mencapai mau meninggalkan
pikiran dan perasaan yang terwujudnya Rencana kehidupan lama kita untuk
terdapat juga dalam Agung ini, maka Allah mau berjalan menuju pada
Kristus Yesus…” (Filipi agar setiap orang yang Terang Tuhan yang ajaib,
2:5). sudah berada di dalamnya, dengan cara mengakui
dapat bersama-sama dosa-dosa kita dan
Pada zaman ini
memiliki pikiran dan meninggalkannya; lalu
memang sudah tidak ada
perasaan yang terdapat di masuk dan memberi diri
lagi bahasa dan logat yang
dalam Kristus Yesus, kita pada kasih karunia
sama itu. Sejak Allah
supaya mereka bisa Allah, mengijinkan Dia
mengacaubalaukan mereka
mempunyai visi yang sama memimpin kita dengan
dan menyerakkan mereka
dan dapat melangkah ke RohNya yang Kudus dan
ke seluruh muka bumi,
arah yang sama dengan membentuk kita menjadi
tidak pernah ada lagi
perasaan yang sama. Imamat yang Rajani, dan
bahasa dan logat yang
memberikan diri kita untuk
sama. Dan dengan Seringkali, hanya
dimiliki oleh Allah sendiri.
demikian, untuk bisa karena keegoisan kita,
menyatukan mereka lagi banyak tujuan jadi sulit Hanya dengan cara
dalam suatu Big Plan-Nya dicapai, dan banyak inilah, maka Rencana Allah
Allah menjadi sulit. rencana jadi gagal itu pasti akan tergenapi
dilaksanakan. Karena itu segera. Halleluya!!!
Padahal, justru
Gereja Tuhan harus (Sumber: Internet by.
Allah punya satu blue print
kembali pada kondisi mula- Pastor Sariwati Gunawan).
yang jauh lebih keren
mula, yaitu : mempunyai AMIN. V
dibandingkan dengan hanya

a
Manna
Juli-Agustus 2010 1 7
PEDANG ROH Puji Syukur – Bojonegoro

BERJUANG TERUS
1 Timotius 6:12
“Bertandinglah dalam pertandingan iman yang benar dan rebutlah hidup
yang kekal. Untuk itulah engkau telah dipanggil dan telah engkau
ikrarkan ikrar yang benar di depan banyak saksi.”

P erjuangan hidup tidak


mengenal kata
‘berhenti’. Sebab arti hidup
itu sendiri adalah sesuatu
yang tidak pernah berhenti,
pertempuran; atau
seorang olahragawan
yang sedang
bertanding di arena;
atau berjuang
jika berhenti maka sebagai petani yang
dikatakan sudah mati. sedang mengerjakan
sawah-ladangnya dari
Perjuangan
segala hambatan
memerlukan kekuatan dan
pengairan dan Iman selalu harus
pengorbanan. Kekuatan
gangguan hama yang diperjuangkan! Kekokohan
untuk melanjutkan hakekat
menyerang (2 Timotius iman tidak terjadi dengan
kehidupan menjadi lebih
2:4-6). sendirinya, iman
baik, menjadi maju dan
menjadi lebih sempurna, Berjuang untuk memerlukan pemeliharaan
memerlukan semangat yang mempertahankan iman, untuk dipertahankan. Iman
besar, tekad yang bulat dan tidak jauh berbeda dari seseorang mudah berubah
visi yang lengkap. Berjuang ketiga hal tersebut, harus dan mudah hilang tak
terus itu tidak semudah melalui kerja keras dan berkesan jika tidak
seperti yang dikatakan. keuletan serta berani dipertahankan dari segala
Memerlukan daya tahan dan menghadapi segala godaan dan perangkap yang
kesetiaan pada prinsip yang halangan dan rintangan. menggoyahkan iman
dipegang. seseorang karena desakan
keadaan, situasi maupun
Sesuai dengan ayat BERJUANG TERUS kondisi.
pijakan kita di atas bahwa DALAM:
BERJUANG TERUS itu Memperjuangkan
meliputi perjuangan bagai A. PERTANDINGAN IMAN iman adalah suatu
seorang prajurit yang (1 Korintus 9:24-46, kewajiban dari setiap orang
berjuang di medan Filipi 1:27). yang beriman itu sendiri

Manna
M
1 8 Juli-Agustus 2010
yang selalu sepadan dengan kebinasaan kekal. Dunia,
tuntutan dan tuntunan hawa nasfu dan

PEDANG ROH
kebenaran Firman Tuhan kenikmatan daging,
yang telah diterima dan banyak menguasai
diajarkan (Yudas 1:3). kehidupan orang
Pada akhir jaman beriman sehingga
perjuangan untuk terjerumus amat dalam,
mempertahankan iman tidak mampu keluar dari
semakin berat, sebab padanya, lalu akhirnya
godaan untuk meninggalkan dapat meninggalkan
iman begitu beragam dan imannya (2 Korintus
begitu menggoda dalam 10:3).
bentuk dan jenisnya, seperti Perjuangan terus kekal, sebagai hasil
ajaran sesat dan gereja menerus untuk merebut perjuangan.
setan. hidup yang kekal bagaikan
orang masuk ke dalam pintu Banyak orang undur
Dunia begitu rupa dan meninggalkan imannya
mencapai kemajuan dalam yang sempit (Lukas
13:24). Merebut hidup disebabkan tidak mau
segala bidang, sehingga berjuang merebut hidup
memanjakan kedagingan yang kekal adalah langkah
setiap iman yang harus yang kekal. Mereka sering
dan hidup hedonis, kali menyepelekan
menyebabkan iman mudah bertumbuh dalam
perjuangan menghadapi keselamatan rohani, lebih
goyah dan menjadi tidak condong kepada kehidupan
sesuai dengan apa yang ‘jalan lurus’ kehendak
sendiri, yang pada ujungnya nyata dalam keduniawian,
seharusnya dilakukan sesuai tanpa peduli apa itu
dengan imannya. adalah jurang kebinasaan.
keselamatan, apa itu
Waspadalah Merupakan kehendak pengertian hidup kekal, itu
terhadap perubahan, Tuhan walaupun semua urusan nanti.
sehingga iman terus keselamatan hidup yang
kekal adalah anugerah Allah, Kesempatan yang
diperjuangkan untuk tetap sangat sempit sekarang
kokoh dan teguh walau namun untuk
mempertahankan anugerah justru seharusnya dapat
segala keadaan mengalami dipergunakan sebaik-
perubahan. Berpautlah pada itu diperlukan perjuangan,
sehingga keselamatan tidak baiknya untuk terus
panggilan semula! memperjuangkan hidup
teralih atau hilang.
kekal, selagi kemurahan
Berjuang terus untuk Allah masih berlaku dalam
B. MEREBUT HIDUP merebut hidup kekal,
KEKAL kehidupan pribadi orang
memerlukan keuletan dan beriman. Jika tidak
Untuk memperoleh daya tahan iman yang kuat, diperjuangkan sekarang
hidup kekal harus sehingga apa yang kapan lagi? (1 Timotimus
diperjuangkan terus, sebab diperjuangkan tidak terlepas 4:10). Jangan mudah
banyak hambatan yang akan namun mencapai hasil dan menyerah dan kalah!
menggeser kepada menerima keselamatan

a
Manna
Juli-Agustus 2010 15 9
KESIMPULAN
FOKUS DOA
FOKUS FIRMAN
Selagi masih ada kesempatan, ambil langkah
untuk memutuskan suatu perjuangan yang tidak kenal
lelah dan tidak kenal putus asa untuk berjuang dalam
1. Kesatuan roh, visi, dan misi
pertandingan iman untuk memperoleh suatu mahkota
di dalam gereja TUHAN.
abadi.
2. Bangkitnya pergerakan doa
Perjuangan selalu memerlukan pengorbanan dalam gereja TUHAN untuk
dan kesabaran serta jerih payah memeras keringat penuaian jiwa-jiwa.
dan darah, hal ini memang tidak mudah dan itulah 3. Terbentuknya manusia
perjuangan. Pertandingan iman tidak hanya dilakukan rohani yang kuat di dalam
dan diperjuangkan hanya sepintas dan seadanya, gereja TUHAN.
melainkan dengan kesungguhan dan sekuat tenaga 4. Para hamba TUHAN, murid
dalam penyertaan Tuhan. sekolah Alkitab, dan aktivis
gereja beserta keluarganya,
Merebut hidup kekal, membuat perjalanan
terutama mereka yang
iman semakin indah dan semakin beraneka ragam,
ditempatkan di daerah-
terus semakin maju dan semakin kokoh. Perjuangan daerah terpencil.
merebut kehidupan kekal di saat-saat akhir zaman ini
5. Pengurapan ALLAH dalam
semakin berat dan semakin memeras tenaga, tanpa pelayanan pos-pos PI dan
kekuatan dari kuasa Allah yang menyertai seringkali Firman Tuhan melalui
perjuangan akan berakhir dengan kegagalan. internet, TV, radio, kaset,
Kemurtadan di akhir zaman banyak terjadi CD/VCD,DVD, majalah,
dikarenakan tidak mau berjuang terus menerus dan traktat, dan literatur lainnya.
tidak suka akan merebut keselamatan, melainkan 6. Para pengurus, penulis, dan
hanyut dibawa arus keduniawian dan tenggelam di donatur majalah rohani
dalamnya, sehingga menuju kebinasaan. Manna, kelancaran
penerbitan, dan urapan
Rebutlah keselamatan hidup kekal, milikilah ALLAH atas setiap naskah
perjuangan yang ulet untuk memperoleh kehidupan di yang diterbitkan.
dalam Tuhan Yesus. Kekekalan patut diperjuangkan, 7. Hikmat & kebijaksaaan
kekekalan harus direbut, selagi kesempatan masih ALLAH turun atas para
ada. Berjuang terus sampai Tuhan datang kembali, pemimpin negara dan aparat
kemuliaan menyertai kedatanganNya. AMIN! V pemerintahan dalam
menjalankan tugas dan
tanggung jawabnya.
8. Stabilitas sosial, politik,
ekonomi dan keamanan
negara Indonesia tetap dalam
kendali ALLAH.
9. Daerah-daerah yang tertimpa
bencana alam (gempa bumi,
banjir, tanah longsor, lumpur
panas, dll).

Manna
M
2 0 Juli-Agustus 2010
Pdm. Marvel M. Rawung – Surabaya

FOKUS FIRMAN
SUKSES SEJATI
“Sebuah Refleksi Rohani dibalik Kesuksesan Zakheus”

Lukas 19:9
“Kata Yesus kepadanya: “Hari ini telah terjadi keselamatan
kepada rumah ini, karena orang ini pun anak Abraham”

“ s ukses adalah
sebuah
pencapaian,”
demikian bunyi salah satu
iklan TV. Secara filosofi kerja,
Bicara arti sukses dan
orang sukses, maka kisah
hidup Zakheus sangat
menarik dicermati.
Menariknya adalah bahwa
Di tahap ini, Zakheus
gagal mencapai kehidupan
bermakna. Sesungguhnya
babak baru kesuksesan
Zakheus dimulai dari
memang untuk mencapai Zakheus disebut sebagai perjumpaan pribadi dengan
sukses maka yang orang sukses bukan pada Yesus.
dibutuhkan adalah kerja waktu ia mencapai Perjumpaan pribadi
keras dan kecerdasan kedudukan tinggi sebagai Zakheus dengan Yesus
optimal dari pelakunya. kepala pemungut cukai dan adalah sukses yang tidak
Namun, dari segi arti terkenal sebagai orang kaya ternilai harganya. Melalui
atau makna kata sukses, - dalam terjemahan Yunani pergumulan atas sebuah
Alkitab memberikan disebut ‘architelones’, yaitu pertanyaan: “orang apakah
pemahaman spesifik serta kepala penagih pajak yang Yesus” itulah dasar hidup
rinci bahwa sukses bukan kaya. Justru, memiliki sukses yang ditemukan
hanya sekedar sebuah jabatan dan kekayaan tidak Zakheus. Sebagaimana yang
pencapaian secara materi, membuat Zakheus hidup dikatakan Yesus: “Hari ini
kedudukan, popularitas dan sejahtera. Inilah yang telah terjadi keselamatan
prestise seseorang. Sebab, disebut dengan sukses kepada rumah ini, karena
belum tentu yang dicapai sementara. orang inipun anak Abraham”
manusia dapat dikategorikan Zakheus berada pada (Lukas 19:9).
sebagai “success in life.” situasi “my life is empty” Kata-kata Yesus
Berikut adalah ulasan akibat dari sebuah fenomena adalah bagaikan mutiara
mengenai kebenaran tentang real yang dirasakan seperti indah yang menghiasi sisi
“success in life”, bagaikan cambuk yang melukai tubuh penting dari kehidupan
mutiara indah yang atas image negatif dan caci manusia sebagai sukses
ditemukan oleh seorang maki publik berkenaan secara jasmaniah maupun
yang bernama Zakheus. dengan tugasnya sebagai rohaniah. Apa maksud dari
kepala penagih pajak. pernyataan tersebut?

a
Manna
Juli-Agustus 2010 2 1
Bila ditelusuri, profesionalitas, kemampuan Sikap pro-aktif
sebutan sebagai anak intelektualitas, kekuatan Zakheus direfleksikan dalam
FOKUS FIRMAN

Abraham berkaitan dengan relasi, dsb, dan apapun tindakan-tindakan rohani


pemberian berkat Tuhan usaha yang dilakukan sebagai berikut yang
kepada Abraham dan anak manusia tidak akan pernah memberikan pelajaran
cucunya karena imannya bisa mendapatkannya bermanfaat bagi kita, yaitu:
kepada Allah yang diikat terkecuali Tuhan berkenan 1. MELEPASKAN ATRIBUT
dalam sebuah perjanjian. menganugerahinya. PRIBADI.
Berkat Abraham di Dengan demikian dari
antaranya: menjadi bangsa Tindakan awal dalam
segi arti/makna secara pilihan dan keputusan yang
yang besar, anak cucu alkitabiah bahwa sukses
diberkati oleh Tuhan, dan benar pada saat yang tepat
bukanlah sebuah hasil adalah pembuka jalan
menjadi berkat bagi segala pencapaian dari kreasi
bangsa. Demikianlah warisan menuju sukses sejati.
manusia, akan tetapi sukses Zakheus berani melepaskan
berkat Abraham turun di adalah sebuah anugerah
dalam kehidupan Zakheus, atribut pribadi sebagai
kepada seseorang yang kepala pemungut cukai,
yang disebut sebagai anak berhak mendapatkannya
Abraham (secara rohaniah) orang kaya, pintar, dan
sesuai dengan kehendak populer hanya untuk melihat
karena iman/ Tuhan (hasil kreasi dan
kepercayaannya kepada “orang apakah Yesus”.
pemberian Allah).
Yesus Kristus. Perjumpaan pribadi
Sedangkan kata dengan Yesus merupakan
“keselamatan” mencakup Refleksi Rohani momentum yang paling
keselamatan jiwani, Kesuksesan Zakheus berharga atau terpenting
kebahagiaan, kesejahteraan, Sukses Zakheus dalam kehidupan Zakheus.
kedamaian, sukacita, semata-mata karena Mengapa? Sebab tidak
kesehatan, kesembuhan anugerah Tuhan. Namun mudah bagi seorang yang
(jasmani-rohani), dan demikian, untuk menemukan memiliki kekudukan atau
pengayoman hidup secara “mutiara sukses” tersebut jabatan, kekayaan serta
Ilahi. Pengakuan Yesus Zakheus tidak bersikap pasif kepintaran segera sadar
perihal keselamatan dan melainkan pro-aktif bahwa masih ada orang lain
pemberian hak istimewa mengukir prestasi rohani yang lebih penting darinya.
(privilege) sebagai anak yang dimulai dari rasa Sebisanya ia akan membuat
Abraham inilah yang penasarannya tentang tembok pemisah bagi dirinya
merupakan mutiara sukses “orang apakah Yesus?” sendiri dan tidak
atau disebut “success in life” membutuhkan orang lain.
Berusaha untuk
atau sebagai “true success” Dalam hal ini karakter
mendapatkan jawaban atas
yang dianugerahkan Tuhan yang dominan adalah
pertanyaan tentang “orang
di dalam kehidupan Zakheus. eksplorasi gaya hidup yang
apakah Yesus” itulah yang
Sukses tersebut jelas merupakan kata kunci bagi egois, tinggi hati atau
bukanlah hasil pencapaian Zakheus menemukan sombong. Itulah sifat asli
dari kerja keras, kecakapan, mutiara sukses sejatinya. Zakheus. Akan tetapi, kali ini
keahlian/skill, Zakheus berbeda, sebab ia

Manna
M
2 2 Juli-Agustus 2010
telah mengambil langkah 2. MENTALITAS
yang kontras dengan PEJUANG.

FOKUS FIRMAN
perilaku aslinya, yaitu Sukses tidak
melihat Yesus lebih penting akan pernah datang
dari dirinya. tanpa ada usaha
Kini ia datang dengan dan perjuangan.
kesadaran dan kerendahan Orang sukses
hatinya, serta menempatkan adalah mereka yang
Yesus sebagai prioritas dan memiliki mentalitas
pusat hidupnya. Zakheus pejuang agar kuat
memandang bahwa Yesus menghadapi
yang tertuju kepada Yesus,
adalah Pribadi special rintangan.
sehingga Zakheus mampu
(terpenting) dalam hidupnya. Mentalitas pejuang melewati setiap rintangan
Melepaskan atribut pribadi adalah kekuatan hati yang yang ada.
adalah sukses bagi selalu berusaha dan berani
pembentukan penundukan Dalam hal ini, Yesus
menghadapi rintangan
diri atau kerendahan hati mengerti apa yang menjadi
apapun itu untuk meraih
dari seorang Zakheus. kerinduan hati Zakheus dan
sesuatu yang bernilai lebih
apa yang sedang
Pada point pertama atau bermutu tinggi dalam
diperjuangkannya, sehingga
ini Anda sedang belajar hidup ini.
dalam kemahatahuan-Nya,
bahwa secara rohani sukses Postur tubuh Zakheus Yesus berkata dengan
sejati adalah sebuah yang pendek, kerumunan langsung menyebut nama:
keputusan untuk menjadi orang banyak yang “Zakheus, segeralah turun,
pribadi yang serupa merintangi jalannya, bisa sebab hari ini Aku harus
dengan Kristus dalam saja menjadi alasan untuk menumpang di rumahmu.”
penundukan diri atau berhenti berjuang atau
kerendahan hati (dimulai Perjuangan atau
berusaha. Namun tidak bagi
dari dalam diri Anda). usaha Zakheus adalah suatu
Zakheus, justru ia semakin
pencarian makna dan tujuan
Caranya adalah mau menunjukkan kegigihan
hidup yang disadarinya
melepaskan atribut-atribut perjuangan atau usaha
hanya ada di dalam Kristus
pribadi yang rentan dengan dengan berlari menggapai
Yesus. Perjuangan ini
keegoisan, kesombongan apa yang menjadi
membuat Zakheus semakin
(tinggi hati) dan datang kerinduannya, yaitu melihat
mengenal “orang apakah
kepada Yesus dengan Yesus face to face.
Yesus.” Mentalitas pejuang
kemurnian atau hati yang Tindakan memanjat adalah sukses menghadapi
seutuhnya. Melepaskan pohon adalah bagian dari dan mengatasi pelbagai
atribut pribadi dan perjuangan atau usaha rintangan kepada
memandang bahwa selanjutnya menghadapi pencapaian makna/arti hidup
Yesus adalah Pribadi rintangan tersebut. Ia di dalam Yesus.
yang paling terpenting berjuang dengan hati yang
dalam hidup Anda adalah Pada point kedua ini
teguh, semangat dan
sebuah sukses yang tidak Anda sedang belajar bahwa
harapan besar dengan mata
ternilai harganya. sukses adalah menjalani
a
Manna
Juli-Agustus 2010 2 3
hidup dalam tujuan Allah mengekspresikan tindakan pengembangan pelayanan
(bergerak sesuai dengan berdamai (berekonsiliasi) pajak agar bebas dari image
FOKUS FIRMAN

rencanaNya). Orang dalam iman dan kasih korup, demo atau


sukses adalah orang yang kepada Yesus. Mengapa? ketidaksukaan masyarakat.
tidak hanya berjuang demi Karena melihat dari latar Akan tetapi, Yesus
pencapaian materi atau belakangnya sebagai kepala ditempatkan sebagai Tuhan
kedudukan, akan tetapi pemungut cukai dan orang yang mengubahkan jalan
berjuang agar mendapatkan kaya, maka acap kali yang hidupnya menjadi baru.
tempat di hati Yesus. menjadi problemnya adalah Dengan demikian,
Bagi Yesus, sangat seputar penyambutan dan rekonsiliasi pertama
mudah memberikan peluang penerimaan. terjadi ketika Zakheus
atau kesempatan sukses Artinya, tidak mudah ingin melihat dan
secara jasmaniah, akan bagi Zakheus membuka diri mengenal Yesus secara
tetapi meraih hati Yesus atau hatinya kepada orang pribadi, dan
perlu Anda perjuangkan lain, apalagi terhadap orang peneguhannya pada saat
untuk mendapatkannya. yang tidak begitu ia kenal. ia menyambut dan
Bila Anda bisa meraih Orang seperti Zakheus menerima dengan
hati Yesus, maka itulah hatinya sudah “membatu”. sukacita akan kehadiran
sukses sesungguhnya Namun, terhadap Yesus di rumahnya.
yang menjadikan hidup Yesus sebagai “orang yang Rekonsiliasi pribadi adalah
Anda bermakna (bernilai tidak begitu ia kenal” sukses dalam membangun
kekal) dan memiliki (sebagaimana pertanyaan relasi serta pengenalan
tujuan pasti. yang muncul dari dirinya seutuhnya terhadap Sumber
“orang apakah Yesus”), sukses, yaitu Tuhan Yesus
justru respons dan reaksinya Kristus.
3. REKONSILIASI
PRIBADI. berbeda. Zakheus bukan Di point ketiga ini
hanya ingin melihat Yesus Anda sedang belajar bahwa
Penyambutan dan secara kasat mata, akan sukses adalah berdamai
penerimaan dengan hati tetapi lebih dalam lagi mau dengan Allah (bentuk
bersukacita adalah bentuk mengenalNya secara pribadi. dari kesadaran bahwa
dari rekonsiliasi pribadi yang Tindakan Zakheus tersebut kehadiran Allah di dalam
dilakukan Zakheus terhadap menjelaskan bahwa hatinya hidup sangat
Yesus. Modusnya adalah cepat menjadi lunak ketika dibutuhkan;
dimulai dari hati yang mendengar nama Yesus. menggambarkan bentuk dari
terbuka kepada Yesus yang sikap rendah hati,
dimotivasi dengan kerinduan Bahkan setelah
mengalami perjumpaan pertobatan pribadi, iman
untuk melihat Pribadi-Nya, dan kasih kepada Yesus).
dan kemudian menyambut dengan Yesus dan
serta menerima Yesus mengenalnya secara pribadi, Rekonsiliasi pribadi
secara special di “rumah Zakheus tidak serta merta dengan Yesus adalah
hatinya.” menjadikan Yesus sebagai sebuah sukses dalam relasi
partner atau mitra kerja spiritual yang memiliki nilai
Inilah bagian dari dalam rangka kekekalan yang tentu tidak
cara Zakheus

Manna
M
2 4 Juli-Agustus 2010
sebanding dengan nilai uang kesalahan dan dosa-
dan kedudukan yang ada di dosanya.

FOKUS FIRMAN
SUKSES BUKANLAH
dunia ini. Terpenting dari apa PENCAPAIAN MATERI,
yang dilakukan Zakheus KEDUDUKAN,
adalah komitmen dan POPULARITAS DAN
4. KOMITMEN UNTUK
pembuktian dari perubahan PRESTISE,. AKAN TETAPI
BERUBAH. SUKSES ADALAH ANDA
itu. Komitmen untuk
Jalan menuju sukses berubah adalah sebuah
DI DALAM YESUS DAN
sejati harus melalui HIDUP ANDA YANG
sukses dalam hal
komitmen untuk berubah. MEMBAWA MAKNA
pembenahan diri dari sikap BAGI ORANG LAIN.
Tanpa perubahan pribadi, eksklusif, egosentris dan ITULAH SUKSES SEJATI,
maka tidak akan ada sukses tamak menjadi pribadi yang MUTIARA SUKSES ANDA
sejati. Pernyataan Zakheus suka memberi/membagi YANG BERNILAI KEKAL!
untuk memberikan setengah atau care terhadap orang
dari miliknya kepada orang lain.
miskin, mengganti empat
kali lipat apabila ada orang Di point keempat ini
Anda sedang belajar bahwa khusus untuk melakukan
yang ia peras, menunjukkan perubahan serta berjuang
sebuah komitmen sukses adalah kehidupan
yang diubahkan menemukan makna dan
perubahan itu. tujuan hidup di dalam
(perubahan karakter)
Hal tersebut dan kemauan membawa Kristus.
dilakukannya dengan perubahan (menjadi Dengan demikian
kesadaran penuh, sekalipun berkat). Perubahan pribadi dapat disimpulkan bahwa
orang lain masih menjadi lebih baik dan tolok ukur sukses bukan
memandang bahwa dirinya membawa perubahan kepada seberapa besar
adalah orang berdosa. Siapa kebaikan untuk orang lain harta dan kedudukan yang
sih yang tidak pernah adalah sebuah sukses yang Anda raih dan miliki,
melakukan kesalahan/dosa? harganya tidak dapat seberapa popularitas serta
Tanpa orang lain membuka dibandingkan dengan harta prestise yang sudah dicapai,
sifat keberdosaannya pun, atau kedudukan yang paling akan tetapi seberapa lapang
Zakheus sudah menyadari tinggi sekalipun yang ada di hati Anda disediakan untuk
bahwa dirinya adalah orang dunia ini. Tuhan Yesus Kristus. Sebab,
berdosa. pencapaian apapun di luar
Oleh karena itu, Kristus, itu bukanlah sukses
Zakheus tidak memusingkan Kesimpulan sejati.
penilaian orang lain Sukses sejati Hanya Yesuslah
terhadap dirinya, sebab ia bagaikan mutiara terindah mutiara sukses sejati bagi
yakin bahwa apabila Yesus yang Tuhan anugerahkan kehidupan Anda! Pendek
bersedia menumpang di kepada Zakheus. Namun kata bahwa sukses sejati
rumahnya, itu pertanda bukan berarti Zakheus yang adalah Anda di dalam Yesus
bahwa Yesus mau menerima memperoleh anugerah dan Yesus di dalam Anda.
dirinya apa adanya dan tersebut bersikap apatis, Soli Deo Gloria. AMIN. V
mengampuni segala melainkan ada kiat-kiat

a
Manna
Juli-Agustus 2010 2 5
Ps. David Wijayanto

Sebuah Renungan Tentang

KESUKSESAN
ILLUSTRASI

S
ukses itu sederhana, sukses tidak ada bahkan tidak
hubungan dengan menjadi kaya raya, sempat
sukses itu tidak serumit/serahasia menghadiri hari
seperti kata Robert Kiyosaki/Tung Desem pemakaman
Waringin/The Secret, sukses itu tidak perlu ayahnya sendiri; keluarganya pun berantakan,
dikejar, SUKSES adalah ANDA! istrinya yang cantik menceraikannya, anaknya
Karena kesuksesan terbesar ada pada diri jadi nggak kenal siapa ayahnya...
Anda sendiri...
Sukses selalu dibiaskan oleh penulis
Bagaimana Anda tercipta dari buku laris supaya bukunya bisa terus-terusan
pertarungan jutaan sperma untuk membuahi jadi best seller dengan membuat sukses
1 ovum, itu adalah sukses pertama Anda! menjadi hal yang rumit dan sukar
didapatkan.. .
Bagaimana Anda bisa lahir dengan
Sukses tidak melulu soal harta, rumah
anggota tubuh sempurna tanpa cacat, itulah
mewah, mobil sport, jam Rolex, pensiun
kesuksesan Anda kedua...
muda, menjadi pengusaha, punya kolam
Ketika Anda ke sekolah bahkan bisa renang/ helikopter, punya istri cantik seperti
menikmati studi S1, di saat tiap menit ada 10 Donald Trump, & resort mewah di Karibia...
siswa drop out karena tidak mampu bayar
Sukses sejati adalah hidup dengan
SPP, itulah sukses Anda ketiga...
penuh syukur atas segala rahmat Tuhan,
Ketika Anda bisa bekerja di sukses yang sejati adalah menikmati &
perusahaan bilangan segitiga emas, di saat bersyukur atas setiap detik kehidupan Anda,
46 juta orang menjadi pengangguran, itulah pada saat Anda gembira, Anda gembira
kesuksesan Anda keempat... sepenuhnya, sedangkan pada saat Anda
Ketika Anda masih bisa makan tiga kali sedih, Anda sedih sepenuhnya, setelah itu
sehari, di saat ada 3 juta orang mati Anda sudah harus bersiap lagi menghadapi
kelaparan setiap bulannya itulah kesuksesan episode baru lagi.
Anda yang kelima... Sukses sejati adalah hidup benar di
Sukses terjadi setiap hari, Namun jalan Tuhan, hidup baik, tidak menipu, apalagi
Anda tidak pernah menyadarinya. .. scam, saleh & selalu rendah hati, Sukses itu
Saya sangat tersentuh ketika menonton film tidak lagi menginginkan kekayaan ketimbang
Click! yang dibintangi Adam Sandler; "Family kemiskinan, tidak lagi menginginkan
comes first", begitu kata-kata terakhir kepada kesembuhan ketimbang sakit.
anaknya sebelum dia meninggal... Sukses sejati adalah bisa menerima
Saking sibuknya Si Adam Sandler ini sepenuhnya kelebihan, keadaan, dan
mengejar kesuksesan, ia sampai tidak sempat kekurangan Anda apa adanya dengan penuh
meluangkan waktu untuk anak & istrinya, ucapan syukur, AMIN. (OJ, from: Internet) V

Manna
M
2 6 2 2010
Juli-Agustus 5
SI TUKRI (TUKANG KRITIK)

CESI
RP
ISTILAH

TUKRI
EN
“GEREJA SETAN”
P
ada edisi ini dibuka Pada kesempatan ini pemaknaan arti katanya akan
kolom khusus yang eke tergelitik dengan istilah berbeda pula.
diberi nama “Si kata “gereja setan.” Maaf Gereja setan… kok
TUKRI”, yaitu si tukang kritik ya bila eke sedikit nyinggung seram banget ya???!!! Gereja
tentang persoalan-persoalan para friend yang biasa ya gereja, setan ya setan.
pemakaian kata (tata memakai atau menyebut Kamus bahasa Indonesia aja
bahasa) dalam makna atau kata ini. Kritikan eke begini, mengartikan gereja sebagai
arti yang tidak pas alias kata “gereja setan” tidak pas tempat bersembahyang atau
kurang tepat, serta hal digunakan untuk persekutuan umat Kristen
lainnya. Kali ini apa yang menjelaskan sebuah (arti secara harafiah). Pesan
sedang dipikirkan si TUKRI? kelompok/himpunan orang- eke, seharusnya kata yang
Ok, friend, mari kita selidiki. orang yang notabene pas untuk menggambarkan
“penghuni rumah setan.” kelompok para setan itu
Hai friend…
sebelumnya perkenalkan Masalahnya, kata adalah “aliran setan”
nama eke TUKRI, eke gereja (Yunani: ekklesia) (kelompok penentang Kristus
orangnya suka ngeritik berarti orang yang dipanggil atau disebut “antikristus”)
walaupun eke sebenarnya ke luar dari kegelapan bukan “gereja setan.”
bukan kritikus. Tapi, eke kalo menuju terang-Nya yang
ngeritik yang lumrah, logis, ajaib sebagaimana yang
en so pasti bukan untuk disebutkan dalam 1 Petrus
menjatuhkan akan tetapi eke 2:9-10. Dengan kata lain,
mau memberi masukan dan gereja menunjukkan
motivasi. kepada kumpulan orang-
orang kudus, yang percaya
Sekali lagi, eke hanya
kepada Yesus.
mencoba membantu untuk
'meluruskan' yang kurang Apabila istilah gereja
lurus…eh, maksud eke mau diartikan tidak sesuai dengan
menunjukkan hal yang pas, esensi makna dan arti secara
tepat en benar berkaitan benar, apalagi
dengan masalah kata, diikuti/digabungkan dengan
kalimat, dll…… kata setan, maka itu
bukanlah gereja sebab
a
Manna
Juli-Agustus 2010 2 7
Pasalnya pernah ada ya…?!” Omongan orang ini sumpah eke ngak bermaksud
kejadian di Manado membuat eke terusik. menggurui en menjatuhkan
(Sulawesi Utara), ketika Lepas dari ucapan para sobatnya eke! (ssst, apa
SI TUKRI

aktivitas dari refleks yang keluar dari boleh bersumpah???).


kelompok/himpunan aliran seorang yang enggak ngerti
setan ini dibubarkan oleh kata ini, akan tetapi sadar
pihak kepolisian (dan ada So, kalo kamu-kamu
atau tidak orang-orang yang mau bertanya sesuatu
yang sadar … tobat… memunculkan istilah “gereja
syukurlah!), namun berita di seputar kata, kalimat, atau
setan” telah memberikan apa aja deh….kontak aja
koran yang dibaca di sa- image negatif yang
enteru Indonesia, istilah kata melalui layanan SMS, ketik
menyalahi makna/arti kata Manna, tulis pertanyaanmu,
yang dimuat di koran-koran gereja sebagai kumpulan
adalah “Gereja Setan.” dan kirim ke 0856-331-
orang-orang kudus yang 9452. Eke, akan berusaha
Eke tidak tau siapa percaya kepada Tuhan Yesus mengkritik semampu eke. Ok
yang memunculkan istilah Kristus. bye…bye… TUHAN
ini, namun betapa kurang Makanya, jangan MEMBERKATI. V
bijaksananya mereka yang menyebut lagi dengan istilah
memasukkan istilah itu ke “gereja setan” akan
media, dan sangat tetapi “aliran setan”
kebangetan bila istilah itu (kumpulan/himpunan
muncul dari mereka yang GEREJA
para pengikut aliran GEREJA
mengakui anak-anak Tuhan. SETAN
setan). Yang hanya ada
Eke enggak habis pikir, adalah GEREJA TUHAN,
CHURCH
apakah mungkin mereka GEREJA YANG KUDUS
tidak mengerti esensi DAN AM, itulah Gereja
arti/makna gereja? atau Ekklesia.
Membaca berita Bagaimana friend,
seputar peristiwa itu, ada apakah kritikan eke
orang yang bukan Kristen kurang pedas…!!! Eke
menangggapinya dan harap para pembaca
ngomong begini: “Oh, n'rima penjelasan eke
ternyata ada gereja setan yang bernada kritikan, ….

Redaksi menerima naskah/artikel umum /remaja,


yang dapat memberi inspirasi, motivasi & membangun
iman, beserta segala permasalahan dan gaya hidupnya.
Segera kirimkan kepada kami via pos atau e-mail,
dengan data pribadi yang lengkap & jelas.
kami sediakan bibit berkat untuk setiap naskah yang
dimuat.

Manna
M
2 8 Juli-Agustus 2010
Pojok ABG

TEENAGE
CERPEN
HASIL PENGORBANAN

ZONE
Nats: 1 Petrus 1:18-19

P
ernah nonton film “Blood Diamond” enggak? Film itu bersetting kejadian nyata yang
terjadi di benua Afrika. Ternyata di daerah-daerah konflik, banyak terjadi eksploitasi dan
bahkan penindasan terhadap rakyat kecil. Bila di daerah konflik ditemukan hasil bumi
yang berharga misalnya minyak bumi, emas atau berlian, maka rakyat bukannya menjadi
senang, melainkann justru jadi susah. Soalnya mereka bakalan menderita ditekan oleh
kelompok tertentu demi kepentingan politik. Setiap hari puluhan bahkan ratusan nyawa
melayang demi tersedianya berlian. Seandainya saja para wanita kaya tahu harga nyawa dan
darah yang tertumpah demi batu berkilau yang dikenakan sebagai aksesoris itu, tentunya
enggak akan ada lagi yang mau mengenakan berlian.
Ketidaktahuan kita bisa membuat kita kurang
menghargai sesuatu. Misalnya saja hari ini kita merayakan
kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-65 tahun. Apakah
kita sungguh-sungguh menyadari betapa banyaknya nyawa
yang sudah berkorban demi hawa kemerdekaan yang kita
hirup hari ini? Tanpa pengorbanan mereka, mungkin sekarang
ini kita masih tinggal di negeri terjajah dalam kondisi
terbelakang dan tertindas.
Begitu juga dengan keselamatan yang kita peroleh
dalam Kristus. Sadarkah kita bahwa darah Putera Allah yang
kudus telah dikorbankan untuk keselamatan yang kita terima
ini? Apakah kita menghargainya biasa saja, sehingga demi
seorang cowok keren yang enggak seiman, kita rela aja
ninggalin Tuhan dengan mudahnya? Tahukah kita bahwa ortu
kita udah berkorban siang malam nyari duit buat nyekolahin
setinggi mungkin? Apakah kita meremehkan semuanya itu dengan bolos kuliah ato sekolah
asal-asalan?
Marilah kita menjadikan hari ini sebagai moment untuk merenungkan segala
pengorbanan yang telah dilakukan orang lain (bahkan Tuhan) bagi kita, sehingga kita bisa
belajar menghargainya. (disadur dari Spirit Girls). AMIN. V

a
Manna
Juli-Agustus 2010 2 9
TEENAGE ZONE Ngukir

BIAR SISTERHOOD TETAP YAHOOD!


Punya sodara cewek entah kakak ato adik, bisa kita jadiin temen untuk membangun
tim yang kompak lho! Enggak percaya? Berikut enaknya punya sodara cewek. Setelah baca
yang berikut ini, pasti kamu jadi pengen deh memupuk persodaraanmu supaya lebih kompak.

SHARE BARENG
Kalo postur tubuh kita hampir sama ama sodara, beruntung banget kita bisa saling bertukar
baju or sepatu. Kalo pun posturnya beda jauh, kita tetap bisa
kok saling pinjem buku, aksesoris, tas, parfum, dll. Yang
penting jangan pelit kalo enggak mau dipelitin. Dan jangan
lupa untuk menjaga barang pinjaman itu dengan baik. Jangan
sampai sodaramu kapok ngasih pinjaman barang karena
sering dikembalikan dalam keadaaan rusak ato bahkan hilang.

BEST ROOMMAT
Sekamar dengan kakak ato adik, asik juga lho! Hubungan kita bisa makin dekat. Tiap malam
kita bisa curhat apa aja to our sister. Termasuk soal yang paling pribadi misalnya soal kasih
cinta kita or masalah kewanitaan yang sulit dibahas ke orang lain. Selain itu kita juga bisa saat
teduh 'n doa bareng juga kan? Jadinya lebih teratur deh baca Firman Tuhan karena bisa saling
ngingetin. Supaya bisa tetap akur dengan sodara
yang tidur sekamar, kita harus punya aturan yang
harus disepakati dan dipatuhi bersama. Misalnya soal
jam menyetel musik ato TV, giliran pakai komputer,
aturan kebersihan sampai jadwal beres-beres kamar.
Kalo semuanya konsekuen, konflik gara-gara masalah
sepele akan dapat kita hindari. “Tetapi segala sesuatu
harus berlangsung dengan sopan dan teratur”
(1 Korintus 14:40).

Manna
M
3 0 Juli-Agustus 2010
NEVER JEALOUS

TEENAGE ZONE
Jangan suka iri apalagi ama sodara sendiri. Kalo kakak ato adik kita
lebih cantik dari diri kita, enggak perlu ngerasa bête. Sebagai sodara
yang baik, seharusnya kita bangga punya kakak or adik yang cakep,
dan merasa ikut senang dengan kelebihannya itu. Jangan pernah
menganggap sodara sebagai saingan. Hati kita enggak akan pernah
nyaman kalo kita merhatiin adik ato ketika kakak bisa masuk
universitas favorit, terimalah hal itu sebagai keberuntungan masing-
masing. Toh, semua orang dikaruniai kelebihan dan kekurangan
sendiri-sendiri. Justru untuk itulah kita bisa saling melengkapi.
Percayalah bahwa Tuhan Maha adil dan Dia lebih tahu yang terbaik
bagi setiap umatNya. “Sesungguhnya, orang bodoh dibunuh oleh sakit hati, dan orang bebal
dimatikan oleh iri hati” (Ayub 5:2).

TOLONG MENOLONG
Yang satu ini enggak perlu terlalu panjang dijelasin.
Kerjasama dan sikap tolong menolong membawa dampak yang
sangat positif bagi kita. Kerelaan kita untuk menolong, sikap
toleransi dan rasa senasib sepenanggungan menjadi modal utama
kerukunan kita. Kabar baiknya, kalo kita hidup dalam kerukunan
otomatis berkat Tuhan akan dicurahkan atas hidup kita.
“Sungguh, alangkah baiknya dan indahnya, apabila saudara-
saudara diam bersama dengan rukun! Seperti embun gunung
Hermon yang turun ke atas gunung-gunung Sion. Sebab ke
sanalah TUHAN memerintahkan berkat, kehidupan untuk selama-
lamanya” (Mazmur 133:1 & 3).

Nah, kalo kamu punya kakak ato adik, jangan ragu untuk mulai menyatukan hati
dengan mereka. Kalo hubungan kita selama ini kurang akur,
belum terlambat untuk mulai memperbaikinya.
Semoga lewat tulisan ini, hubungan kita dengan kakak dan adik semakin erat bersatu.
God bless u all !!! V

a
Manna
Juli-Agustus 2010 3 1
Tips ok punya

5 kunci
TEENAGE ZONE

organisasi
1. VISI
Visi bukanlah rangkaian kata-kata indah belaka. Visi menggerakkan organisasi ke arah yang
tepat. Visi pulalah yang memberikan nyawa bagi denyut kehidupan sebuah organisasi. Tanpa
visi, kita hanya bisa ngumpul doank tanpa melakukan sesuatu yang berarti, yang berdampak
luas, terarah jelas, serta berjangka panjang.

2. PEMIMPIN
Perlu ada orang yang kompeten untuk mengatur sebuah organisasi. Organisasi tanpa
pemimpin hanya akan membingungkan dan mengakibatkan ketidakjelasan dalam banyak hal.
Tampa koordinator, orang yang memfasilitasi kerjasama semua anggota tentunya organisasi
akan berjalan tersendat-sendat.

3. ANGGOTA
Pemimpin tak mungkin bisa bekerja sendiri. Pemimpin dan anggota sama-sama memiliki
peranan penting dalam kehidupan organisasi. Organisasi yang baik akan melibatkan seluruh
anggota di dalamnya sehingga muncul rasa memiliki dan semangat kerjasama yang tinggi.

4. KOMITMEN
Semua orang dalam organisasi harus punya komitemen terhadap organisasinya. Tanpa
komitmen orang hanya akan keluar masuk tanpa kesediaan untuk mengambil tanggung jawab
dalam melakukan sesuatu. Udah banyak contoh grup band di negeri kita yang bubar hanya
karena mulai hilangnya komitmen. Ketika kepentingan organisasi itu akan dianggap enggak
penting lagi, sebentar pasti organisasi itu akan vakum bahkan mati.

5. TEAMWORK
Banyak orang bisa bekerja bersama-sama, tapi enggak
semua orang bisa bekerja sama. Bekerja sama jelaslah
lebih daripada sekedar sama-sama sibuk bekerja. Meski
semua anggota sudah bekerja keras, bila tak ada
kesatuan hati dalam bekerjasama, sia-sialah semua
usaha yang dilakukan. (Disadur dari Spirit Girl). V

Manna
M
3 2 Juli-Agustus 2010
Kak Syane

RUANG ANAK
SI ANDI YANG SERAKAH
I ni hari Minggu tapi si Andi dengan wajah yang mengamuk
sambil lewat di depan Mama dengan tidak menyapa
mamanya seperti biasanya, eh malah seliwer alias cuek
dengan keadaan di rumah (cuek … emangnya gue pikirin …
bahasa kerennya), sambil marah-marah dengan muka ditekuk 7 …
iiih juelek banget (sambil bayangin ya..!).
Enggak lama di kamar sebelah terdengar suara tangisan si
Moniq, adik satu-satunya Andi yang manis, selalu kuncir 2
rambutnya. Ternyata eh ternyata si Moniq menangis akibat
ulah si Andi yang berebut mainan, tidak mau bermain dengan
adiknya, sehingga si Moniq menangis.
“Selalu begitu!” marah Mama pada Andi. Si Moniq nangis kenceng banget sampai
mamanya sumpek alias senewen gara-gara di rumah enggak tau tenang keadaannya. Setiap
kali mesti Moniq menangis gara-gara ulah si Andi.
Besoknya di sekolah, Mama dipanggil oleh guru BP karena si Andi buat ulah lagi.
Ternyata bukan di rumah saja si Andi serakah tentang mainan dengan adiknya, di sekolah juga
begitu, serakah waktu di ruang Perpustakaan. Ketika si Dewi, teman Andi, lagi memegang
buku yang akan dipinjamnya, tiba-tiba si Andi menarik buku yang dipegang si Dewi lalu terjadi
tarik-tarikan lalu buku itu menjadi robek. Dewi dan Bu Guru penjaga Perpustakaan pun marah
kepada Andi.
Kejadian serupa sering terjadi meski dengan cerita yang berlainan dan dengan teman
yang berlainan pula. Akibatnya tidak heran si Andi dijauhi oleh teman-temannya, ia tidak punya
teman karena sifat congkak dan serakahnya.
Si Andi merasa kesepian karena tidak memiliki teman. Hari berganti hari dan bulan
berganti bulan, setelah dia merenungkan akhirnya dia menyadari kekeliruan sikapnya selama
ini. Dia malu tapi berani untuk meminta maaf sama semua temannya.
Dia mulai berubah menjadi anak yang lebih memperhatikan orang lain tidak seperti
yang dulu-dulu, di mulai dari lingkungan yang terdekat, yakni kepada si Moniq, adiknya.
Akhirnya meskipun lama setelah itu, temannya melihat Andi sudah berubah menjadi anak yang
sangat baik dan memiliki banyak teman.
Nah, adik-adik, dari cerita di atas bisa diambil hikmahnya bahwa anak yang memiliki
kebiasaan yang buruk akan selalu berdampak negative dengan lingkungannya. Orang di
sekitarnya akan menjauhinya, karena kita tidak menjadi garam dan terang dunia. Jadi, adik-
adik harus segera sadar dan bertobat, minta ampun kepada Tuhan dan minta maaflah kepada
teman-temanmu, agar kamu punya banyak teman nantinya. Tuhan Yesus memberkati... V

a
Manna
Juli-Agustus 2010 3 3
RUANG KESAKSIAN Yuki - Surabaya

BERJALAN BERSAMA TUHAN

J
alan kehidupan yang Kami dipertemukan karena livernya terganggu.
saya jalani begitu Tuhan di gereja kami 8 tahun Puji Tuhan, Tuhan sudah
berliku-liku, tetapi yang lalu, dan pada tahun menjamah dan
Tuhan selalu bisa membuat 2007 kami bertunangan. Hari menyembuhkannya, dan
saya bersukacita karena demi hari, bulan demi bulan, semua biaya rumah sakit,
Tuhan selalu ada di hati tahun demi tahun kami lalui kontrol, obat dan vaksin
saya, menuntun saya dan bersama sampai akhirnya Tuhan sediakan tepat pada
selalu memberi kejutan- kami memutuskan untuk waktuNya, tanpa kami harus
kejutan yang luar biasa yang menikah di tahun ini dan puji mengganggu dana yang
tidak pernah saya duga dan Tuhan, Tuhan membukakan kami persiapkan untuk
pikirkan. Terkadang untuk jalan bagi kami. pernikahan kami.
menghadapi masalah yang Meskipun dana yang Dan waktu terus
ada di depan membuat saya kami miliki sangat minim berlalu dan kami jalani untuk
takut, tetapi bersama dengan tetapi kami tetap yakin Tuhan kembali mempersiapkan
Tuhan rasa takut itu hilang pasti mencukupkan kami, di pernikahan kami. Selanjutnya
begitu saja tanpa saya samping itu kami juga tetap kami juga mendapatkan
sadari. berusaha. Kami hanya restaurant yang sesuai untuk
Di sini saya mau menginginkan pernikahan kami, undangan, dan lain-lain
menceritakan cinta kasih kami tuh sederhana tetapi yang kami perlukan. Selain
Tuhan terhadap kehidupan tetap bermakna, sesuai itu kami juga merenovasi
saya agar dapat memberikan dengan budget yang kami rumah untuk kami tinggal.
motivasi kepada pembaca miliki. Tetapi di bulan Juni
bahwa Tuhan itu benar-benar Di awal tahun kami perut saya tiba-tiba sakit
ajaib dan waktuNya tidak mendapat salon yang cocok sekali dan saya segera
akan terlambat untuk untuk kami, sesudah itu kami dibawa pasangan saya ke
menolong kita yang percaya mendapatkan souvenir. UGD di rumah sakit terdekat,
kepadaNya. Tetapi di sela-sela persiapan saat itu waktu sudah
Tepat tanggal 1 kami itu, di bulan April menunjukkan pk. 23.00 WIB
Agustus 2010 saya pasangan saya diijinkan jadi tidak ada dokter yang
melangsungkan Pernikahan Tuhan sakit demam berdarah buka kecuali UGD. Waktu itu,
Kudus di GPPS Kaliasin, dan harus opname di RS dokter mengatakan bahwa
buat saya untuk dapat karena trombositnya sudah saya cuma sakit kram perut,
melaksanakan pernikahan turun banyak. terus saya diberi obat
tersebut tidak semudah yang Saya bersyukur penahan rasa sakit saja.
saya bayangkan. Saya kepada Tuhan karena Keesokan harinya
dengan pasangan saya pasangan saya tidak lama perut saya tidak kunjung
merencanakan sudah dirawat di RS, hanya 3 hari sembuh tetap sakit sekali
bertahun-tahun untuk trombositnya sudah normal, kemudian dibawa lagi ke
menikah, tapi karena satu tetapi selanjutnya harus dokter lain, dan katanya saya
dan lain hal akhirnya baru beristirahat di rumah kurang diperkirakan usus buntu
tahun ini kesampaian. lebih 1 bulan tidak bekerja harus segera di-USG untuk

Manna
M
3 4 Juli-Agustus 2010
mengecek kebenarannya. pasangan saya masuk RS. semuanya tepat dan indah

RUANG KESAKSIAN
Saya sempat sangsi karena Kami berdua yakin bahwa pada waktuNya
saya tidak suka makan Tuhan pasti punya rencana (Pengkhotbah 3:11). Puji
sambal/cabe. yang indah untuk kami. Tuhan saya juga mendapat
Dari hasil USG Operasipun tiba, kira- keringanan biaya dokter dan
ternyata saya memang sakit kira pk. 11.00 WIB saya juga semua biaya pun
usus buntu dan harus segera dibawa ke ruang operasi dan tercukupi.
dioperasi agar infeksinya herannya waktu saya di Dan akhirnya hari
tidak menjalar ke mana- ruang operasi tidak ada rasa yang kami tunggu-tunggu
mana. Terus terang saat itu takut sama sekali dan tidak pun tiba, tepat tgl. 1 Agustus
saya kaget dan takut sekali terasa apa-apa karena saya 2010 kami melangsungkan
mendengar kata ‘operasi’ itu, juga dibius. Waktu itu saya Pernikahan Kudus dan kami
dan saya cuma bisa hanya mengandalkan Tuhan bersyukur acara demi acara
menangis saja. Yang jadi saja dan saya yakin Tuhan yang kami lalui dapat
pertanyaan di benak saya tidak akan meninggalkan berjalan baik dan lancar,
saat itu adalah dapat uang saya. serta semua biaya yang kami
dari mana untuk membayar Operasipun selesai butuhkan Tuhan juga
semua biaya operasi dan saya bersyukur sediakan tepat pada
tersebut, sebab dana yang semuanya berjalan lancar. waktuNya.
kami miliki saat itu sudah Dokter mengatakan bahwa Dibalik semua
sangat minim sekali. usus saya sudah putih dan kejadian pasti ada rencana
Saya hanya bisa kalau tidak segera dipotong Tuhan yang indah bagi kita
berdoa agar saya diberi mungkin bisa pecah dan yang sungguh-sungguh
kekuatan dan tidak takut saat bertambah parah. Saya berharap dan
dioperasi. Saya hanya yakin bersyukur sekali kepada mengandalkanNya. Berjalan
bahwa Tuhan tidak akan Tuhan dan saya tidak dapat bersama Tuhan selalu indah!
meninggalkan dan membayangkan apabila saya Semoga kesaksian ini bisa
membiarkan saya ketakutan atau pasangan saya sakitnya menjadi berkat bagi semua
menghadapinya, dan semua mendekati atau pas hari H pembaca. Tuhan Yesus
biaya yang saya butuhkan pernikahan kami, tetapi memberkati, AMIN. V
disediakanNya, seperti saat Tuhan sudah mengatur

Rekan-rekan Pengurus Majalah “MANNA” mengucapkan :


SELAMAT MENEMPUH HIDUP BARU
DALAM PERNIKAHAN KUDUS

Ishak Iwan Prasetio


& Yuki Hariyono
1 Agustus 2010

“Tetap setia melayani Tuhan ya ... tetap Keep On Fire!!!”


a
Manna
Juli-Agustus 2010 3 5
SURAT PEMBACA

k-unek, saran,
Kirimkan une
aan ataupun
kritik, pertany
ke redaksi Humor Alkitab:
curhat Anda
, v ia SM S ke 1. Kitab ap yg ada sayurnya? Kol…ose.
MANNA
5 63 31 9 45 2, 2. Yg ada buahnya? Fi…lemon.
08
mail di 3. Yg paling kuat? O…baja.
ataupun via e-
na@yahoo.com 4. Yg ga pernah takut? I…brani.
majalah_man
ok kami di 5. Yg slalu setuju? Ya…kobus.
dan facebo
ja la h m a nna”. 6. Yg enak dimakan? Roma.
“ma 7. Yg pake nama Jawa? (Maz…mur)
8. Yg slalu dingin? Es…ter.
9. Yg ga pernah bilang tidak/no? Yes…aya.
10. Yg paling berkuasa? Raja-Raja.
11. Yg ga ada rasanya? Tawar…ikh.
12. Yg memimpin? Imam…at.
13. Yg jadi tempat perawatan? Te…salon…ika.
(NN, via SMS).

Makasih banyak, kreatif ya! GBU.

Met sore kak, nih Natha mau tanya pelayanan dengan hati
seperti apa ya Kak? (Natha, via SMS)

Sore juga Natha, pelayanan dengan hati berarti pelayanan


dengan segnap kehidupan kita, tidak setengah-setengah, sebab
baca Amsal 4:23. Banyak orang yang melayani atau memuji
Tuhan hanya di mulut saja, tetapi hatinya tidak di gereja, hatinya
jauh dari Tuhan (Matius 15:7-9). Jangan kita seperti mereka! GBU..

Ciank kak, mau bertanya bagaimana melawan kedagingan kita yg jelek,


suka membantah orang tua, suka ngomong kotor? Tolong kak kasih
solusinya? (Natha, via SMS)

Intinya kedagingan harus dilawan dengan Roh. Nah, kalau Roh Kudus
menguasai kita pasti buah Roh akan kita miliki, di antaranya kesabaran &
penguasaan diri. Hidup mati qta juga dikuasai lidah (Amsal 18:21), seperti
kemudi pada kapal (Yakobus 3:4-5). Jika lidah kita jahat maka jahat pula
hidup kita. Kita juga harus hormati ortu kita, dengan itu kita dapat
menikmati janji berkat Tuhan (Ulangan 5:16, Efesus 6:2-3). GBU..

Manna
M
3 6 Juli-Agustus 2010
SURAT PEMBACA
TERLAMBAT LAGI . . .
LAGI-LAGI TERLAMBAT . . .
Segala puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan kita, Yesus Kristus, yang karena anugerah
dan kasihNya kami masih diberi kesempatan bertemu dengan saudara pembaca semua melalui
majalah “MANNA” ini. Harapan kami dengan kehadiran “MANNA” di tengah-tengah pembaca
semua dapat memuaskan rasa lapar dan dahaga rohani Anda dengan “The Bread of Life
from Heaven” ini.
Pada edisi kali ini, kami memohon maaf yang sebesar-besarnya karena satu dan lain hal
kami hadir sangat terlambat di tangan Anda. Terus terang kami sangat sedih kalau kami
terlambat lagi dan lagi-lagi terlambat. Mengapa? Sebab kami sangat ingin sekali dapat
secepatnya menyegarkan dan menguatkan iman kerohanian Anda melalui majalah ”MANNA”
ini. Harapan kami ke depan kami tidak akan terlambat lagi.
Melalui kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih kepada Bpk. Ev. Bambang
J.S. - Semarang dan Bpk. Puji Syukur - Bojonegoro, atas setiap naskah yang diterbitkan
pada edisi ini, dan kami juga berterima kasih kepada Ibu Pdt. Suratmi S.Th - Klaten dan
Ibu Ev. Nita Polii - Sulut yang telah mengirimkan naskahnya kepada kami. Kami mohon Ibu
bersabar menunggu giliran dimuatnya naskah-naskah itu. Terima kasih pula kepada Bpk Puji
Syukur - Bojonegoro, NN, rekan-rekan Blessing Family, Donatur Tetap dan para
Simpatisan kami yang telah memberikan persembahan kasihnya bagi kesinambungan
penerbitan “MANNA” ini. Kami yakin Tuhan Yesus akan memberkati kembali Bapak/Ibu
dengan berkat yang berlipat kali ganda. (Red) V

NERACA MANNA Mei - Juni 2010


Saldo awal Mei 2010 ......................................................... Rp. 2.894.425,-
Bpk. Puji Syukur, Bojonegoro ............................................. Rp. 35.000,-
NN (transfer via BCA, tgl. 10 Juni 2010) .............................. Rp. 100.000,-
Rekan-rekan Blessing Family ............................................. Rp. 100.000,-
Donatur Tetap ..................................................................... Rp. 275.000,-
Persembahan Ibadah Dewasa Muda .................................. Rp. 65.000,-
Persembahan Ibadah Raya ................................................ Rp. 315.000,-
Pendapatan Iklan ............................................................... Rp. 300.000,-
Laba Kantin ........................................................................ Rp. 100.000,-

Ongkos Cetak ........................................ Rp. 1.389.000,-


Ongkos Kirim ......................................... Rp. 545.000,-
Bibit Berkat ............................................ Rp. 205.000,-
Persepuluhan ………............................. Rp. 129.000,-

Saldo Akhir Juni 2010 ....... Rp. 1.916.425,-

a
Manna
Juli-Agustus 2010 3 7
st
1
PERTAMA
QUIZ

1st

J
awablah pertanyaan-pertanyaan berikut yang berhubungan dengan “Pertama”!
Setelah tau jawabannya langsung aja tulis di selembar kartu pos, kirim segera ke
redaksi MANNA, jl. Embong Blimbing 6, Surabaya atau SMS aja ke 0856-331-9452
dengan identitas yang jelas, paling lambat tgl. 15 Oktober 2010. Dua orang pemenang
masing-masing akan mendapatkan sebuah bingkisan menarik dari kami. Selamat
menjawab!!!

1. Siapakah manusia yang pertama?


2. Siapakah nama anak kembar yang pertama?
3. Di mana pertama kalinya pengikut Kristus disebut Kristen?
4. Siapakah pembunuh manusia pertama kali dan siapa korbannya?
5. Di manakah Abraham pertama kalinya memberikan korban persembahan
persepuluhan dari segala yang diberikan Tuhan kepadanya, seperti janjinya kepada
Tuhan?
6. Mujizat apakah yang pertama kali dibuat Tuhan Yesus?
7. Siapakah raja Israel yang pertama?

Jawaban Quiz MANNA Edisi Mar-Apr 2010:

1. Ulangan 31:6.
2. Yosua 24:19.
3. Mazmur 96:9.
4. Matius 5:6.
5. 1 Tawarikh 29:17.
6. Filipi 3:20.
7. Kidung Agung 8:7.
8. Roma 15:13.

Terpilih 2 orang pemenang dengan jawaban yang benar:


1. Eliezer Elbert Kristian, jl. Basuki Rahmat 116 - Situbondo.
2. Esther Toegiri, d/a GPPS Kristus Ajaib, jl. Guna Wijaya 5 - Madiun.

Kepada pemenang, kami ucapkan selamat dan sebuah bingkisan menarik akan kami
kirim ke alamat Anda. Yang belum berhasil, coba terus ya... Tuhan Yesus Memberkati. V

Manna
M
3 8 Juli-Agustus 2010
GOSPEL SONG
Tuhan selalu punya cara
Slow Beat Cipt. Jason & Albert T.
Do = G

#
G D/F C Bm C Am D
|| 3 - 5. 2 - 7. | 1 2 1 7. - | 0 4 4 4 - 3 2 1 | 1 - 2 2 - |
Tak kan ku - ra - gu Tu - han jan-ji-Mu yg menghi- dup-kan-ku

G D/F# C/E Bm C Bm Am
| 3 - 5. 2 - 7. | 1 2 3 7. - 5. | 6. 4 4 - - 5. | 6. 4 4 - 3 2 1 |
ha- nya pa- da - Mu Tu - han - ku berse-ru dan ma-ta-ku ter-tu-ju

D C D G C G/D D
| 3 - 4 5 2 3 2 - | - - 0 5. 6 5 || 5 3 2 1 6. - 1 2 | 3 4 3 2 - 5. 6 5 |
pa - da - Mu Kau slalu punya ca-ra untuk menolongku Kau sla-lu

G/B A/C D D/C G/B B


| 5 3 2 1 6. - 1 2 | 3 4 3 2 - 5. 6 5 | 5 5 5 - 5 5 - 3 - - 2 3 |
punya jalan ke-a - ja-ib-an-Mu Kau dahsyat dalam se-ga - la perbu

Em C Am D 3 G
| 2 1 1 - - 1 | 6. 1 1 - 5 3 2 - 1 7. | 2 1 - - - | - - - - |
at-an-Mu dan ku tenang di dalam ca-ra - Mu

Album : Tuhan selalu punya cara


- Jason -

a
Manna
Juli-Agustus 2010 3 9

You might also like