You are on page 1of 10

GARIS – GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

PELAYANAN KB AKADEMI KEBIDANAN SAKINAH


KEPULUNGAN GEMPOL PASURUAN

MATA KULIAH : PELAYANAN KB


KODE MATA KULIAH : Bd. 308
BEBAN STUDI : 4 SKS ( T:2,P:2 )
PENEMPATAN : SEMESTER IV

A. DESKRIPSI

Mata kuliah ini memberikan kemampuan kepada mahasiswa untuk memberikan


pelayanan KB dengan pokok bahasan, konsep kependudukan, program dan
perkembangan KBdi Indonesia, pelayanan kontrasepsu, akseptor yang bermasalah
dan cara penanggulanganya, komunikasi informasi dan edukasi serta
pendokumentasian.

B. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Menguraikan konsep kependudukan di Indonesia


2. Menjelaskan perkembangan KB di Indonesia
3. Menjelaskan program KB di Indonesia
4. Melakukan program KIE dalam pelayanan KB
5. Melakukan pelayanan kontrasepsi dengan berbagai metode
6. Melakukan pembunaan akseptor
7. Melakukan berbagai cara penaggulangan akseptor bermasalah
8. Melakukan pendokumentasian pelayanan KB

C. PROSES PEMBELAJARAN
T : Di laksanakan di kelas dengan menggunakan ceramah, diskusi, seminar dan
Penugasan
P: Di laksanakan di kelas, laboratorium ( baik di kampus maupun di lahan praktek )

Silabus “ Pelayanan KB “ Akbid Sakinah Kepulungan 1


Dengan menggunakan metode simulasi, demonstrasi, role paly dan bed side
Teaching

D. EVALUASI
Teori
1. UTS : 15 % 3. Praktek : 60 %
2. UAS : 25 %

E. BUKU SUMBER
 Buku Utama
1. NRC – POGI ( 1996 ) Buku acuan Nasional Pelayanan KB
2. dr. Hanafi Hartanto ( 1991 ) KB dan Kontrasepsi, Pustaka Sinar Harapan

 Buku Anjuran
1. BKKBN Kependidikan KB dan KIA, Bandung Balai Litbang, 1999
2. BKKBN, Gerakan Keluarga Berencana Nasional, Jakarta, 1998
3. BKKBN, Paket Pelatuhan Pendidikan KB Jakarta, 1992
4. Biran Afandi, Kontrasepsi Keluarga Berencana, Ilmu Kebidanan, Jakarta
Yayasan Bina Pustaka, Sarwono Prawiharjo, 1991
5. Mochtar. R. Sinopsis Obstetri Fisiologi Jakarta, Penerbit Buku Kedokteran
EGC, 1992, Cetakan II
6. IBI, Pengurus Pusat, Pedoman KB IBI, Pusat Ikatan Bidan Indonesia, 1992
7. Biran Afandi, Santoso Suryono S.I, Manual Pelayanan klinik Raden Saleh,
Jakarta Fakultas Kedokteran UI, 1996
8. BKKBN, Paket Pelatihan KB, Buku – 2, Jakarta, 1992
9. Soelaiman, Teknik KB, bagian Obtetri dan Genekologi Fakultas
Kedokteran Unpad Bandung 1980

Silabus “ Pelayanan KB “ Akbid Sakinah Kepulungan 2


Silabus “ Pelayanan KB “ Akbid Sakinah Kepulungan 3
RENCANA KEGIATAN

DOSEN
NO TUJUAN PEMBELAJARAN POKO/SIB \ SUB POKOK BAHASAN WAKTU
PENGAJAR
KHUSUS
T P K
Pada akhir perkuliahan mahasiswa
dapat:
1. Menguraikan konsep kependudukan 1.1. Pengertian penduduk
di Indonesia 1.2. Dinamika kependudukan
1.3. Faktor – factor demografi yang
mempengaruhi laju pertumbuhan
penduduk
1.4. Transisi demografik
1.5. Masalah kependudukan di Indonesia
1.5.1. Jumlah dan pertambahan
penduduk
1.5.2. Persebran dan kepadatan
penduduk
1.5.3. Struktur umur penduduk
1.5.4. Kelahuran dan kematian
2. Mengidentifikasi Perkembangan KB 2.1. Sejarah KB di Indonesia

Silabus “ Pelayanan KB “ Akbid Sakinah Kepulungan 4


di Indonesia 2.2. Faktor – factor yg mempengaruhi
perkembangan KB di Indonesia
2.3. Organisasi – organisasi KB di
Indonesia:
2.3.1. PKBI
2.3.2. BKKBN

3. Membahas program KB di Indonesia 3.1. Program KB di Indonesia


3.1.1. Pengertian Program KB
3.1.2. Tujuan program KB
3.1.3. Sasaran program KB
3.1.4. Ruang lingkup program KB
3.1.5. Strategi pendekatan dan
cara operasional program
pelayanan Kb
3.1.6. Dampak program KB
terhadap pencegahan
kelahiran

4. Mempraktekkan program KIE dalam 4.1. Tujuan KIE


pelayanan KB 4.2. Jenis kegiatan KIE

Silabus “ Pelayanan KB “ Akbid Sakinah Kepulungan 5


4.3. Prinsip Langkah KIE
4.4. Konseling
4.4.1. Pengertian
4.4.2. Tujuan
4.4.3. Jenis konseling
4.4.4. Langkah – langkah dalam
Konseling

5. Melakukan pelayanan kontrasepsi 5.1. Metode sederhana


dengan berbagai metode 5.1.1. Tanpa alat
 KB Alamiah
Metode kalender
Metode suhu basal
Metode lender servik
Metode sim to termal
 Coitus Interuptus
5.1.2. Dengan alat
 Mekanis/Barier
o Kondom
o Barerr intra vaginal

Silabus “ Pelayanan KB “ Akbid Sakinah Kepulungan 6


 Kimiawi
o Spermisida

5.2. Metode Modern:


5.2..1. Kontrasepsi hormonal
o Oral kontrasepsi
o Suntikan/injeksi
o Subkutis/Implant
5.2.2 . Intra Uterine Devices
( IUD/AKDR)
5.2.3 . Sterilisasi
Pada Wanita ( MOW )
o Penyinaran
o Operatif
o Penyumbatan tuba
mekanis dan tuba
kimiawi

Pada Pria ( MOP )


o Operatif

Silabus “ Pelayanan KB “ Akbid Sakinah Kepulungan 7


o Penyimbatan vas
deferens mekanis
o Penyumbatan vas
deferens kimiawi

6. Melakukan cara pembinaan akseptor 6.1. Pembinaan aseptor KB melalui


kondeling
6.2. Praktek pembinaan akseptor KB
6.2.1. Kondom
6.2.2. Pil
6.2.3. Suntik
6.2.4. AKDR
6.2.5. Norplant
6.2.6. Tubektomi
6.2.7. Vasektomi

Silabus “ Pelayanan KB “ Akbid Sakinah Kepulungan 8


7. Melakukan berbagai cara 7.1. Macam – macam efek samping atau
penanggulangan akseptor masalah kontrasepsi
bermasalah 7.2. Penelitian efek samping yang timbul
7.3. Penanganan efek samping sesuai
keluhan bagi akseptor KB
7.3.1. Kondom
7.3.2. Pil
7.3.3. Suntik
7.3.4. AKDR
7.3.5. Norplant
7.3.6. Tubektomi
7.3.7. Vasektomi
7.4. Rujukan Akseptor bermasalah

8. Melakukan pendokumentasian Pencatatan & pelaporan pelayanan


Pelayanan KB KB
8.1.1. Penggunaan kartu catatan
pasien
8.1.2. Mekanisme Pelaporan

pendokumentasian Rujukan KB

Silabus “ Pelayanan KB “ Akbid Sakinah Kepulungan 9


JUMLAH

Silabus “ Pelayanan KB “ Akbid Sakinah Kepulungan 10

You might also like